final materi seo

Post on 12-Apr-2017

310 Views

Category:

Business

10 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Konsep Dasar SEO yang Mudah dan

Menghasilkan

SEO atau kepanjangan dari (Search Engine Optimization)

adalah suatu cara atau teknik untuk membuat situs atau blog kita berada pada halaman/posisi satu di mesin pencarian (search engine) seperti

Google, Bing, dan Yahoo.

APA ITU SEO ???

SEO atau kepanjangan dari Serch Engine Optimisation. Jika di artikan dalam bahasa Indonesia yakni Optimasi Mesin pencari.

Kegunaannya apabila Kita melakukan pencarian di Google

maka Kita akan menemukan halaman dengan banyak link di sana yang berkaitan dengan pencarian Kita.

Semua link yang ada di halaman pertama itulah buah dari SEO. Semua di Buka melalui Google.

Mengapa harus Google? Karena 68% pengguna internet di dunia, melakukan pencarian melalui Google dan 32% sisanya menggunakan mesin pancari lainnya .

Jika web Kita teroptimasi dengan baik dengan teknik SEO bukan hanya pencarian di Google saja Kita juga bisa mendapatkan posisi juga di Yahoo dan juga Bing.

Pengertian dari SEO juga sangat luas tetapi semuanya mencakup hal yang sama yaitu mengoptimisasi suatu halaman website/blog agar berada pada halaman/posisi satu di search engine dengan kata kunci yang ditarget.

Mendatangkan Traffic yang Banyak Meningkatkan Penjualan Meningkatkan Daya Saing Lebih Kuat Bertahan di Halaman 1 Google

Manfaat Menggunakan Teknik SEO

Mendatangkan Traffic yang BanyakKita semua pasti tahu jika situs atau blog berada pada halaman satu Search Engine pasti akan mendatangkan pengunjung (Traffic) yang sangat besar, tergantung pada keyword yang kita target dan besar kecilnya data hasil pencarian dari Google Planner.

Meningkatkan Penjualan Jika suatu situs menjual suatu produk atau barang seperti lazada.co.id yang menjual aneka barang seperti laptop atau lainnya, maka jika ada orang mencari di google dengan keyword “jual laptop murah” kemudian situs tersebut ranking 1, maka sudah 95% lazada akan mendapatkan penjualan dari hasil SEO tersebut.

Meningkatkan Daya Saing Mudah saja untuk keuntungan SEO yang satu ini, jika posisi suatu

situs lebih tinggi maka secara otomatis daya saingnya pun akan lebih tinggi.

SEO Bukan Google Ads ataupun Iklan PPC Lainnya

SEO Iklan PPCGratis BerbayarProses masuk Halaman satu lebih Lama Langsung ada di halaman satu

Persaingan Ketat Lebih di utamakan Google

Konsisten dan kokoh Hanya pada masa berbayar

Lebih hemat untuk jangka panjang Boros namun menghasilkan dengan cepat

Perbedaan SEO dan Iklan PPC

26% orang membuka Web dengan Google Add atau Sejenis Iklan PPC Lainnya

74% Orang Membuka Web Dengan SEO

Menurut Riset

Apa Yang Harus Di Lakukan Untuk Mengoptimasi SEO ?

1. Riset kata kunci 2. Membuat Blog 3. Membuat konten (artikel, video, slide,

gambar, dsb) yang relevan dengankata kunci yang kita bidik. Ini disebut SEO On Page.

4. Meningkatkan nilai halaman dengan cara backlink, disebut juga SEO Off Page.

Tahapan SEO

Hal yang Paling Penting yang perlu di perhatikan dalam Teknik SEO adalah RISET KATA KUNCI

Lakukan analisa persaingan Lakukan riset kata kunci di Google Planner Analisa prospek kata kunci Mencari Kata Kunci

Bahasan SEO

Lebih BANYAK persaingan biasanya lebih BANYAK orang yang mencari

Lebih SEDIKIT persaingan biasanya lebih SEDIKIT orang yang mencari

Lakukan analisa persaingan

Lakukan riset kata kunci di GooglePlanner

Masuk Dan Telusuri Kata Kunci

Analisa Prospek Kata Kunci

Jika grafiknya naik maka peluang bisnis Anda sangat baik, Jika turunlebih baik di tinggalkan. Dan jika seperti di atas maka masih Bisnis Anda Masih berpeluang besar.

Hasil Riset Kata Kunci

Keyword Shitter Keyword Tool Small Seo Tool

Variasi Kata Kunci Lebih Lengkap

Mencari Kata Kunci Dengan Keyword Shitter

Mencari kata Kunci Dengan Keyword Shitter

Mencari kata Kunci Dengan Small Seo Tool

Mencari Kata Kunci sesuai dengan Penugasan

Cari kata kunci dari 3 Web mesin pencari kata kunci yang di ajarkan

Tugas Riset Kata Kunci

Membangun Blog

Definisi Blog Manfaat Blog Macam-macam Blog gratis yang Tersohor

Pelajari Lebih Lanjut Tentang Blog

Blog adalah situs web yang berisi tulisan, artikel atau informasi bermanfaat yang diupdate (diperbaharui) secara teratur dan dapat diakses secara online baik untuk umum maupun pribadi.

Definisi Blog

Membuka Peluang Usaha Meningkatkan penghasilan Berbagi informasi dan tips berbagi software berguna, seperti foto,

film/video, dokumen, dsb banyak lagi, sesuai dengan jenis / topik

yang diangkat

Manfaat Blog

Blog Blogspot Blog Wordpress Blog Tumbler

Blog Gratis Yang Tersohor

Membuat beberapa akun Blog Dengan Blog Gratisan

Membuat Minimal 5 Blog gratis Membuat Blog dengan subdomain yang

sesuai kata kunci Utamakan Blog yang bersubdomain dari

Wordpress.com

Tugas Materi Blog

top related