01_pengenalan tampilan peta

6

Click here to load reader

Upload: aguscahyadin

Post on 08-Jul-2018

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 1/6

1-1

1. Pengenalan Tampilan Peta pada MapInfo

1.1.Gambaran umum MapInfo

MapInfo adalah perangkat lunak yang dirancang oleh

pembuatnya untuk menangani pemetaan sacara dijital ( Desktop

Mapping Sofware ) dan memberikan tampilan untuk dapat

melakukan analisa geogra s. Dalam proses instalasinya, secara

otomatis akan dibuatkan suatu icon dalam lingkungan Windows

yang jika dipilih akan mengaktifkan MapInfo.

Secara nyata, MapInfo mengelola tabel yang berisi data

tekstual dan data spasial yang saling terkait satu dengan yang

lainnya, contohnya adalah tabel world . ika tabel World

ditampilkan oleh MapInfo pada layar monitor, maka dapat terlihat

sekaligus tampilan gra k spasialnya dan juga tampilan tabular

data tekstualnya. !al ini dimungkinkan karena secara sik tabel

World terdiri dari " le unsur tabel, yaitu #

• World.tab adalah unsur tabel yang berisi pointer$pointer

yang terhubung kepada unsur tabel lainnya ( Map.dat ) dan

sekaligus menampung spesi kasi tabel.

• World . map adalah unsur tabel yang berisi objek$objek gra s

berikut spesi kasi geogra snya.

• World . id adalah unsur tabel yang merupakan index dari le

objek gra k ( Map ).•

World . dat adalah unsur tabel yang berisi data tekstual.• World . ind adalah unsur tabel yang merupakan indeks le

dari le data tekstual (Dat).

1.2.Peta Dijital dan Tabel

ika diperhatikan lebih dalam, maka suatu gambar peta yang

akan dicetak diatas kertas seperti contohnya yang diproduksi

oleh %akosurtanal, maka gambar peta tersebut berdasarkan sikModul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t

Page 2: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 2/6

1-2

yang terlihat (sebutlah katagorinya) dapat dibagi menjadi

beberapa bagian gambar, misalnya gambar$gambar garis pantai,

gambar batas$batas administrasi, gambar sungai$sungai, gambar

titik$titik kota dan sebagainya. &ambar peta$peta tersebut

masing$masing punya atribut, misalnya gambar garis pantai

yang membentuk sebuah pulau, maka garis pantai tersebut

mempunyai atribut minimal nama pulaunya.

Selanjutnya jika bagian$bagian gambar tersebut

dikon'ersikan masing$masing menjadi suatu le data dijital

dengan berbagai cara, misalnya dengan menggunakan alat

digitizer ataupun dengan alat scanner, maka le data dijital

tersebut dikenal dengan eta Dijital, dalam hal ini MapInfo

mempunyai fasilitas untuk menjalankan perangkat Digitizer

sebagai salah satu perangkat masukan untuk pembentukan peta

dijital.

MapInfo mengenal le$ le dijital hasil kon'ersi tersebut

masing$masing sebagai tabel dimana data gra snya yang berupa

data vektor maupun raster ( Map ) dan atributnya yaitu data

tekstual yang berupa database (dat). Satu tabel yang me akili

suatu bagian gambar akan berlaku sebagai layer didalam

tampilan peta dijital, untuk kemudian layer$layer tersebut dapat

direkonstruksi (dan dimanipulasi) menjadi suatu peta dijital

(tematis) untuk berbagai keperluan. *ntuk selanjutnya yang

dimaksud dengan peta adalah tampilan peta dijital baik dilayar

monitor maupun hasil keluaran MapInfo.

1.3.Menampilkan jendela peta

Menampilkan peta dalam hal ini berarti mengaktifkan satu

atau lebih layer. ika saat ini sedang aktif suatu jendela tampilan

yang berisi peta, maka jendela tersebut dikenal sebagai jendela

peta. Dalam praktek ini akan ditampilkan jendela peta yang

terdiri hanya satu layer yaitu dengan memanggil tabel World.Modul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t

Page 3: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 3/6

1-3

+ara membuka tabel World adalah #

1. ktifkan MapInfo, maka tampilah dialog Quick Start (&ambar

-.- # Dialog Quick Start ).

. Dari dialog Quick Start ,

• ik kotak !pen "able

• /lik kotak !pen maka tampilah dialog !pen "able (&ambar

-.0 # Dialog !pen "able ).

#. Dari dialog !pen "able,

• ada kotak $ook in, ilih C: Pelati!an MapInfo

• ada %ile 1ame pilih World

• ada %iles !f "ype ilih MapInfo( &."ab ).

• /lik kotak !pen ! maka tampilah jendela peta yang terdiri

dari satu layer World.

Modul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t

&ambar -.- # Dialog Quick Start

&ambar -.0 # Dialog !pen "able

Page 4: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 4/6

1-"

1.".Menampilkan jendela tabular

MapInfo mempunyai fasilitas untuk menampilkan informasi

tekstual secara tabular pada suatu jendela dilayar monitor, maka

dalam hal ini dikenal jendela yang disebut jendela tabular

sedangkan prosesnya disebut browse.

+ara membuka tabular pada layer world adalah dengan

meng$klik buttonpad browser , maka akan tampil browser

tabular world . Sebagai tambahan, jika dalam suatu peta yang

terdiri dari beberapa layer, perlu diperhatikan pengaturan urutan

layer dan pengaruhnya terhadap tampilan peta secara

keseluruhan.

1.#.$ork%ap&e

ada suatu saat pada layar monitor terdiri dari beberapa

jendela peta, selanjutnya tampilan apapun yang ada pada layar

monitor dapatlah disebut sebagai tampilan kerja yang dikenal

oleh MapInfo sebagai workspace .

gar dapat menghemat aktu, MapInfo menyediakan

fasilitas untuk menyimpan dan menampilkan kembali tampilan

kerja yang diinginkan yaitu melalui le workspace. +ara

menyimpan tampilan kerja dalam suatu orkspace adalah

sebagai berikut #

-. /lik %ile 2 Save Workspace , maka tampilah dialog Save

workspace (&ambar -.3 # Dialog Save Workspace ).

Modul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t

Page 5: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 5/6

1-#

0. Dari dialog workspace tersebut kita dapat menentukan nama

le workspace serta penempatan lenya sesuai dengan

keinginan kita.

1.'.Menampilkan jendela informa%i

4ang dimaksud dengan informasi disini adalah tampilan

tekstual yang terkait dengan tampilan spasialnya. endela yang

menampilkan informasi ini selanjutnya disebut jendela informasi.

*ntuk mendapatkan jendela informasi yang kita inginkan, kita

hanya meng$klik buttonpad 'nfo .

1.(.Mengatur jendela pandang

endela pandang yang dimaksud disini adalah posisi jendela

peta terhadap jendela petanya. Makin dekat jendela pandang

terhadap objek gambar, makin besar ukurannya terhadap ukuran

layar monitor, yang berarti skala makin kecil, demikian pula

sebaliknya.

Modul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t

Gambar 1.3 : Dialog Save Workspace

Page 6: 01_Pengenalan Tampilan Peta

8/19/2019 01_Pengenalan Tampilan Peta

http://slidepdf.com/reader/full/01pengenalan-tampilan-peta 6/6

1-'

da tiga jenis tombol pengaturan jendela pandang ('ie ),

yaitu # (oo) 'n, (oo) !ut dan *+ange iew.

-. (oo) 'n adalah fasilitas untuk mendekatkan jendela

pandang pada objek gambar pada lokasi tertentu dalam

tampilan di layar monitor, sehingga jika tampilan itu adalah

peta maka gambar peta yang tampil akan menjadi detil.

0. 5oom 6ut adalah fasilitas untuk menjauhkan jendela

pandang dari objek gambar pada lokasi tertentu dalam

tampilan layar monitor sehingga jika tampilan itu adalah

peta maka gambar peta yang tampil mempunyai ilayahpandang yang lebih luas.

3. *+ange iew adalah fasilitas untuk merubah pembesaran

tampilan di layar monitor sehingga jika tampilan itu adalah

peta maka ukuran jendela yang tampil akan sesuai dengan

nilai ukuran perbesaran ukuran yang diinginkan.

1.).Menutup tampilan dan keluar dari MapInfokhir dari bagian pelatihan ini adalah menutup peta dan

keluar dari MapInfo. +aranya adalah dengan meng$klik 7ile 2

+lose all untuk menutup tampilan kerja atau dengan meng$klik

%ile 2 -xit untuk keluar dari MapInfo.

Modul MapInfo Professional Versi 8.0Created By : Gea-Proje t