sistem kelistrikan kendaraan

Upload: herdiana

Post on 26-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    1/8

    A. SISTEM KELISTRIKAN KENDARAAN

    dalam kelistrikan kendaraan di bagi dalam berbagai klasifikasi yaitu:

    1. Sistem Kelistrikan Mesin

    Sistem Kelistrikan Mesin yakni system kelistrikan yang mendukung

    agar mesin bias menyala dan system pada mesin tetap bekerja. Contoh :

    system pengapian (ignition system) dan system pengisian (charging system).

    2. Sistem Kelistrikan Body

    Sistem Kelsitrikan body yakni system kelistrikan yang mengatur

    kinerjanya komponen komponen seperti system penerangan dan lampu

    lampu lainnya.

    3. Sistem Kelistrikan Asesoris

    Sistem kelistrikan asesoris adalah system kelistrikan yang mengatur

    tentang perangkat kelistrikan tambahan (accecoris) seperti tape ! radio "ir

    Conditioner ("C) dll.

    B. KOMONEN END!K!N" ADA S#STEM KELISTRIKAN

    KENDARAAN

    1. Baterai

    #aterai berfungsi sebagai sumber arus searah $C ($irrect Current) pada

    sistem kelistrikan otomotif. %mumnya baterai yang digunakan sebagai

    sumber tenaga pada sistem kelistrikan otomotif mempunyai tegangan &' olt

    dan kapasitasnya berkisar *+* ", ("mpere ,our). #aterai mempunyai '

    kutub yaitu kutub (-) dan kutub (). Kutub (-) diberi kode /* dan kutub ()

    atau minus diberi kode /&.

    2. K$n%i Kontak &Switch'

    Kelistrikan otomotif pada mobil menggunakan kunci kontak (0gnition

    S1tch) sebagai saklar utama yang menghubungkan semua sistem kelistrikan

    &

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    2/8

    dengan sumber tenaga (baterai).

    Kunci kontak mempunyai beberapa posisi yaitu 2 3ff : terputus dari

    sumber tegangan (baterai) "CC : terhubung dengan arus baterai tetapi hanya

    untuk kebutuhan accecoris 34 ! 05 : terhubung ke sistem pengapian (0gnition

    ) S6"76 : untuk start

    3. Saklar

    Saklar di atas dapat dioperasikan dengan cara menekan dan melepas atau

    menarik dan melepas sehingga kontak gerak akan berpindah dari 89a ke 89b

    atau sebaliknya. #ila saklar tersebut mempunyai / posisi berhenti pada posisi

    tidak ditarik (posisi *) tidak ada kontak yang berhubungan dengan /* (-

    baterai). #ila ditarik ' kali (posisi ') kontak /* (- #aterai) akan berhubungan

    dengan 89 (ke saklar dim).

    (. Sekrin) &fuse'

    Sekring adalah suatu komponen kelistrikan yang berfungsi untuk

    membatasi beban arus yang berlebihan. Selain itu untuk menghindari

    terjadinya kerusakan pada rangkaian saat terjadi konsleting atau hubungan

    singkat. $engan adanya sekring (fuse) rangkaian kelistrikan bola lampu

    kabelkabel relay fleser dan yang lainnya tidak akan rusak bila terjadi

    kelebihan arus atau terjadi hubungan singkat karena sekring akan putus

    terlebih dahulu. enis sekring ada bermacammacam baik bentuk (konstruksi)

    maupun jenis filamennya.

    *. en)edi+ &Flaser'

    '

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    3/8

    ;engedip (flaser) digunakan untuk memutus dan menghubungkan arus

    secara otomatis pada rangkaian lampu tanda belok sehingga lampu akan

    berkedip. enis pengedip (flaser) ada dua yaitu jenis bimetal dan magnet.

    ,. Relay

    Relayadalah saklar elektrik yang digunakan untuk memutus dan

    menghubungkan arus secara elektrik. Cara kerjanya bila dialiri arus listrik

    kumparan akan menjadi magnet sehingga kontak poin tertarik dan terhubung.

    "da dua jenis relay yaitu relay bila dialiri arus listrik kontak poin akan

    terhubung dan relay bila dialiri arus listrik akan terputus.

    -. Kael en)/$$n)

    Kabel adalah suatu komponen yang digunakan untuk menghubungkan

    komponen satu dengan komponen yang lainnya yang terbuat dari tembaga

    dan diberi isolasi supaya tidak terjadi konseleting. $iameter kabel terdiri atas

    berbagai ukuran. ;enggunaan kabel berbedabeda ukurannya bergantung

    pada berapa besar arus yang mengalir. #ila arus yang mengalir besar berarti

    harus menggunakan kabel yang berdiameter besar tetapi bila arus yang

    mengalir kecil cukup menggunakan kabel yang berdiameter kecil.

    0. Sistem Kelistrikan Body Dia)i Menadi

    &.

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    4/8

    /.

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    5/8

    nomor selalu dihubungkan dengan lampu kota sebelah kanan dengan maksud

    bila lampu kota sebelah kanan belakang mati atau tidak menyala masih ada

    tanda yang lain tentang lebar kendaraan.

    ;enggunaan bola lampu dan fuse $alam satu unit kendaraan bermotor

    (mobil) pada saat lampu kota atau posisi dinyalakan jumlah daya lampu

    yang diperlukan adalah:

    Nama Kom+onen Daya Lam+$

    buah bola lampu kota

    ' buah bola lampu plat 4omor

    ' buah bola lampu instrument

    B > ?att /' ?att

    ' B / ?att 9 ?att

    ' B / ?att 9 ?att

    Sekring yang terpasang untuk lampu kota (6ail Ause) adalah &8 B daya

    lampu (&8 B ?att 99 ?att). Kebutuhan sekring yang ada di pasaran

    adalah &* "mper maka pemilihan sekring yang tepat adalah &* "mper.

    %' Lam+$ Tanda Belok

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    6/8

    dan dirakit di batang kemudi. #ila saklar lampu ha==ard dioperasikan atau

    difungsikan lampu yang berkedip adalah kiri dan kanan secara bersamaan.

    Saklar lampu ha==ard biasanya terletak di bagian batang kemudi sebelah

    depan. ;erbedaan kedua sistem tersebut adalah dari fungsinya lampu tanda

    belok dipergunakan bila kendaraan akan mengubah arah atau berbelok

    sedangkan lampu ha==ard digunakan bila dalam keadaan bahaya. Misalnya

    mobil sedang menarik atau ditarik mobil lain mobil berhenti darurat karena

    ada kerusakan. 3leh karena itu lampu ha==ard harus dapat dinyalakan tanpa

    harus menyalakan kunci kontak.

    d' Lam+$ Rem

    !'& 1 &' berarti daya lampu kota > 1 dan

    lampu rem '& ? dengan tujuan pada saat lampu kota atau posisi menyala dan

    mobil sedang direm akan terjadi perubahan sinar lampu terlihat menyala

    lebih terang.

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    7/8

    adalah putih. Supaya dapat terlihat jelas pada jarak yang cukup jauh daya

    lampu yang terpasang sebesar '/ ?att.

  • 7/25/2019 Sistem Kelistrikan Kendaraan

    8/8

    tempatkan dalam tempat cairan 1asher. ?asher dikendalikan oleh saklar yang

    ada di saklar kombinasi.

    7angkaian ?iper dan ?asher

    ' Sistem Lam+$ Ka$t &Fog Lamp)