ketoasidosis

2
KETOASIDOSIS ANAMNESIS Identitas pasien : nama, umur, Riwayat Penyakt Sekarang - Apa yang dikeluhkan? Sejak kapan? (keluhan utama) - Apakah sebelumnya pernah mengalami hal serupa? - Apakah ada penurunan kesadaraan? - Apakah sering merasa haus? - Apakah sering merasa cepat lapar? - Apakah sering BAK? - Apakah sering merasa mudah lelah? - Apakah terdapat mual dan muntah? - Apakah sering merasa mengantuk? - Apakah terdapat sesak nafas? - Apakah ada nyeri perut? - Apakah ada penurunan nafsu makan? - Apakah terdapat penurunan berat badan? - Apakah terdapat demam? - Apakah ada bau mulut, seperti bau pembersih kutex aseton? - Apakah terdapat gangguan penglihatan? - Apakah ada pingsan? - Apakah terdapat rasa lemas, pusing? Riwayat Penyakit Dahulu - Apakah terdapat riwayat kencing manis? - Apakah terdapat trauma? luka bakar? - Apakah terdapat infeksi ISK, pneumonia? Riwayat Penyakit Keluarga - Apakah ada riwayat kencing manis dalam keluarga? Riwayat Pengbatan - Apakah sebelumnya ada mengonsumsi obat kencing manis? - Apakah ada riwayat pemberian insulin?

Upload: raymond-frazier

Post on 16-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Diabetic

TRANSCRIPT

KETOASIDOSIS

ANAMNESISIdentitas pasien : nama, umur,Riwayat Penyakt Sekarang Apa yang dikeluhkan? Sejak kapan? (keluhan utama) Apakah sebelumnya pernah mengalami hal serupa? Apakah ada penurunan kesadaraan? Apakah sering merasa haus? Apakah sering merasa cepat lapar? Apakah sering BAK? Apakah sering merasa mudah lelah? Apakah terdapat mual dan muntah? Apakah sering merasa mengantuk? Apakah terdapat sesak nafas? Apakah ada nyeri perut? Apakah ada penurunan nafsu makan? Apakah terdapat penurunan berat badan? Apakah terdapat demam? Apakah ada bau mulut, seperti bau pembersih kutex aseton? Apakah terdapat gangguan penglihatan? Apakah ada pingsan? Apakah terdapat rasa lemas, pusing?Riwayat Penyakit Dahulu Apakah terdapat riwayat kencing manis? Apakah terdapat trauma? luka bakar? Apakah terdapat infeksi ISK, pneumonia? Riwayat Penyakit Keluarga Apakah ada riwayat kencing manis dalam keluarga?Riwayat Pengbatan Apakah sebelumnya ada mengonsumsi obat kencing manis? Apakah ada riwayat pemberian insulin? Apakah ada mengonsumsi obat kortikosteroid, diuretik?Riwayat Kebiasaan Bagaimana dengan konsumsi makanan sehari-hari? Porsi makan nasi seberapa banyak dan berapa kali sehari? Apakah suka makan makanan ataupun minuman yang manis-manis? Bagaimana dengan konsumsi sayur-sayuran dan buah-buahan? Apakah merokok. minum kopi, alkohol? Aktivitas sehari-hari apa? Apakah sering berolahraga?

PEMERIKSAAN FISIK

PEMERIKSAAN PENUNJANG

DIAGNOSIS BANDING