governor philosophy.pdf

19
GOVERNOR SYSTEM

Upload: hutapea-herman

Post on 17-Dec-2015

44 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • GOVERNOR

    SYSTEM

  • Pengertian Governor

    Suatu alat yang terdapat pada mesin untuk mengontrol kecepatan

    mesin atau membatasi putaran mesin.

    Prinsip dasar pengaturan governor tersebut adalah melalui

    referensi dari kecepatan putaran mesin terhadap beban dari

    penggerak mula yang berhubungan dengan sumber bahan bakar

    atau pun sumber tenaga untuk menstabilkan mesin pada beban

    yang diinginkan.

    Governor untuk mesin sekarang ini sudah lebih terbaru dalam arti

    dapat lebih efisien dalam mengatur bahan bakar ataupun sumber

    tenaga terhadap akselerasi perubahan beban.

  • Fungsi Governor

    Pengaturan penyediaan daya aktif dilakukan dengan pengaturan

    besarnya kopel mekanis yang diperlukan untuk memutar

    generator, hal ini berarti pengaturan pemberian bahan bakar pada

    turbin gas atau mesin torak.

    Suatu governor pada setiap unit generator berfungsi sebagai

    pengatur utama pemberian uap atau bahan bakar pada unit

    pembangkit.

  • Beban Konstan

  • Beban Konstan

    Pengemudi mobil sebagai pengontrol atau pengatur

    kecepatan.

    Tanda batas kecepatan sesuai dengan kecepatan yang

    dilakukan pengemudi.

    Pengemudi membandingkan kecepatan yang di inginkan

    terhadap aktual kecepatan, jika kecepatan tersebut sama maka

    jumlah bahan bakar yang di injeksikan akan tetap pada posisi

    tersebut.

    Jumlah bahan bakar yang di distribusikan stabil / tetap sampai

    kecepatan atau perubahan beban terjadi.

  • Beban Bertambah

  • Beban Bertambah

    Pada saat mobil bergerak mendaki, beban akan bertambah

    sedangkan putaran mesin akan berkurang.

    Putaran aktual mesin akan lebih rendah dari pada putaran

    yang diinginkan.

    Pengemudi akan menekan pedal gas untuk menambah bahan

    bakar untuk menaikkan putaran mesin sehingga

    mengembalikan putaran mesin ke posisi yang diinginkan.

    Sebelum putaran mesin tercapai pada kondisi yang diinginkan,

    pengemudi akan mengurangi jumlah bahan bakar untuk

    mencegah melampaui putaran yang diinginkan, ini dinamakan

    mengkonpensasi pengaturan sesuai dengan reaksi mesin.

  • Beban Berkurang

  • Beban Berkurang

    Pada saat mobil bergerak menurun, beban akan berkurang

    sedangkan putaran mesin akan bertambah.

    Putaran aktual mesin lebih besar dari pada putaran yang

    diinginkan.

    Pengemudi akan mengurangi pedal gas untuk mengurangi

    bahan bakar untuk menurunkan putaran mesin untuk

    mengembalikan putaran ke posisi yang diinginkan.

    Sebelum putaran mesin tercapai pada kondisi yang diinginkan,

    pengemudi akan menambah jumlah bahan bakar untuk

    mencegah putaran mesin lebih rendah dari yang diinginkan, ini

    dinamakan mengkonpensasi pengaturan sesuai dengan reaksi

    mesin.

  • Mesin Diesel 4 Langkah

  • Prinsip Kerja Governor Mekanik

  • Sistem Kontrol Tertutup

    Putaran / beban aktual

    Kontrol bahan bakar

    Putaran yang diinginkan / beban

    acuan

  • Kontrol Sistem Tertutup

    Governor fungsinya sama seperti pengemudi mobil.

    Secara otomatis jumlah bahan bakar akan berubah untuk

    menjaga puratan mesin atau beban sesuai yang diinginkan.

    Pengertian sistem tertutup adalah ketika sistem kontrol

    digunakan sebagai suatu sistem tertutup untuk operasi atau

    proses dimana umpan balik dalam sebuah lintasan atau grup

    untuk menjaga beban pada putaran yang ditetapkan.

    Jika salah satu parameter dari sistem berubah, itu akan

    berpengaruh terhadap sistem keseluruhan dan bahan bakar

    akan secara otomatis mengkoreksi untuk mempertahankan

    pada kondisi yang diinginkan.

  • Sistem Kontrol Tertutup pada Mesin Diesel

  • Komponen Kontrol PID

    Kontrol Proporsional

    Kontrol Integratif.

    Kontrol Derivatif.

    Berfungsi sebagai gain (penguat) tanpa memberikan efek dinamik

    pada kinerja kontroler

    Berfungsi memperbaiki kesalahan dan dapat memperbaiki

    sekaligus menghilangkan respon steady-state.

    Berfungsi memperbaiki respon transien dengan memprediksi

    kesalahan yang akan terjadi.

  • Prinsip Elektronik Speed Governor

  • PID Karateristik

  • Karakter Kontrol PID

  • Thank You