cara menggunakan multimeter analog

11
CARA MEMBACA MULTIMETER / AVOMETER JILID 2 Hy Reader, Pada tutorial hari ini saya ingin membahas lebih lengkap mengenai Cara Mudah Untuk Membaca Alat Ukur Listrik Multimeter / Avometer Analog. Ini merupakan tutorial jilid 2 dari Tutorial saya yang sebelumnya yaitu CARA MEMBACA MULTIMETER / AVOMETER JILID 1, hal ini saya lakukan mengingat dan melihat begitu banyaknya pertanyaan yang timbul pada tutorial jilid 1 tersebut, sepertinya kurang jelas penjelasannya. Kali ini saya mencoba membuat tutorialnya dalam bahasa yang lebih singkat dan sederhana sehingga saya berharap dapat lebih mudah untuk di pahami. Sebelum masuk lebih jauh mengenai cara mengukur besaran listrik seperti Tegangan (Volt), Arus (Ampere), dan Tahanan (Ohm) ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa itu Multimeter atau Avometer. Yang dimaksud Multimeter atau Avometer adalah Alat ukur Listrik yang memungkinkan kita untuk mengukur besarnya Besaran listrik yang ada pada suatu rangkaian baik itu Tegangan, Arus, maupun Nilai Hambatan/Tahanan. AVOmeter adalah singkatan dari Ampere Volt Ohm Meter, jadi hanya terdapat 3 komponen yang bisa diukur dengan AVOmeter sedangkan Multimeter , dikatakan multi sebab memiliki banyak besaran yang bisa di ukur, misalnya Ampere, Volt, Ohm, Frekuensi, Konektivitas Rangkaian (putus ato tidak), Nilai Kapasitif, dan lain sebagainya. Terdapat 2 (dua) jenis Multimeter yaitu Analog dan Digital, yang Digital sangat mudah pembacaannya disebabkan karena Multimeter digital telah menggunakan angka digital sehingga begitu melakukan pengukuran Listrik, Nilai yang diinginkan dapat langsung terbaca asalkan sesuai atau Benar cara pemasangan alat ukurnya. Mari mengenal bagian‐bagian Multimeter atau Avometer agar lebih memudahkan dalam memahami tulisan selanjutnya:

Upload: syamsul-arif

Post on 16-Jul-2015

295 views

Category:

Education


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cara menggunakan multimeter analog

CARAMEMBACAMULTIMETER/AVOMETERJILID2

HyReader,PadatutorialhariinisayainginmembahaslebihlengkapmengenaiCaraMudahUntukMembacaAlatUkurListrikMultimeter/AvometerAnalog.Inimerupakantutorialjilid2dariTutorialsayayangsebelumnyayaituCARAMEMBACAMULTIMETER/AVOMETERJILID1,halinisayalakukanmengingatdanmelihatbegitubanyaknyapertanyaanyangtimbulpadatutorialjilid1tersebut,sepertinyakurangjelaspenjelasannya.

Kaliinisayamencobamembuattutorialnyadalambahasayanglebihsingkatdansederhanasehinggasayaberharapdapatlebihmudahuntukdipahami.

SebelummasuklebihjauhmengenaicaramengukurbesaranlistriksepertiTegangan(Volt),Arus(Ampere),danTahanan(Ohm)adabaiknyakitamengenalterlebihdahuluapaituMultimeteratauAvometer.

YangdimaksudMultimeteratauAvometeradalahAlatukurListrikyangmemungkinkankitauntukmengukurbesarnyaBesaranlistrikyangadapadasuaturangkaianbaikituTegangan,Arus,maupunNilaiHambatan/Tahanan.AVOmeteradalahsingkatandariAmpereVoltOhmMeter,jadihanyaterdapat3komponenyangbisadiukurdenganAVOmetersedangkanMultimeter,dikatakanmultisebabmemilikibanyakbesaranyangbisadiukur,misalnyaAmpere,Volt,Ohm,Frekuensi,KonektivitasRangkaian(putusatotidak),NilaiKapasitif,danlainsebagainya.Terdapat2(dua)jenisMultimeteryaituAnalogdanDigital,yangDigitalsangatmudahpembacaannyadisebabkankarenaMultimeterdigitaltelahmenggunakanangkadigitalsehinggabegitumelakukanpengukuranListrik,NilaiyangdiinginkandapatlangsungterbacaasalkansesuaiatauBenarcarapemasanganalatukurnya.

Marimengenalbagian‐bagianMultimeteratauAvometeragarlebihmemudahkandalammemahamitulisanselanjutnya:

Page 2: Cara menggunakan multimeter analog

Sayaakanberikansedikitpenjelasanmengenaigambardiatas.Yangperluuntukdiperhatikanadalah:

SEKRUPPENGATURJARUM,SekrupinidapatdiputardenganObengatauplatkecil,SekrupiniberfungsimengaturJarumagarkembaliatautepatpadaposisi0(NOL),terkadangjarumtidakpadaposisiNOLyangdapatmembuatkesalahanpadapengukuran,PosisikanmenjadiNOLsebelumdigunakan.

TOMBOLPENGATURNOLOHM.TombolinihampirsamadenganSekruppengaturjarum,hanyasajabedanyayaituTombolinidigunakanuntukmembuatjarummenunjukkanangkaNOLpadasaatSaklarpemilihdiposisikanmenunjukSKALAOHM.SaatsaklarpemilihpadaposisiOhmbiasanyapilihx1padaskalaOhmkemudianHubungkankeduaujungTERMINAL(UjungterminalMerahbertemudenganUjungterminalHitam)danLihatpadaLayarpenunjuk,JarumakanbergerakkeKANAN(DisituterdapatangkaNOL(0),PutartombolpengaturNolOhmsampaijarummenunjukkanangkaNOL).ProsesinidinamakanKALIBRASIOhmMeter.HaliniMuthlakdilakukansebelummelakukanpengukurantahanan(OHM)suatukomponenatausuaturangkaian.

Page 3: Cara menggunakan multimeter analog

SAKLARPEMILIH.SaklariniharusdiposisikansesuaidenganapayangingindiUKUR,misalnyabilainginmengukurteganganACmakaatur/putarsaklarhinggamenyentuhskalaACyangpadaalatukurtertulisACV,BegitupulasaatmengukurteganganDC,cariyangtertulisDCV,begituseterusnya.JanganSalahmemilihSkalaPengukuran.PadasetiapbagianSKALAPENGUKURANyangdipilihdenganSaklarPemilih,terdapatNilai‐nilaiyangterterapadaalatukur,MisalnyaPadaSkalaTeganganAC(tertulisACVpadaalatukur)terteraskala10,50,250,dan750begitupulapadaSkalaTeganganDC(tertulisDCVpadaalatukur)terteraskala0.1,0.25,2.5,10,dst.ApamaksudSkalaini??DanBagaimanaMemilihnya??PedomanMemilihSKALAPengukuran:Skalatersebutadalahskalayangakandigunakanuntukmembacahasilpengukuran,Semuaskaladapatdigunakanuntukmembaca,Hanyasajatidaksemuaskaladapatmemberikanataumemperlihatkannilaiyangdiinginkan,misalnyakitamempunyaiBaterai9VoltDC,kemudiankitamengaturSAKLARPEMILIHuntukMemilihSKALATEGANGANDCpadaposisi2,5danmenghubungkanTERMINALMerahdenganpositif(+)bateraidanHitamdenganNegatif(‐)baterai.Apayangakanterjadi??JarumakanbergerakkeUjungKanandantidakmenunjukkanangka9Volt,MengapaDemikian??SebabNILAIMAKSIMALyangdapatdiukurbilakitamemposisikanSaklarPemilihpadaskala2.5adalahhanya2.5Voltsaja,sehinggauntukmengukurNilai9VoltmakasaklarharusdiputarmenujuSkalayangLEBIHBESARsariNILAITeganganyangdiUkur,jadiPutarpadaPosisi10danAlatukurakanmenunjukkannilaiyangdiinginkan.PenjelasanLebihLengkapMengenaiMEMBACAALATUKURakandiBahasselanjutnyapadatutorialini.

Sayatidakakanmembahassemuabagian‐bagianalatukurtetapibilainginmengetahuifungsi‐fungsidaritiapbagianalatukur,AndadapatmembacaDISINI.

ALATUKURLISTRIKHARUSDIPASANGDENGANBENAR,MengapasayakatakanDemikian??

Untukmelakukansuatupengukuranlistrik,PosisialatukurpadarangkaianjugaMestidanHalwajibyangharusdiperhatikanagarpembacaanalatukurtidaksalah.PemasanganAlatukuryangsalah/TidakbenarmemberikanhasilpengukuranyangTIDAKBENARdanbukankurangtepat,jadiinisangatperludiperhatikan.Marikitamelihatposisialatukuryangbenar:

1. PosisialatukursaatmengukurTEGANGAN(Voltage)PadasaatmengukurteganganbaikitutegganganACmaupunDC,makaAlatukurmestidipasangParalelterhadaprangkaian.Maksudparaleladalahkeduaterminalpengukur(UmumnyaberwarnaMerahuntukpositif(+)danHitamuntukNegatif(‐)harusmembentuksuatutitikpercabangandanbukanberjejer(seri)terhadapbeban.Pemasanganyang

Page 4: Cara menggunakan multimeter analog

benardapatdilihatpadagambarberikut:

2. PosisialatukursaatmengukurARUS(Ampere)

UntukmelakukanpengukuranARUSyangmestidiperhatikanyaituPosisiterminalharusdalamkondisiberderetandenganBeban,SehinggauntukmelakukanpengukuranarusmakarangkaianmestidiBuka/diputus/Opencircuitdankemudianmenghubungkanterminalalatukurpadatitikyangtelahterputustersebut.Pemasannganyangbenardapatdilihatpadagambar:

3. PosisialatukursaatmengukurHambatan(Ohm)

YangmestidiketahuisaatpngukurantahananialahJANGANPERNAHMENGUKURNILAITAHANANSUATUKOMPONENSAATTERHUBUNGDENGANSUMBER.Iniakanmerusakalatukur.PengukurannyasangatmudahyaitutinggalmengatursaklarpemilihkeposisiSkalaOHMdankemudianmenghubungkanterminalkekeduasisikomponen(Resistor)

Page 5: Cara menggunakan multimeter analog

yangakandiukur.

KaliinisayatidakakanmembahasmengenaimengapaalatukurdipasangparalelsaatmngukurtegangandanSeripadasaatmengukurArus,sebabitulebihkomplekskecualiadayangmembutuhkannya.HalinieratkaitannyadenganRangkaiandalamsuatualatukur.

SetelahmengetahuiCaramengaturSaklatPemilihyangBenar,MengetahuiJenisSkalayangakandigunakan,danCarapemasanganalatukuryangbenar,makatibasaatnyakitamelakukanPengukuranBesaranListrik.

MENGUKURTEGANGANLISTRIK(VOLT/VOLTAGE)DC

YangperludiSiapkandanPerhatikan:

1. PastikanalatukurtidakrusaksecaraFisik(tidakpeccah).2. AturSekruppengaturJarumagarjarummenunjukkanAngkaNOL(0),

bilamenurutandaangkayangditunjuksudahNOLmakatidakperludilakukanPengaturanSekrup.

3. LakukanKalibrasialatukur(Telahsayabahasdiataspadapoint2mengenaiTombolPengaturNolOHM).PosisikanSaklarPemilihpadaSKALAOHMpadax1Ω,x10,x100,x1k,ataux10kselanjutnyatempelkanujungkabelTerminalnegatif(hitam)danpositif(merah).NolkanjarumAVOtepatpadaangkanolsebelahkanandenganmenggunakanTombolpengaturNolOhm.

4. SetelahKalibrasiAturSAKLARPEMILIHpadaposisiSkalaTeganganyangandainginukur,ACVuntukteganganAC(bolakbalik)danDCVuntukteganganDC(Searah).

5. PosisikanSKALAPENGUKURANpadanilaiyangpalingbesarterlebihdahuluseperti1000atau750jikaandaTIDAKTAHUberapanilaiteganganmaksimalyangmengalirpadarangkaian.

6. PasangkanalatukurPARALELterhadapbeban/sumber/komponenyangakandiukur.

7. BacaAlatukur.

CaraMembacaNilaiTeganganyangterukur:

Page 6: Cara menggunakan multimeter analog

1. MisalkanNilaiteganganyangakandiukuradalah15VOLTDC(Belumkitaketahuisebelumnya,itulahsayakatakanMisalnya).

2. KemudianKitamemposisikansaklarpemilihpadaposisiDCVdanmemilihskalapalingbesaryangterterayaitu1000.Nilai1000artinyaNilaiteganganyangakandiukurbisamencapai1000Volt.

3. SaatmemperhatikanAlatukurmakaDalamLayarpenunjukjarumtidakterdapatskalaterbesar1000yangadahanya0‐10,0‐50,dan0‐250.MakaUntukmemudahkanmembacaperhatikanskala0‐10saja.

4. Skalapenunjukan0‐10berartisaatjarumpenunjuktepatberadapadaangka10artinyanilaiteganganyangterukuradalah1000Volt,jikayangditunjukjarumadalahangka5makanilaitegangansebenarnyayangterukuradalah500Volt,begituseterusnya.

5. KembaliPadaKasusno.1dimananilaiteganganyangakandiukuradalahhanya15VoltsementarakitamenempatkansaklarpemilihpadaPosisi1000,makajarumpadaalatukurhanyaakanbergeraksedikitsekalisehinggasulitbagikitauntukmemperkirakanberapanilaitegangansebenarnyayangterukur.UntukituPindahkanSaklarPemilihkeNilaiSkalayangdapatmembuatJarumbergeraklebihbanyakagarnilaipengukuranlebihakurat.

6. MisalkankitamenggesersaklarpemilihkePosisi10padaskalaDCV.Yangterjadiadalah,jarumakanbergerakdengancepatkepalingujungkanan.HalinidisebabkannilaiteganganyangakandiukurLEBIHBESARdarinilaiSkalamaksimalyangdipilih.JikaHalinidibiarkanterusmenerusmakaalatukurDAPATRUSAK,Jikajarumalatukurbergeraksangatcepatkekanan,segerapisahkanalatukurdarirangkaiandangantiSkalaSAKLARPEMILIHkeposisiyanglebihBesar.SaatsaklarPemilihdiletakkanpadaangka10makayangdiperhatikandalamlayarpenunjukanjarumadalahrangeskala0‐10,danBUKAN0‐50atau0‐250.

7. Telahsayajelaskanbahwasaatmemilihskala10untukmengukurnilai

teganganyanglebihbesardari10makanilaitegangansebenarnyatidakakanterukur/diketahui.SolusinyaadalahSaklarPemilihdiposisikanpadaskalayanglebihbesardari10yaitu50.SaatmemilihSkala50pada

Page 7: Cara menggunakan multimeter analog

skalateganganDC(terteraDCV),makadalamLayarPenunjukanJarumyangmestidiperhatikanadalahrangeskala0‐50danBUKANlagi0‐10ataupun0‐250.

8. SaatSaklarpemilihberadapadaposisi50makaJarumPenunjukakanbergerakTepatditengahantaraNilai10dan20padarangeskala0‐50yangartinyaNilaiyangditunjukkanolehalatukurbernilai15Volt.Perhatikangambarberikut:

9. Untukmengetahuiberapanilaiteganganyangterukurdapatpula

menggunakanRUMUS:

𝑇𝑒𝑔𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑇𝐸𝑅𝑈𝐾𝑈𝑅 =  𝑆𝑘𝑎𝑙𝑎  𝑆𝑎𝑘𝑙𝑎𝑟 𝑃𝑒𝑚𝑖𝑙𝑖ℎ

𝑆𝑘𝑎𝑙𝑎 𝑡𝑒𝑟𝑏𝑒𝑠𝑎𝑟 𝑝𝑎𝑑𝑎 𝐿𝑎𝑦𝑎𝑟𝑥 𝐴𝑛𝑔𝑘𝑎 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑡𝑢𝑛𝑗𝑢𝑘 𝑗𝑎𝑟𝑢𝑚

Jadimisalnya,teganganyangakandiukur15Voltmaka:

𝑇𝑒𝑔𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑇𝐸𝑅𝑈𝐾𝑈𝑅 =  5050𝑥 15

NilaiTeganganTerukur=15

BerikutsayaakanberikanContohagarkitalebihmudahdalammemahaminya:

ContohI.

SaatmelakukanpengukuranternyataJarumAlatUkurberadapadaposisisepertiyangterlihatpadagambar:

Page 8: Cara menggunakan multimeter analog

BerapakahNilaiteganganDCVyangterukursaatSaklarPemilihberadapadaPosisi:

a. 2.5b. 10c. 50d. 1000

Jawab:

a. Skalasaklarpemilih=2.5Skalaterbesaryangdipilih=250Nilaiyangditunjukjarum=110(perhatikanskala0‐250)MakanilaiTeganganyangterukuradalah:TegVDC=(2.5/250)x110=1.1Volt

b. Skalasaklarpemilih=10Skalaterbesaryangdipilih=10Nilaiyangditunjukjarum=4.4(perhatikanskala0‐10)MakanilaiTeganganyangterukuradalah:TegVDC=(10/10)x4.4=4.4Volt

c. Skalasaklarpemilih=50Skalaterbesaryangdipilih=50Nilaiyangditunjukjarum=22(perhatikanskala0‐50)MakanilaiTeganganyangterukuradalah:TegVDC=(50/50)x22=22Volt

d. Skalasaklarpemilih=1000Skalaterbesaryangdipilih=10Nilaiyangditunjukjarum=4.4(perhatikanskala0‐10)MakanilaiTeganganyangterukuradalah:TegVDC=(1000/10)x4.4=440Volt

MENGUKURTEGANGANLISTRIK(VOLT/VOLTAGE)AC

Page 9: Cara menggunakan multimeter analog

1. UntukmengukurNilaiteganganACandahanyaperlumemperhatikanPosisiSakelarPemilihberadapadaSKALATEGANGANAC(TerteraACV)dankemudianmemperhatikanBarisskalayangberwarnaMerahpadaLayarPenunjukJarum.

2. SelebihnyasamadenganmelakukanpengukuranTeganganDCdiatas.

MENGUKURARUSLISTRIK(Ampere)DC

YangperludiSiapkandanPerhatikan:

1. PastikanalatukurtidakrusaksecaraFisik(tidakpeccah).2. AturSekruppengaturJarumagarjarummenunjukkanAngkaNOL(0)3. LakukanKalibrasialatukur4. AturSAKLARPEMILIHpadaposisiSkalaArusDCA5. PilihSKALAPENGUKURANyangdiinginkanseperti50Mikro,2.5m,25m,

atau0.25A.6. PasangkanalatukurSERIterhadapbeban/sumber/komponenyangakan

diukur.7. BacaAlatukur(PembacaanAlatukursamadenganPembacaanTegangan

DCdiatas)

MENGUKURNILAITAHANAN/RESISTANSIRESISTOR(OHM)

YangperludiSiapkandanPerhatikan:

1. PastikanalatukurtidakrusaksecaraFisik(tidakpeccah).2. AturSekruppengaturJarumagarjarummenunjukkanAngkaNOL(0),

bilamenurutandaangkayangditunjuksudahNOLmakatidakperludilakukanPengaturanSekrup.

3. LakukanKalibrasialatukur(Telahsayabahasdiataspadapoint2mengenaiTombolPengaturNolOHM).PosisikanSaklarPemilihpadaSKALAOHMpadax1Ω,x10,x100,x1k,ataux10kselanjutnyatempelkanujungkabelTerminalnegatif(hitam)danpositif(merah).Nolkanjarum

Page 10: Cara menggunakan multimeter analog

AVOtepatpadaangkanolsebelahkanandenganmenggunakanTombolpengaturNolOhm.

4. SetelahKalibrasiAturSAKLARPEMILIHpadaposisiSkalaOHMyangdiinginkanyaitupadax1Ω,x10,x100,x1k,ataux10k,Maksudtandax(kali/perkalian)disiniadalahsetiapnilaiyangterukuratauyangterbacapadaalatukurnntinyaakandiKALIkandengannilaiSkalaOHMyangdipiliholehsaklarPemilih.

5. PasangkanalatukurpadakomponenyangakandiUkur.(INGATJANGANPASANGALATUKUROHMSAATKOMPONENMASIHBERTEGANGAN)

6. BacaAlatukur.

CaramembacaOHMMETER

1. UntukmembacanilaiTahananyangterukurpadaalatukurOhmmetersangatlahmudah.

2. AndahanyaperlumemperhatikanberapanilaiyangditunjukkanolehJarumPenunjukdankemudianmengalikandengannilaiperkalianSkalayangdipilihdengansakelarpemilih.

3. MisalkanJarummenunjukkanangka20sementaraskalapengaliyangandapilihsebelumnyadengansakelarpemilihadalahx100,makanilaitahanantersebutadalah2000ohmatausetaradengan2Kohm.

MisalkanpadagambarberikutterbacanilaitahanansuatuResistor:

Kemudiansaklarpemilihmenunjukkanperkalianskalayaitux10kmakanilairesistansitahanan/resistortersebutadalah:

Nilaiyangditunjukjarum =26

Skalapengali =10k

Makanilairesitansinya =26x10k

=260k=260.000Ohm.

Page 11: Cara menggunakan multimeter analog

ItulahtutorialmengenaicaramembacaALATUKUTLISTRIKMULTIMETERatauOHMMETER.SemogaInformasiinidapatbergunabagiandadandapatmemberikanandakemudahandalammembacasuatualatukut.

[email protected]/august2012