18. pemeriksaan appendicogram dengan barium sulfat

1
RS CITAMA PEMERIKSAAN APPENDICOGRAM DENGAN BARIUM SULFAT NOMOR DOKUMEN NOMOR REVISI 00 HALAMAN 1 / 1 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR TANGGAL TERBIT 01 Agustus 2014 Ditetapkan Oleh Direktur RS CITAMA dr. Yustitia , MARS PENGERTIAN Teknik yang dilakukan untuk melakukan sebuah pemeriksaan rontgen appendicogram dengan cara meminum larutan barium sulfat TUJUAN Sebagai acuan pemeriksaan rontgen APPENDICOGRAM untuk mendapatkan hasil yang akurat, Melihat gambaran appendix / usus buntu, untuk menegakkan diagnosa yang dilakukan minimal 30 jam . KEBIJAKAN PROSEDUR 1. petugas memberikan penjelasan kepasien tentang persyaratan pemeriksaan dan memberikan barium sulfat. 2. Pasien mencampurkan barium dengan air 250 ml air putih hangat di gelas belimbing ( muk ) di aduk sampe rata terus diminum langsung habis. 3. setelah itu pasien boleh tetap makan dan minum dan tidak boleh BAB sampe waktu yang di tentukan minimal 10 jam setelah minum barium sulfat UNIT TERKAIT Penunjang Medis Pelayanan Medis Keperawatan

Upload: ikhlaq

Post on 07-Jul-2016

461 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

hhhh

TRANSCRIPT

Page 1: 18. Pemeriksaan Appendicogram Dengan Barium Sulfat

RS CITAMA

PEMERIKSAAN APPENDICOGRAM DENGAN BARIUM SULFAT

NOMOR DOKUMEN NOMOR REVISI

00

HALAMAN

1 / 1

STANDAR OPERASIONAL

PROSEDUR

TANGGAL TERBIT

01 Agustus 2014

Ditetapkan OlehDirektur RS CITAMA

dr. Yustitia , MARS

PENGERTIAN Teknik yang dilakukan untuk melakukan sebuah pemeriksaan rontgen

appendicogram dengan cara meminum larutan barium sulfat

TUJUAN Sebagai acuan pemeriksaan rontgen APPENDICOGRAM untuk

mendapatkan hasil yang akurat, Melihat gambaran appendix / usus

buntu, untuk menegakkan diagnosa yang dilakukan minimal 30 jam .

KEBIJAKAN

PROSEDUR 1. petugas memberikan penjelasan kepasien tentang persyaratan

pemeriksaan dan memberikan barium sulfat.

2. Pasien mencampurkan barium dengan air 250 ml air putih hangat di

gelas belimbing ( muk ) di aduk sampe rata terus diminum langsung

habis.

3. setelah itu pasien boleh tetap makan dan minum dan tidak boleh

BAB sampe waktu yang di tentukan minimal 10 jam setelah minum

barium sulfat

UNIT TERKAIT Penunjang Medis

Pelayanan Medis

Keperawatan