delesi dan insersi basa nitrogen

5
1. Delesi dan Insersi basa nitrogen Delesi adalah pengurangan atau penghapusan satu atau lebih basa nitrogen pada suatu gen. Insersi adalah penambahan atau penyisipan satu atau lebih basa nitrogen pada gen.

Upload: egi-dwi-purnomo

Post on 27-Dec-2015

654 views

Category:

Documents


37 download

DESCRIPTION

Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

TRANSCRIPT

Page 1: Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

1. Delesi dan Insersi basa nitrogen

Delesi adalah pengurangan atau penghapusan satu atau lebih basa nitrogen pada suatu gen.

Insersi adalah penambahan atau penyisipan satu atau lebih basa nitrogen pada gen.

Page 2: Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

Delesi atau Insersi dapat mengakibatkan terjadinya Frameshift mutation yaitu mutasi yang merubah kerangka baca(kompleks triplet) suatu gen sehingga protein yang dihasilkan menjadi tidak berguna atau rusak.

Page 3: Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

2. Substitusi

Substitusi basa nitrogen merupakan penggantian suatu nukelotida dan pasangannya didalam untai materi genetik dengan pasangan nukleotida lain.

(gambar)

Ada dua macam subtitusi yaitu:

a. Transisi jika terjadi substitusi basa nitrogen dari golongan yang sama, misal basa pirimidin adenin dengan basa pirimidin guanin.

b. Transversi jika terjadi substitusi basa nitrogen dari golongan purin menjadi basa nitrogen dari golongan pirimidin atau sebaliknya.

Adanya substitusi dapat mengakibatkan beberapa macam mutasi yaitu:

Silent mutation yaitu yang mutasi tidak merubah asam amino yang dihasilkan.

(gambar)

Page 4: Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

Misence mutation yaitu mutasi yang mengakibatkan perubahan asam amino yang dihasilkan.

Page 5: Delesi Dan Insersi Basa Nitrogen

Nonsense mutation yaitu mutasi yang mengakibatkan perubahan kodon asam amino menjadi kodon stop, sehingga translasi dihentikan sebelum waktunya yang mengakibatkan protein yang dihasilkan lebih pendek dari normalnya.