11c perdarahan pascapersalinan

Upload: robert-montgomery

Post on 05-Oct-2015

55 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

perdrn psaprslnan

TRANSCRIPT

  • Perdarahan PascapersalinanDr.Tantuko A.N, SpOG

  • STRUKTUR ANYAMAN OTOT DAN PEMBULUH DARAH

  • VASKULARISASI UTERUSPASOKAN DARAH UTERUS :a.uterina - a.iliaka internaa.uterina - a.ovarika - aorta abdominalisSemua arteri besar uterus pada ibu hamilakan memasok darah 500 - 800 ml /mntJika uterus tidak kontraksi (atonia) pasca plasenta lahir maka 350 - 560 ml darah / menit akan keluar dan dalam 10 - 30 mntmaka pasien akan kehabisan darah

  • Memperkirakan jumlah perdarahanBelum ada metode yang akuratMeletakkan penampung darah di bawah bokong ibu, selain tidak nyaman juga tidak menjamin pengukuran yang tepatPengukuran dengan gelas ukur dapat terganggu dengan tambahan cairan lain atau jumlah yang hilang akibat material penyerap (kain, kasa, pakaian, dsb)

  • Estimasi SimtomatikBila perdarahan menyebabkan terjadinya perubahan tanda vital (hipotensi) maka jumlah darah yang keluar telah mencapai 1000-1200 mlBila terjadi syok hipovolemik maka jumlah perdarahan telah mencapai 2000-2500 ml

  • PERDARAHAN PASCA PERSALINANHEMORARGIA POST PARTUM

  • Penilaian Klinik

    Gejala & TandaPenyulitDiagnosis KerjaDarah Segar Setelah Bayi LahirKontraksi Uterus BaikPlasenta LengkapPucatLemahMenggigilLaserasi Jalan LahirKontraksi Uterus (-) / LembekPerdarahan Segera Setelah Anak LahirSyokBekuan Darah Di ServiksAtoniaPlasenta Belum Lahir 30 MenitPerdarahan SegeraTali Pusat Putus Ok Traksi >>(Inversio Uteri)Perdarahan LanjutRetensio dan Separasi Parsial

  • PENILAIAN KLINIK

    Gejala & TandaPenyulitDiagnosis KerjaSubinvolusi UterusNyeri Tekan Perut Bawah Dan UterusPerdarahanLokhia Mukopurulen Dan BerbauAnemiaDemamMetritisUterus Tak TerabaLumen Vagina Terisi MassaTampak Tali PusatSyok NeurogenikPucat & LimbungInversioPlasenta / Sebagian Kulit Ketuban Tidak LengkapPerdarahan SegeraUterus Kontraksi Tinggi Fundus TetapSisa Plasenta

  • ATONIA UTERIKONDISI YG BERISIKOPolihidramnionKehamilan kembarMakrosomiaPersalinan lamaPersalinan terlalu cepatPersalinan dengan induksiInfeksi intrapartumParitas tinggi

  • PENYEBABTONUSTISSUETRAUMATHROMBIN

  • PENANGANAN UMUMSelalu siapkan tindakan gawat daruratManajemen aktif kala III Minta pertolongan pada petugas lain utk membantu bila dimungkinkan Bila syok , lakukan segera penangananPeriksa kandung kemih -> kosongkanCari penyebab perdarahan Sambil melakukan tindakan secara cepat

  • PENANGANAN UMUMATASI SYOKBERIKAN OKSITOSIN 10 IU IM DILANJUTKAN 20 IU / 1000 ML RL/NaCl 0.9%PASTIKAN PLASENTA LAHIR LENGKAP, EKSPLORASI JALAN LAHIRPERDARAHAN BERLANJUT, UJI PEMBEKUAN DARAHPANTAU KESEIMBANGAN CAIRANSAMBIL MENCARI PENYEBAB PERDARAHAN

  • ATONIA UTERIMENGENAL IBU DGN KONDISI BERISIKOTEGAKKAN DIAGNOSIS KERJAPASANG INFUS BERIKAN UTEROTONIKAPASTIKAN PLASENTA LAHIR LENGKAPBILA PERLU TRANFUSI DARAHUJI PEMBEKUAN DARAH

  • ATONIA UTERILAKUKAN TINDAKAN SPESIFIKKOMPRESI BIMANUAL EKSTERNALKOMPRESI BIMANUAL INTERNALKOMPRESI AORTA ABDOMINALISTAMPON KONDOM KATETER

  • KOMPRESI BIMANUAL INTERNAL

  • INVERSIO UTERIPRESDISPOSISI> ATONIA UTERI ( SAAT TIDAK KONTRAKSI )> TEKANAN INTRA ABDOMINAL ATAU TRAKSI TALI PUSAT

  • ATONIA UTERIDI RUMAH SAKITCOBA TAMPON KONDOM KATETERLIGASI ARTERIA UTERINA & OVARIKAMETODA B-LYNCHLIGASI A.HIPOGASTRIKA HISTEREKTOMI

  • BAGAN PENANGANAN ATONIA UTERI( MANDIRI ) Masase fundus uteriSegera ssdh plasenta lahir(maksimal 15 detik)Uterus kontraksi?Evaluasi rutinyaEvaluasi / bersihkan bekuan darah /sel.ketubanKBI maksimal 5 menitUterus kontraksi?Pertahankan KBI 1 2 mntKeluarkan tangan secara hati2Lakukan pengawasan kala IVyatidakAjarkan keluarga KBEKeluarkan tangan secara hati2Suntik ergometrin 0,2 imPasang infus + 20 IU oks , guyurLakukan KBI lagitidak

  • BAGAN PENANGANAN ATONIA UTERI( MANDIRI )Ajarkan keluarga KBEKeluarkan tangan secara hati2Suntik ergometrin 0,2 imPasang infus + 20 IU oks , guyurLakukan KBI lagiUterus kontraksi ?Pengawasan kala IVyaRujuk ke RS utk persiapan laparotomi(bisa dilakukan pemasangan tampon kondom kateter)Lanjutkan infus + 20 IU oksitosin minimal 500 cc / jamSampai tempat rujukan Lakukan kompresi aorta abdominalisDapat diberikan misoprostol per rectal

  • Kondom diikat dgn kateter

  • Cek sdh tidak bocor

  • PERLUKAAN JALAN LAHIR Robekan perineumRobekan VulvaRobekan dinding vaginaRobekan serviksRuptura Uteri Robekan Perineum Tk I , II , III , IV

  • PENANGANANROBEKAN JALAN LAHIRPASANG KATETERPILIH BENANG JAHIT TERBAIKRAPATKAN / RAPIKAN UJUNG LUKAJAHITAN TUNGGAL JARAK 1 CMAPROKSIMASIATASI PERDARAHANTIDAK ADA DEAD SPACELAPIS DEMI LAPIS

  • PERLUKAAN JALAN LAHIRHematoma VulvaRobekan dinding vaginaRobekan serviks

  • PENILAIAN KLINIK RETENSIO PLASENTA

    GEJALASEPARASI / AKRETA PARSIALPLASENTA INKARSERATAPLASENTA AKRETAKONSISTENSI UTERUSTFUBENTUK UTERUSPERDARAHANTALI PUSATOSTIUM UTERISEPARASI PLASENTASYOKKENYAL

    PUSATDISKOID

    SDG-BANYAKTERJULURSBGTERBUKALEPAS SEBAGIANSERINGKERAS

    2 JARI < PUSATAGAK GLOBULERSEDANGTERJULURKONSTRIKSISUDAH LEPAS

    JARANGCUKUP

    PUSATDISKOID

    SDKT-TDK ADA# TERJULURTERBUKAMELEKAT SELURUHNYAJARANG

  • RETENSIO PLASENTA DENGAN SEPARASI PARSIALPENEGANGAN TALI PUSAT TERKENDALIINFUS OKSITOSIN 20 IU RL/NaCl 0.9% 40 TETES/MENBILA PERLU KOMBINASI MISOPROSTOL 400 MGPLASENTA MANUALRESTORASI CAIRAN

  • RETENSIO PLASENTA DENGAN SEPARASI PARSIALTRANFUSI BILA PERLUANTIBIOTIKA PROFILAKSISSEGERA ATASI KOMPLIKASIPERDARAHANINFEKSISYOK NEUROGENIK

  • SISA PLASENTATEGAKKAN DIAGNOSIS KERJAPERDARAHANSUBINVOLUSI UTERUSANTIBIOTIKA PROFILAKSIEKSPLORASI DIGITAL KELUARKAN BEKUAN DARAH / SISA JARINGANSERVIKS TERTUTUP ASPIRASI VAKUM MANUALBILA PERLU TRANFUSI DARAH

  • PLASENTA AKRETATEGAKKAN DIAGNOSIS KERJASTABILISASI PASIENRUJUKAN KE RUMAH SAKITDI RUMAH SAKITHISTEREKTOMI

  • SISA PLASENTATEGAKKAN DIAGNOSIS KERJAPERDARAHANSUBINVOLUSI UTERUSANTIBIOTIKA PROFILAKSIEKSPLORASI DIGITAL KELUARKAN BEKUAN DARAH / SISA JARINGANSERVIKS TERTUTUP ASPIRASI VAKUM MANUALBILA PERLU TRANFUSI DARAH

  • MENGAPA PERLU MANAJEMEN AKTIF KALA III ?Proses persalinan Kala III bisa berjalan sendiri / fisiologisMengingat Kematian Ibu Bersalin - perdarahan Pasca Persalinan -- atonia uteri - retentio placentaUpaya terbaik - pencegahan -PENATALAKSANAN AKTIF KALA III

  • PRINSIP MANAJEMEN AKTIF KALA IIIPemberian uterotonika sebelum plasenta lahirPenegangan Talipusat Terkendali ( Controlled Cord Traction )Masase uterus setelah placenta lahir

  • MANFAAT MANAJEMEN AKTIF KALA III

    Kala III lebih singkatUterotonik memperbaiki kontraksi uterusJumlah perdarahan lebih sedikitAngka kejadian Retentio Plasenta menurun

  • A sk for helpA irwayB reathingC irculationD rug

    TONUSTISSUETRAUMATHROMBININVERSIO UTERI