(1) bab iv prog kerja bln berikut (spv pagar bp3k 2014)

2
CV. Rangga Bante Consultant, Laporan Bulanan - I BAB IV PROGRAM KERJA BULAN BERIKUTNYA 4.1. Rencana Kerja Konsultan Pengawas Kegiatan Konsultan Pengawas pada bulan berikutnya (bulan ke-2) yang akan datang adalah melakukan pengawasan rutin dan membantu Direksi Pekerjaan dalam proses pelaksanaan pekerjaan fisik dilapangan. 4.1.1. Penugasan Personal Untuk melaksanakan kegiatan pengawasan di lapangan, maka konsultan menugaskan petugas pengawas lapangan yang bertugas untuk melakukan pengawasan terhadap kegiatan fisik yang dilaksakan oleh Kontraktor pelaksana. 4.1.2. Kegiatan Pengawasan Pelaksanaan pengawasan pada bulan berikutnya yaitu pada perioda bulan - 2 (kedua) yang akan datang yaitu melakukan kegiatan sebagai berikut : a. Melakukan pengawasan teknis di lapangan terhadap kegiatan yang dilaksanakan oleh kontraktor ; b. Memeriksa hasil perhitungan kontraktor atas progres fisik yang telah dilakukan Pekerjaan pengawasan ini dilakukan terhadap kegiatan fisik yang belum selesai dikerjakan pada bulan yang lalu dan terhadap obyek pekerjaan yang baru akan dimulai kegiatannya pada bulan yang akan datang. 4.1.3. Penyusunan Laporan Pengawasan Pengawasan Pagar BP3K Kab. Konsel IV - 1

Upload: bihana-syamsul

Post on 14-Feb-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

LAORAN PROGRAM PAGAR BP3K 2014

TRANSCRIPT

Page 1: (1) BAB IV Prog Kerja Bln Berikut (Spv Pagar BP3K 2014)

CV. Rangga Bante Consultant, Laporan Bulanan - I

BAB IVPROGRAM KERJA BULAN BERIKUTNYA

4.1. Rencana Kerja Konsultan Pengawas

Kegiatan Konsultan Pengawas pada bulan berikutnya (bulan ke-2) yang akan datang adalah melakukan pengawasan rutin dan membantu Direksi Pekerjaan dalam proses pelaksanaan pekerjaan fisik dilapangan.

4.1.1. Penugasan Personal

Untuk melaksanakan kegiatan pengawasan di lapangan, maka konsultan menugaskan petugas pengawas lapangan yang bertugas untuk melakukan pengawasan terhadap kegiatan fisik yang dilaksakan oleh Kontraktor pelaksana.

4.1.2. Kegiatan Pengawasan

Pelaksanaan pengawasan pada bulan berikutnya yaitu pada perioda bulan - 2 (kedua) yang akan datang yaitu melakukan kegiatan sebagai berikut :a. Melakukan pengawasan teknis di lapangan terhadap kegiatan

yang dilaksanakan oleh kontraktor ;b. Memeriksa hasil perhitungan kontraktor atas progres fisik yang

telah dilakukan

Pekerjaan pengawasan ini dilakukan terhadap kegiatan fisik yang belum selesai dikerjakan pada bulan yang lalu dan terhadap obyek pekerjaan yang baru akan dimulai kegiatannya pada bulan yang akan datang.

4.1.3. Penyusunan Laporan Pengawasan

Laporan yang akan disusun dan diserahkan sebagai hasil dari seluruh kegiatan pada perioda bulan ke-2 (kedua) yang akan datang adalah berupa laporan Bulanan ke-2 (kedua)

4.2. Rencana Kerja Kontraktor Pelaksana

Pada perioda bulan ke-2 (kedua) yang akan datang, kontraktor pelaksana akan melanjutkan seluruh kegiatan yang belum terselesaikan pada bulan

Pengawasan Pagar BP3K Kab. Konsel IV - 1

Page 2: (1) BAB IV Prog Kerja Bln Berikut (Spv Pagar BP3K 2014)

CV. Rangga Bante Consultant, Laporan Bulanan - I

ke-1 yang lalu dan akan melaksanakan obyek kegiatan fisik di lapangan yang baru akan dimulai pada bulan ke-2 (kedua) yang akan datang.

Pengawasan Pagar BP3K Kab. Konsel IV - 2