sanitasi dan kesehatan lingkungan

39
SANITASI DAN KESEHATAN LINGKUNGAN OLEH : DRS. I MADE WIDIARTHA

Upload: soma-tirta

Post on 16-Dec-2015

137 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

sanitasi

TRANSCRIPT

SANITASI DAN KESEHATAN LINGKUNGAN

SANITASI DAN KESEHATAN LINGKUNGANOLEH :DRS. I MADE WIDIARTHAPendahuluanPada dasarnya sanitasi berarti kesehatan, tetapi istilah ini lazim dipergunakan berkaitan dengan lingkungan.Istilah sanitasi yang sering dipergunakan ialah Sanitasi Lingkungan atau higieneSanitasi Lingkungan berarti menjaga lingkungan fisik manusia yang dapat berpengaruh buruk terhadap kesehatan jasmani, rohani, dan sosialPengertian SanitasiSanitasi adalah suatu usaha untuk mengawasi beberapa faktor lingkungan fisik yang berpengaruh terhadap manusia, terutama terhdap hal-hal yang mempunyai efek merusak perkembangan fisik,kesehatan dan lingkungan hidupSanitasi adalah usaha terbebas dari kotoran yang mungkin menyebabkan penyakit dengan tujun untuk mencapai kesehatanSanitasi adalah suatu upaya memelihara dan mengawasi pelbagai faktor lingkungan agar tidak menimbulkan gangguan terhadap kesehatan manusiaSanitasi adalah usaha-usaha pengawasan yang ditujukan terhadap faktor-faktor lingkungan yang dapat menjadi mata rantai permulaan penyakitPengertian SanitasiDari beberapa pendapat dan pengertian sanitasi dapat disimpulkan :Sanitasi adalah merupakan usaha kesehatan preventif yang menitik beratkan pada usaha pencegahan penyakit yang disebabkan oleh faktor-faktor lingkungan.Sanitasi Lingkungan adalah cara menyehatkan lingkungan hidup manusia terutama lingkungan alam fisik, yaitu tanah, air dan udara

Ruang Lingkup Sanitasi LingkunganAgar lingkungan menjadi sehat, perlu adanya pengelolaan terpadu, yaitu :- Pengelolaan air- Pengelolaan limbah- Pengelolaan ruang- Pengelolaan peralatanRuang lingkup sanitasi terdiri dari - Sanitasi air- Sanitasi limbah- Sanitasi ruang- Sanitasi peralatanSanitasi AirAir merupakan kebutuhan pokok mahlu hidup (komponen biotik), bagi manusia, air yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya ialah air bersih dan sehatSanitasi Air adalah usaha untuk menghasilkan air bersih dan sehatYang di maksud air bersih adalah air yang tidak terkontaminasi oleh benda atau zat-zat lainnyaYang di maksud air sehat air yang bebas kuman dan layak digunakan atau di konsumsi dalam kehidupan sehari-hariSyarat air yang dapat dikonsumsi

Syarat fisik : tidak berbau, tidak berasa, tidak berwarna

Syarat Kimia: tidak mengandung zat-zat berbahaya spt :Pb (timbal) dan Hg (air raksa)

Syarat biologi: tidak mengandung/bebas dari bakteri patogen atau penyebab penyakit

Untuk mendapatkan air minum yang sehat perlu dilakukan serangkaian proses pengolahan (water treatment)Contoh :PDAM/PAM memiliki mekanisme sendiri untuk pengolahan airsehingga siap dimasak, yaitu lewat sedimentasi dan filtrasiSelain sebagai kebutuhan pokok manusia, air juga menjadi media hidup berbagai jenis mikroorganisme. Oleh karena itu air juga dapat menjadi sarana penularan berbagai penyakit Penyakit yang dapat ditularkan melalui air

Spesifik water borne diseaseadalah suatu penyakit yg disebabkan oleh kuman atau bakteri yg penularannya melalui media air.Penyakit ini dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu: penyakit perut,kulit,mata

Penyakit Perut

1. KoleraKolera adalah penyakit perut yang dapat menular yang disebabkan oleh Bakteri. Penyakit ini sering disebut Muntaber.Pengobatan : penggantian cairan tubuh yg keluar, Penggantian cairan dpt dilakukan dengan minum Oralit (cairan gula-garam).

Pencegahannya :Menjaga kebersihan air dgn baik, buang air besar pd tempat khusus, menjaga kebersihan makanan dan minuman.

2. Desentri

adalah penyakit radang usus selaput usus besar.Desentri disebabkan oleh bakteri dari golongan Shigella atau suatu jenis Amoeba yaitu Entamoeba histolitica.Pengobatan : Mengganti cairan yg keluar dengan Oralit dan pemberian Antibiotika untuk membunuh mikroorganisme penyebab desentriPencegahan :Menjaga kebersihan lingkungan, membasmi lalat rumah, menjaga kebersihan makanan dan minumanPenularannya :Melalui penggunaan air kotor

3. Tifus

Demam tifoid atau tifus merupakan penyakit infeksi yg masuk melalui saluran pencernaan kemudian menyebar keseluruh tubuh.Penyebab :Bakteri Salmonella typhi.Penularannya :Melalui air dan makanan yang tercemarPenyakit Kulit

a. Skabies Adalah suatu penyakit dengan gejala gatal-gatal pd kulit yg disebabkan masuknya tungau kudis ( Sarcoptes scabies) ke dalam lapisan kulit manusia.Ciri-cirinya:kulit penderita penuh bintik-bintik kecil sampai besar dan jika digaruk menjadi kemerahan.Cara penularannya :Melalui kontak langsung antara kulit yg sehat dengan kulit penderita, dan kontak tidak langsung dapat terjadi melalui alat-alat atau tempat tidur serta pakaianPengobatan :Menggunakan salep antikudis yg mengandung Sulfur (belerang)

b. ImpetigoSuatu penyakit kulit didaerah terbuka, khususnya di daerah Bibir dan lubang Hidung, serta kulit kepalaCiri-cirinya :mula-mula imfetigo berupa lepuhan kulit yg mudah pecah dan dikelilingi oleh daerah kemerahan, dan setelah beberapa jam/hari terasa gatal.Cara pengobatannya : Dengan pemberian Antibiotika, dan menjaga kebersihan kulit

Penyakit Mata

Trakoma adalah suatu infeksi pd mata atau radang selaput mata yg disebabkan oleh Chlamydia trachomatis Penularannya :Kontak langsung atau melalui bahan yg tercemar kumanGejala :Berupa radang yg ditandai dgn mata kemerahan dan mengeluarkan banyak kotoran mata, serta pembuluh darah pd mata yg melebar shg dapat menghalangi pengelihatanPencegahan :Menjaga kebersihan diri dan kesehatan lingkungan

Konjungtivitis Konjungtivitis sering disebut penyakit mata merah adalah peradangan pd konjungtivita atau selaput lendir yg menutupi kelopak mataPenyebabnya :Bakteri, virus, jamurGejalanya :rasa tidak enak pada mata, perasaan mengganjal pd mata, panas, pedih, banyak keluar air mata dan mata merahPenyebab :Lingkungan yg buruk dan kumuhPencegahannya :Mengindari kontak langsung dgn penderita serta mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan suatu pekerjaan

Nonspesifik water born disease

merupakan penyakit melalui perantara air yang disebabkan oleh zat anorganik yg terdapat di dalam air.

Macam-macam penyakit penyakit ini meliputi : Fluorisis, karies gigi, keracunan timbal dll1. Fluorisisadalah suatu penyakit yg disebabkan terlalu banyaknya kadar Fluor (F) dalam air

2. Karies Gigiadalah suatu penyakit yg disebabkan terlalu sedikitnya kadar Fluor dalam air yg dikonsumsiKaries artinya busuk, yaitu gigi menjadi lembek dan keropos shg menjadi lubang pada gigi

3. Keracunan timbel adalah kandungan timbel dalam darah melampui batas norma.Pada kadar rendah dapat menyebabkan penurunan IQ dan gangguan pertumbuhan pada anak-anak

4. Methemoglobinemiamerupakan ketidak mampuan hemoglobin didalam sel darah merah untuk mengikat oksigen karena heoglobin diikat oleh nitrit.Nitrit dihasilkan dari pengubahan nitrat oleh mikroorganisme yg mengkontaminasi air minum pd saluran pencernaan5. Penyakit lain yang dapat dikatagorikan sebagai nonspesifik water borne disease ialah penyakit yang di sebabkan oleh alga yang mengandung racun

Sanitasi Limbah

Limbah adalah bahan buangan yang sudah tidak terpakai lagi dan dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan.Contoh usaha pengelolaan sanitasi limbah adalah :- Pengelolaan sampah- Pengolahan limbah airPengelolaan sampahPengelolaan sampah yang tidak tertib dapat menjadi masalah lingkungan, bahkan mengganggu kesehatan masayarakat. Hal tersebut karena sampah maupun tempat pembuangan sampah dapat menjadi sarang beberapa jenis hewan yang berperan sebagai vektor (perantara) penyakit. Seperti :- nyamuk anopheles perantara penyakit malaria- nyamuk aedes perantara penyakit demam berdarah- tikus perantara penyakit pes dan tifus- lalat perantara penyakit kolera dan disentrioleh karena itu sampah harus dikelola dengan baik

Pengeloaan sampah dapat dilakukan dengan berbagai cara :metode sanitary landfill atau yang lebih dikenal dgn TPA (tempat pembuangan akhir) dan pembakaran

Sampah dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu : Sampah Organik dan Sampah AnorganikSampah Organik adalah sampah yg berasal dari mahluk hidup yg dapat terurai secara alami. Sampah jenis ini disebut GarbageCara pengelolaan Sampah Organik yg dapat menguntungkan adalah: - Dijadikan makanan ternak - Pengomposan - BiogasSampah Anorganikadalah sampah yg sulit terurai secara alami. Sampah jenis ini disebut Rubbish

21Sampah Anorganik dibedakan menjadi 2 macam :1. Sampah yg mudah terbakar. Contoh : kertas, plastik, kayu dpt diolah dgn di bakar (inceneration)2. Sampah yg sulit terbakar Contoh : kaleng, kaca dpt diolah dengan daur ulang.

Pengolahan Limbah CairIndustri merupakan salah satu penyumbang limbah cair yang berbahaya bagi lingkunganMengingat penting dan besarnya dampak yang ditimbulkan limbah cair bagi lingkungan penting untuk melalukan pengolahan limbah cairAdapun macam teknologi pengolahan limbah cair domestik maupun industri antara lain :Pengolahan Limbah cair

pengolahan secara fisikadilakukan dengan penyaringan, pengendapan, atau pengapunganpengolahan secara kimia dengan menambah bahan kimia tertentu untuk menghilangkan partikel-partikel yg tidak mudah mengendadan, zat organik beracun, logam-logam berat, senyawa fosforpengolahan secara biologi dilakukan dengan memanfaatkan organisme, disebut juga bioremidiasi

Sanitasi Ruang

Sanitasi Ruangadalah usaha untuk menjaga agar ruangan yang dipergunakan tetap dalam keadaan bersih.

Bahan yang digunakan disebut Desinfektan yaitu bahan kimia yg digunakan untuk memusnahkan bakteri yang terdapat dalam ruangan atau alat perlengkapannya.

Contoh Desinfektan : karbol,etil alkohol, klor, kaporit,formalin dll

Sanitasi Peralatan

Sanitasi peralatanadalah usaha untuk menjaga agar semua peralatan yg di gunakan dalam keadaan bersih.Contoh : Sanitasi peralatan jasa boga, merupakan usaha menjaga alat-alat yang digunakan dalam mengolah bahan makanan dalam keadaan bersih

Sanitasi peralatan dapat dibagi 21. sanitasi peralatan besar - meja dapur, idealnya terbuat dari stanless steelcara membersihkan :menggunakan lap basah, jika ada kotoran yang lengket gosoklah dengan sabut kelapa dan sabun kemudian dilap hingga bersihdllMeja Dapur

lemari pendingin, sangat efesien sebagai tempat penyiman makanan,terutama daging,susu,keju,serta buah-buahan dan sayuran.Lemari pendidngin harus dibersihkan dan dikontrol suhunya setiap hari, sedangkan pencuciannya dilakukan setiap bulanCara pencuciannya : pindahkan semua bahan makanan yang ada dalam lemari pendingin, lalu semua rak dibersihkan dan dicuci dengan airlemari pembeku (freseer) merupakan tempat penyimpan barang yang cepat busuk, biasanya digunakan untuk mengawetkan daging dan minuman beralkohol. Lemari pembeku beroperasi pada suhu -23 C sampai -260 C.Bunga es yang terbentuk harus segera di bersihkan karena dapat menghambat suhu pendinginLemari Pendingin dan Pembeku

Kompor Gas merupakan kompor yang menggunakan bahan bakar gas alam cair yang telah di kemas dalam tabung dan dialirkan melalui pipa gasKompor gas yang dirawat dengan baik akan menghasilkan nyala api yang biru dan tidak menimbulkan asap, asap timbul karena terjadi proses pembakaran yang tidak sempurna, karena ada kotoran yang jatuh ke kompor, oleh karena itu kompor harus di bersihkan setiap habis di pakai dengan lap basah dan gosok kotoran yang lengket

Kompor Gas

2. sanitasi peralatan kecil

Sanitasi alat kecil meliputi : - alat yg terbuat dari besimeliputi pemanggang, wajan, Cara membersihkan :gunakan lap, air, detergen. Kemudian dibilas dengan air hangat lalu keringkan dengan lap kering.Setelah itu dioles dengan minyak sebelum di simpan karena besi mudah berkarat - alat yg terbuat dari keramik meliputi piring,cangkir dan mangkokCara membersihkan :merendam dalam air hangat yang di campur dengan detergen, kemudian gosok dengan spon Dalam membersihkan keramik jangan menggunakan sikat atau penggosok kasar

Piring keramik dan Wajan besi

Alat yang terbuat dari melaminpiring, mangkuk, dan cangkirCara membersihkan :merendam dalam air hangat yang telah dicampur dengan ditergen, lalu gosok dengan sikat halus, setelah itu digosok dengan abu gosok, cuka dan tepung, kemudian dibilas dengan air bersihAlat yang terbuat dari aluminiumSpt : panci, wajan dan sejenisnyaCara membersihkan :Merendam dalam air panas yang dicampur dengan ditergen, kemudian gosok dengan sikat halus, bilas dengan air bersih dn keringkanAlat dari melamin dan aluminium

Alat yang terbuat dari timahspt, panci, wajan, baskom dan sejenisnyaCara membersihkan :merendam dengan air panas yang telah dicampur dengan ditergen secepat mungkin setelah di gunakan, kemudian digosok dengan sikat halus agar tidak terjadi goresan, bilas dengan air bersih dan keringkanAlat yang terbuat dari kayuspt, talenan,sendok nasi,pemukul daging, rolling dan sejenisnyaCara membersihkan :merendam dengan air biasa dan langsung gosok dengan sikat, bilas dan langsung keringkanWajan dari timah dan talenan kayu

Alat yang terbuat dari bambuspt, saringan, bakul, kukusan dan sejenisnyaCara membersihkan :merendam dalam air panas yang dicampur ditergen, disikat dan dibilas dengan air bersih,keringkan dengan lap keringAlat yang terbuat dari kainspt, penyaring, lap, serbet dan sejenisnyaCara membersihkan :dicuci menggunakan air panas dan ditergen, dibilas dengan air bersih dan keringkan. Peralatan yang terbuat dari kain dapat direbus setelah dicuci karena peralatan ini dapat bersentuhan dengan bahan makanan yang mengandung protein, spt, kaldu susu, dan telur yang di sukai bakteriAlat yang terbuat dari Teflonspt, wajan, panci dan sejenisnyaCara Membersihkan:Menggunakan busa lembut, kemudian dikeringkan dengan menggunakan lap halus Bakul bambu, serbet, wajan teflon