perkawinan di luar indonesia

7
PERKAWINAN DI LUAR INDONESIA Pasal 56 UUP

Upload: sigit-riono

Post on 24-Jun-2015

65 views

Category:

Law


6 download

DESCRIPTION

Kuliah Hukum Perdata

TRANSCRIPT

Page 1: Perkawinan di luar indonesia

PERKAWINAN DI LUAR INDONESIA

Pasal 56 UUP

Page 2: Perkawinan di luar indonesia

Perkawinan di luar Indonesia

• Perkawinan di luar Indonesia antara dua orang warganegara Indonesia atau seorang warganegara Indonesia dengan warganegara asing adalah sah bilamana dilakukan menurut hukum yang berlaku di negara di mana perkawinan itu dilangsungkan dan bagi warganegara Indonesia tidak melanggar ketentuan undang-undang ini.

Page 3: Perkawinan di luar indonesia

Perkawinan di luar Indonesia

• Dalam waktu 1 tahun setelah suami istri itu kembali di wilayah Indonesia, surat bukti perkawinan mereka harus didaftarkan di Kantor Pencatatan Perkawinan tempat mereka tinggal.

Page 4: Perkawinan di luar indonesia

Perkawinan di Luar Indonesia

• Harus memenuhi syarat perkawinan materil absolut dan relatif UU No. 1 Tahun 1974.

• Syarat formilnya mengikuti hukum perkawinan dari negara dimana perkawinan itu dilangusngkan.

Page 5: Perkawinan di luar indonesia

Contoh

• Dua orang warga negara Indonesia melangsungkan perkawinan di Thailand

• Mereka harus memenuhi syarat perkawinan materil absolut dan relatif UUP.

• Syarat formalnya mengikuti hukum Thailand.

Page 6: Perkawinan di luar indonesia

Contoh

• Seorang WNI mau menikah dengan WN Pakistan di Pakistan.

• WNI harus memenuhi syarat materil absolut dan relatif menurut UUP sedangkan syarat formilnya menurut hukum Pakistan.

• WN Pakistan harus memenuhi syarat materil dan formil hukum Pakistan.

Page 7: Perkawinan di luar indonesia