tugas 1

13
Mempersembahkan KELOMPOK 2 XII MIPA 4 Prakarya dan seni kewirausahaan

Upload: kelompok2-xii-mipa-4

Post on 09-Apr-2016

51 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kelompok 2 mipa 4 tentang kerajinan yang ada di pasar seni gabusan

TRANSCRIPT

Mempersembahkan

KELOMPOK 2

XII MIPA 4

Prakarya dan seni kewirausahaan

Hasil Wawancara Kerajinan Di Bantul Ekspo

Anggota : - Fransisca Aria Nindita

(07) - Galang Cahya P

(08) - Handita Pratama

(09) - Husni Ramdani

(10) - Kristi Dwi Pratiwi

(11) - Lutfi Qowy Z

(12)

Kerajinan

adalah sebutan bagi suatu benda hasil karya seni manusia. Kata ' kerajinan' berasal dari kata 'rajin' yang

artinya barang/benda yang dihasilkan oleh keterampilan tangan. Kerajinan terbuat dari berbagai

bahan. Dari kerajinan ini menghasilkan hiasan atau benda seni maupun barang pakai. Biasanya istilah ini

diterapkan untuk cara tradisional dalam membuat sesuatu.

Handy Craft Yad.Blangkon

Nama Pemilik : Bp. SumaryadiAlamat : Kentolan Kidul RT 06/07 Guwosari Pajangan BantulYogyakarta SlarongProduk : Blangkon, surjan,tapih Bahan dasar : Kain lurik & Batik

Handy Craft usaha yang memiliki omset lebih dari Satu Juta ini awalnya hanya memproduksi blangkon,namun saat ini sudah bertambah dengan surjan dan tapih. Jumlah pekerja tidak tau karena pegawai dipekerjakan dengan sistem borongan, ada yang bekerja ditempat pengusaha dan ada yang di bawa pulang.Pemasaran Hanya mencakup daerah Jawa.

Detail Produk

Blangkon Solo dan JogjaBlangkon solo : dibuat hanya dengan dilemBlangkon jogja : dibuat dengan dijahit dan untuk

pentolan dengan serbuk kayuHarga : Rp.45.000 - 125.000

Surjan dibuat dengan dijahitHarga Surjan halus : Rp.165.000 Surjan kasar : Rp.95.000 Motif bunga : Rp.65.000

Harga Tapih : Rp.95.000 – Rp.125.000

BATIKKAYU

Sanggar PeniHouse of Wooden Batik Since 1989

Dengan bahan dasar kayu sengon sanggar peni menawarkan suatu usaha yang unik. Tidak hanya menjual suatu barang namun sanggar peni juga meanawarkan pelanggannya untuk membuat karyanya sendiri.

Alamat Krebet rt 03 Sendangsari Pajangan Bantul .Memiliki jumlah pekerja 30 orang dan di pasarkan di berbagai wilayah Jogja,Bali,Mirota. Jenis kerajinan termasuk benda hias & pakai. Jumlah yang dihasilkan tergantung pemesanan ,namun untuk topeng sehari bisa 15 buah. Omset yang didapat bisa mencapai sekitar 20 jutaan. Barang yang paling diminati adalah kotak tisu (benda pakai).

Contact us:55751,yogyakarta,indonesia,phone : [email protected]

BATIKKAYU

Sanggar PeniHouse of Wooden Batik Since 1989

Jenis Paket Yang Ditawarkan-Induvidu- : Rp.50.000/orang-Kelompok (2-10) : Rp.40.000/orang-Diatas 10 Orang : Rp.30.000/orang

Fasilitas Yang DidapatkanPeralatan membatik,media batik,tutor berpengalaman snack traditional,air minum

Harga Jual Barang-Topeng : Rp.50.000 -Kotak Tisu : Rp.35.000-Asbak : Rp.20.000 -Gelang : Rp.75.000-Binatang-binatangan : Rp.25.000

Souvenir Desa Panjangrejo

Pemilik : Tri WidodoAlamat : Panjangrejo , PundongPekerja : 15 orang Sehari 1 orang : 200 buah belom finishingHasil kerajinan : Tempat pensil, Asbak,Celengan,Tempat lilin,Tempat sabun, Vas.Bahan dasar tanah liat diambil dari borobudur.Modal : Rp.1.000.000Omset : Rp.1.000.000 – Rp.2.000.000

Usaha ini turun-temurun dahulu hanya membuat untuk benda pakai seperti keren,kendil,jumbangan,yang bahan dasarnya hanya diambil dari sawah.Pembuatannya dengan teknik cetak dan putar.Untuk teknik putar menggunakan alat putar atau perbot,dan biasanya dijual lebih murah.Pesanan banyak harga per item Rp.2.500an , jika eceran Rp.3.000/item.Pemasaran diseluruh Indonesia.Untuk guci besar bisa sampai keluar negri, harga ratusan hingga jutaan.

Photo di maskot Bantul Ekspo 2015 “othok-othok”