pesona lawang sewu

Upload: ahmad-maulana-ardi

Post on 13-Apr-2018

289 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    1/13

    PESONA LAWANG SEWU

    Oleh:Bagas Setiyo Wiratmoko

    SMA NEGERI 1 BOJONG AB! PEALONGAN

    Jl!Raya Wa"ga"#o$o 11% Bo&o"g ' ()*+, --*).++

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    2/13

    A/A PENGAN/AR

    Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah Yang Maha Kuasa atas karunia

    serta anugerah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ini dengan lancarwalaupun masih banyak kekurangannya. Tak lupa penulis juga mengucapkan terima kasih

    kepada apak Kepala !MA " #j#ng, apak$%bu guru dan karyawan !MA " #j#ng serta

    seluruh pihak yang telah membantu dalam penyusunan karya tulis ini.

    Penulis menyadari bahwa karya tulis ini belumlah sempurna. &leh karena itu, saran

    dan kritik yang membangun dari rekan-rekan sangat diharapkankan untuk penyempurnaan

    karya tulis selanjutnya. !em#ga karya tulis ini berman'aat bagi penulis sendiri dan semua

    pihak.

    Penulis

    (A)TA* %!%

    +AAMAN ( ////...//////////////////i

    +AAMAN P0N10!A+AN............................................................................. ii

    KATA P0N1ANTA*...////////........................../////....... iii

    (A)TA* %!% ////////////......................//////./... i2

    A " P0N(A+AN ///////........................//////..... "

    "." atar elakang ./////////.....................................////... "".3 *umusan Masalah /////////........................//////.... 4

    ".4 Tujuan Penulisan //////////.....................//////..... 4

    ".5 Man'aat Penulisan //////////.////....................//... 5

    A %% P0MA+A!AN ////////////////........... 6

    3." awang sewu //////////.....................///.........../.... 6

    3.3 !ejarah awang !ewu///////.................///....////.. 7

    3.4 Menelusuri lebih dalam lawang sewu /.//......////................... 8

    3.5 %denti'ikasi jenis *ayap yang ada di bangunan lawang sewu...//// "9

    3.6 Peresmian Purna Pugar :agar udaya 1edung A awang !ewu............ ""

    3.7 paya pelestarian cagar budaya lawang sewu.......................................... "33.7." Perlindungan :agar udaya lawang sewu................................................ "4

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    3/13

    3.7.3 Pengembangan :agar udaya lawang sewu............................................. "4

    3.7.4 Peman'aatan lawang sewu dan Kawasannya............................................."6

    A %%% P0NTP............................................................................................"7

    4." Kesimpulan..................................................................................... ............"7

    4.3 !aran-saran..................................................................................................";

    AMP%*AN

    %&(ATA P0N%!

    (A)TA* P!TAKA

    BAB I

    PEN0AULUAN

    1!1! Latar Belaka"g

    awang !ewu adalah gedung bersejarah di%nd#nesiayang berl#kasi di

    K#ta!emarang,awa Tengah.1edung ini, dahulu yang merupakan kant#r dariNederlands-

    %ndische !p##rweg Maatschappijatau N%!. (ibangun pada tahun "895dan selesai pada

    tahun "89;. Terletak di bundaranTugu Mudayang dahulu disebut Wilhelminaplein.

    Masyarakat setempat menyebutnyaLawang Sewukarena bangunan tersebut

    memilikipintuyang sangat banyak, meskipun kenyataannya, jumlah pintunya tidak mencapai

    seribu. angunan ini memiliki banyakjendelayang tinggi dan lebar, sehingga masyarakat

    sering menganggapnya sebagai pintu

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    4/13

    dapat memicu rayap untuk masuk dan menyerang ke dalam gedung, Lawang Sewu dilakukan

    pemugaran yang memakan waktu cukup lama, akhirnya selesai pada akhir Juni 2011 dan kembali

    dibuka untuk umum setelah pada tanggal 5 Juli 2011 diresmikan oleh Ibu egara !ni "ambang

    #udhoyono dan dilan$utkan dengan e%ent &ameran 'riya (nggulan usantara yang menampilkan

    produk ) produk tradisional dari seluruh usantara*

    Saat ini bangunan tua tersebut telah mengalami tahap konser%asi dan re%italisasi yang

    dilakukan oleh (nit &elestarian benda dan bangunan berse$arah &+ 'ereta !pi &ersero* &elestarian

    "enda dan "angunan &+ '!I, lla (baidi berkata bahwa -edung Lawang Sewu bukan sekedar

    warisan se$arah .historical heritage/ tapi harus mampu men$adi sumber daya budaya .cultural

    resource/ sebagaimana layaknya sumber daya yang lain, seperti sumber daya alam, manusia, dan

    sosial* "erbagai kegiatan diharapkan mampu men$adi kekuatan yang menghasilkan manaat yang

    lebih luas* Lawang Sewu pada saatnya akan mampu menghidupi dirinya sendiri untuk pembiayaan

    konser%asinya, bahkan menghidupi lingkungannya*

    2

    engan kata lain akan mampu men$adi pusat kegiatan usaha baru guna mengusung &endayagunaan

    agar "udaya Lawang Sewu sebagai &usat 'riya usantara untuk 'ebanggan "angsa*

    1!) R2m2sa" Masalah

    erdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan di atas maka dapat dirumuskanbeberapa masalah sebagai berikut@

    ".3." agaimana !ejarah awang !ewu

    ".3.3 agaimanakah peresmian :agar udaya awang !ewu

    ".3.4 agaimanakah identi'ikasi rayap digedung lawang sewu

    ".3.5 agaimana upaya untuk melestarikan cagar budaya lawang sewu

    1!3 /2&2a" 4e"2lisa"

    erdasark an latar belakang dan rumusan masalah diatas maka tujuan penulisan

    karya tulis ilmiah ini yaitu@

    ".4." Menjelaskan sejarah cagar budaya awang !ewu

    ".4.3 Menelusuri lebih dalam awang !ewu

    1.3.3 Mengidenti'ikasi jenis rayap dibangunan awang !ewu

    ".4.5 Mengatahui Peresmian Purna Pugar :agar udaya 1edung A awang !ewu

    ".4.6 Menjelaskan berbagai upaya untuk melestarikan lawang sewu

    ".4.7 Meningkatkan kesadaran masyarakat akan keutuhan cagar budaya.

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    5/13

    4

    1!- Ma"5aat 4e"2lisa"

    Man'aat penulisan karya tulis ilmiah ini yaitu@

    ".5." agi pemerintah daerahPenulisan ini diharapkan dapat berman'aat bagi Pemerintah daerah sebagai bahan

    pertimbangan dalam menentukan kebijakan mengenai cagar budaya.

    ".5.3 agi masyarakat

    agi masyarakat pembuatan karya tulis ilmiah ini dapat diman'aatkan dalam upaya

    mendapatkan in'#rmasi tentang upaya pelestarian cagar budaya semarang jawa tengah agar

    kelestariannya tetap terjaga.

    ".5.4 agi ilmu pengetahuan

    agi ilmu pengetahuan karya tulis ilmiah ini dapat menambah pengetahuan dan

    pengembangan ilmu pengetahuan dalam bidang kesejarahan dan pelestarian cagar budaya.

    5

    BAB II

    PEMBAASAN

    )!1! La$a"g Se$2

    awang !ewu

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    6/13

    angunan awang !ewu dibangun pada3; )ebruari"895dengan nama lainHet

    hoofdkantor van de Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappijsedikit seiring berkembangnya administrasi perkant#ran.

    isebut Lawang Sewu .Seribu &intu/, ini dikarenakan bangunan tersebut memiliki pintu yang

    sangat banyak* 'enyataannya, pintu yang ada tidak sampai seribu* "angunan ini memiliki banyak

    $endela tinggi dan lebar, sehingga masyarakat sering menganggapnya sebagai pintu*

    5

    enurut guide lawang sewu, $umlah lubang pintunya terhitung sebanyak 42 buah, dengan daun

    pintu lebih dari 1*200 .sebagian pintu dengan 2 daun pintu, dan sebagian dengan menggunakan 4

    daun pintu, yang terdiri dari 2 daun pintu $enis ayun 6dengan engsel7, ditambah 2 daun pintu lagi $enis

    sliding door8pintu geser/*

    )!)! Se&arah La$a"g Se$2

    !ejarah gedung ini tak lepas dari sejarah perkeretaapiandi ind#nesia karena dibangun

    sebagai +et +##'dkant##r >an de Nederlandsch B %ndische !p##rweg Maatscappij #rstenlandenD

    Temanggung "E7;.

    !walnya administrasi IS diselenggarakan di Stasiun Semarang IS* &ertumbuhan $aringan

    yang pesat diikuti bertambahnya kebutuhan ruang ker$a sehingga diputuskan membangun kantor

    administrasi di lokasi baru* &ilihan $atuh pada lahan di pinggir kota dekat kediaman 9esiden :india

    "elanda, di u$ung selatan "od$ongweg Semarang* ireksi ;S menyerahkan perencanaan gedung

    ini kepada &ro Jacob < 'linkhamer dan "*J ;uendag, arsitek dari !msterdam "elanda*

    =

    &elaksanaan pambangunan dimulai 2> * 'ondisi tanah di $alan

    harus mengalami perbaikan terlebih dahulu dengan penggalian sedalam 4 meter dan diganti dengan

    lapisan %ulkanis* "angunan pertama yang diker$akan adalah rumah pen$aga dan bangunan

    percetakan, dilan$utkan dengan bangunan utama* Setelah dipergunakan beberapa tahun, perluasan

    kantor dilaksanakan dengan membuat bangunan tambahan pada tahun 11= ? 11@*

    http://id.wikipedia.org/wiki/27_Februarihttp://id.wikipedia.org/wiki/27_Februarihttp://id.wikipedia.org/wiki/27_Februarihttp://id.wikipedia.org/wiki/1904http://id.wikipedia.org/wiki/1904http://id.wikipedia.org/wiki/Stasiun_Semarang_Gudanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Stasiun_Semarang_Gudanghttp://seputarsemarang.com/tonggak-tonggak-sejarah-perkeretaapian-indonesia/http://seputarsemarang.com/tonggak-tonggak-sejarah-perkeretaapian-indonesia/http://id.wikipedia.org/wiki/27_Februarihttp://id.wikipedia.org/wiki/1904http://id.wikipedia.org/wiki/Stasiun_Semarang_Gudanghttp://id.wikipedia.org/wiki/Stasiun_Semarang_Gudanghttp://seputarsemarang.com/tonggak-tonggak-sejarah-perkeretaapian-indonesia/
  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    7/13

    &ada tahun 1@>3 rel kereta api pertama di :india "elanda selesai dibangun* Jalan itu dibangun

    oleh ederlandsch Indische Spoorweg maatschappi$ .IS/, suatu perusahaan swasta yang mendapat

    konsesi dari pemerintah kolonial untuk menghubungkan daerah pertanian yang subur di Jawa +engah

    dengan kota pelabuhan Semarang .urrant, 1>2/* Stasiun di Semarang yang berada di tambaksari

    tidak $auh dari pelabuhan*

    &ada peralihan abad ke)20 IS membangun stasiun stasiun baru yang besar* &ada tahun 114

    stasiun +ambaksari digantikan oleh Stasiun +awang* Sebelumnya pada tahun 10@ selesai dibangun

    pula kantor pusat IS yang baru, bangunan itu berada di u$ung $alan "od$ong, di Ailhelmina &lein

    berseberangan dengan kediaman gubernur*

    >

    'antor pusat IS yang baru itu adalah bangunan besar 2 lantai berbentuk BLC yang dirancang

    oleh J*< 'linkhamer dan ;uendag dalam gaya 9enaissance 9e%i%al .Sudra$at,11/* enurut

    Sudra$at pembangunan kantor pusat IS di Semarang adalah tipikal 2 dasawarsa awal abad 20

    ketika diperkenalkan politik etis, ketika itu BD uncul kebutuhan yang cukup besar untuk mendirikan

    bangunan bangunan publik dan perumahan, akibat perluasan daerah $a$ahan, desentralisasi

    administrasi kolonial dan pertumbuhan usaha swastaC*

    &enduduk Semarang memberinya nama BLawang SewuC .pintu seribu/, mengacu pada pintu

    pintunya yang sangat banyak, yan gmerupakan usaha para arsiteknya untuk membangun gedung

    kantor modern yang sesuai dengan iklim tropis Semarang* Semua bahan bangunan didatangkan dari

    ropa kecuali batu bata, batu alam dan kayu $ati*

    &ada saat yang bersamaan !ngkatan uda 'ereta !pi .!'!/ berusaha mengambil alih

    kereta api, pertempuran pecah antara pemuda dan tentara Jepang, belasan pemuda terbunuh di

    gedung ini, 5 diantara mereka dimakamkan di halaman .tetapi pada tahun 1>5 $enaEah mereka

    dipindah ke +aman akam &ahlawan/* i depan Lawang Sewu berdiri monumen untuk memperingati

    mereka yang gugur di&ertempuran Lima :ari*

    Sesaat setelah kemerdekaan Lawang Sewu digunakan 'antor &erusahaan 'ereta !pi,

    kemudian militer mengambil alih gedung ini, tetapi sekarang telah kembali ke tangan &+ '!I*

    @

    )!3! Me"el2s2ri le6ih #alam La$a"g Se$2

    Sebutan BSewuC 6JawaF Seribu7, merupakan penggambaran sedemikian banyaknya $umlah

    pintunya* enurut guide lawang sewu, $umlah lubang pintunya terhitung sebanyak 42 buah, dengan

    daun pintu lebih dari 1*200 .sebagian pintu dengan 2 daun pintu, dan sebagian dengan menggunakan

    http://seputarsemarang.com/stasiun-tawang-1780/http://seputarsemarang.com/taman-makam-pahlawan-giri-tunggal-4681/http://seputarsemarang.com/pertempuran-lima-hari-semarang/http://seputarsemarang.com/pertempuran-lima-hari-semarang/http://seputarsemarang.com/stasiun-tawang-1780/http://seputarsemarang.com/taman-makam-pahlawan-giri-tunggal-4681/http://seputarsemarang.com/pertempuran-lima-hari-semarang/
  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    8/13

    4 daun pintu, yang terdiri dari 2 daun pintu $enis ayun 6dengan engsel7, ditambah 2 daun pintu

    lagi $enis sliding door8pintu geser/* terdapat pen$ara bawah tanah* ukup dengan uang 9p

    5000,)8orang dahulunya sebagai tempat pen$ara dan penyiksaan tahanan* &en$ara yang dimaksud

    berlokasi dibawah tanah, mempunyai kedalam 3 meter dari permukaan* lorong selebar kurang lebih

    1,5 meter dengan ketinggian langit)langit 2 meter tanpa ada cahaya* ahulu disini adalah tempat

    penyiksaan bagi para tahanan oleh pihak "elanda dan Jepang* "erikutnya, sampai pada ruangan

    yang berisi bak)bak beton yang tingginya mencapai 1 meter* +empat ini $uga digunakan untuk

    menyiksa para tahanan dengan dipaksa ber$ongkok dengan direndam air setinggi leher sementara

    bagian atasnya ditutup $eru$i besi* engan cara penyiksaan itu ruangan ini diberi nama pen$ara

    $ongkok* sekat $e$eran batu bata yang ukurannya 1G1 meter bentuknya seperti lemari* Sekat)sekat

    sempit inilah yang disebut pen$ara berdiri di tempat ini biasanya diisi 5 sampai = tahanan setelah

    disiksa dengan tertutup $eru$i besi dan dibiarkan berdiri hingga mati lemas*

    9uangan terakhir adalah ruang eksekusi*

    +ampak satu me$a terbuat dari ba$a tertanam dilantai* isinilah para tahanan dieksekusi mati dengan

    di penggal kepalanya* 9uangan ini cukup membuat merinding, saat membayangkan ke$adian kala itu,

    dimana para tahanan di eksekusi*

    2.4. Identifikasi jenis rayap yang ada dibangunan Lawang Sewu

    9ayap dikenal sebagai serangga perusak kayu dan bangunan gedung yang paling penting*

    Lawang Sewu merupakan bangunan cagar budaya dimana komponen kayu yang dipakai dalam

    bangunan ini adalah kayu $ati yang tahan terhadap serangan rayap* amun hasil sur%ey pendahuluan

    tanda keberadaan rayap di salah satu sudut bangunan menun$ukkan adanya liang kembara rayap*

    ari hasil penelitian diketahui bahwa ditemukan rayap $enis acrotermes gil%us :agen pra$urit mayor

    H minor dan optotermes cur%ignathus :olmgren* Suhu udara berkisar antara 2@, ) 33,

    kelembaban udara berkisar antara 41,= ) @,>* Sedangkan kondisi bangunan Lawang Sewu,

    terdapat 3 gedung dari total keseluruhan gedung terdapat kerusakan dimana kerusakan tersebut

    dapat memicu rayap untuk masuk dan menyerang ke dalam gedung, yaitu -edung ", dan * ;leh

    karena itu perlu adanya pembersihan terhadap kayu, pohon yang telah mati dan bahan

    berlignoselulosa lain yang berhubungan langsung dengan tanah, bangunan yang rusak segera

    diperbaiki dan perlu adanya e%aluasi terhadap treatment anti rayap yang sudah dilakukan*

    10

    )!+ Peresmia" P2r"a P2gar 7agar B2#aya Ge#2"g A La$a"g Se$2

    !etelah cukup lama lawang sewu seperti tak terurus, akhirnya awang !ewu dilakukan

    pemugaran yang memakan waktu cukup lama, akhirnya selesai pada akhir uni 39"" dan

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    9/13

    kembali dibuka untuk umum setelah pada tanggal 6 uli 39"" diresmikan #leh %bu Negara

    Ani ambang Yudh#y#n# dan dilanjutkan dengan e2ent Pameran Kriya nggulan Nusantara

    yang menampilkan pr#duk pr#duk tradisi#nal dari seluruh Nusantara.

    Selasa, 5 Juli 2011, Ibu egara !ni "ambang #udhoyono meresmikan &urna &ugar agar

    "udaya -edung ! Lawang Sewu dan &ameran 'riya usantara di Semarang* &eresmian yang

    dilakukan di Aisma &erdamaian ini dihadiri oleh 'etua (mum ekranas, :erawati "udiono,

    enbudpar Jero Aacik, eneg "( ustaa !bubakar, -ubernur dan Aakil -ubernur Jateng, "ibit

    Aaluyo dan 9ustriningsih, 'omisaris dan irektur (tama beserta $a$aran &+ 'ereta !pi Indonesia

    .'!I/ .&ersero/, dan para undangan* alam sambutannya, Ibu egara berkata bangga dengan

    -edung Lawang Sewu, yang memiliki keunikan dan nilai se$arah, tapi ironisnya selama ini $ustru

    ditampilkan sisi mistis dan seram dari gedung ini, &ada masa datang, Ibu !ni #udhoyono berharap

    lebih diton$olkan dari sisi keunikannya, kemegahan dan historis -edung Lawang Sewu yang

    dahulunya merupakan bekasHet Hoofdkantoor van de Nederlandsch Indische Spoorweg

    Maatscappij (NIS) atau kantor perusahaan kereta api swasta masa &emerintahan :india "elanda

    yang pertama kali membangun $alur kereta api di Indonesia*

    11

    )!%! U4aya 4elestaria" 8agar 62#aya La$a"g Se$2

    Pelestarian cagar budaya adalah upaya untuk mempertahankan keberadaan warisan

    budaya yang bersi'at kebendaan karena memiliki nilai penting bagi sejarah, ilmu

    pengetahuan, pendidikan dan kebudayaan dengan cara melindungi, mengembangkan dan

    meman'aatkannya. &leh karena itu, dengan adanya cagar budaya laang sewu maka perlu

    adanya pelestarian sebagai wujud kepedulian kita. paya pelestarian dapat dilakukan

    dengan @

    A! Perli"#2"ga" 7agar B2#aya la$a"g se$2

    Menurut N#m#r "" tahun 39"9 pasal " ayat 34, Pelindungan adalah upaya

    mencegah dan menanggulangi dari kerusakan, kehancuran, atau kemusnahan dengan caraPenyelamatan, Pengamanan, F#nasi, Pemeliharaan, dan Pemugaran :agar udaya.

    1! /2&2a" Perli"#2"ga" 7agar B2#aya

    Tujuan perlindungan benda cagar budaya adalah untuk mencegah dari "=

    Kerusakan karena 'akt#r alam dan akibat ulah manusia 3= erubahnya keaslian dan

    nilai sejarahnya 4= eralihnya kepemilikan dan penguasaan kepada #rang yang tidak berhak.

    )! Ma"5aat Perli"#2"ga" 7agar B2#aya

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    10/13

    Man'aat dari pelindungan cagar budaya yaitu "= Kelestarian cagar budaya tetap terjaga

    3= :agar budaya akan terhindar dari kerusakan, 4= Terjaganya benda cagar budaya sebagai

    nilai penting dalam sejarah, pengetahuan, pendidikan, dan budaya.

    "33! U4aya Meli"#2"gi 7agar B2#aya la$a"g se$2

    paya melindungi benda cagar budaya lawang sewu dilakukan Melalui "= ndang-

    ndang, yaitu ndang-undang *epublik %nd#nesia N#m#r "" Tahun 39"9 tentang :agar

    udaya sebagai pengganti ndang-ndang N#m#r 6 Tahun "883 tentang enda :agar

    udaya yang sudah tidak sesuai dengan perkembangan, tuntutan, dan kebutuhan hukum

    dalam masyarakat sehingga perlu diganti. 3= cagar budaya lawang sewu telah mengalami

    tahap k#nser2asi dan re2italisasi yang dilakukan #leh nit Pelestarian benda dan bangunan

    bersejarah PT Kereta Api Perser# 4= Melakukan pemugaran cagar budaya lawang sewu.

    Pemugaran adalah serangkaian kegiatan yang bertujuan untuk mengembalikan keaslian

    bentuk benda cagar budaya dan mernperkuat strukturnya bila diperlukan, yang dapat

    dipertanggungjawabkan dari segi, hist#ris, dan teknis dalam upaya pelestarian benda cagar

    budaya 5= Penyuluhan kepada masyarakat untuk berperan serta dalam pengel#laan benda

    cagar budaya termasuk di dalamnya upaya sadar

    lestari terhadap generasi muda, masyarakat dan pelestari budaya 6= Pemasangan

    papan petunjuk, larangan, ajakan, dan keterangan dikawasan lawang sewu 7= pembentukanpetugas keamanan dan kebersihan.

    B! Pe"gem6a"ga" 7agar B2#aya la$a"g se$2

    Pengembangan adalah peningkatan p#tensi nilai, in'#rmasi, dan pr#m#si :agar udaya

    serta peman'aatannya tidak bertentangan dengan tujuan Pelestarian. Kawasan lawang sewu

    memiliki struktur bangunan yang sangat indah.

    "4

    1! /2&2a" Pe"gem6a"ga" a$asa" la$a"g se$2

    Tujuan pengembangan kawasan lawang sewu yaitu guna "= Memelihara keutuhan cagar

    budaya 3= Menjadikan lawang sewu sebagai l#kasi wisata yang berdaya tarik tinggi 4=

    Meningkatkan mutu pelayanan kepada wisatawan 6= Menggali p#tensi-p#tensi yang dapat

    dikembangkan di kawasan lawang sewu.

    )! Ma"5aat Pe"gem6a"ga" a$asa" la$a"g se$2

    Man'aat dari pengembangan kawasan lawang sewu yaitu agar

  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    11/13

    "= Terpeliharanya keutuhan cagar budaya lawang sewu 3= Meningkatnya daya tarik

    wisatawan untuk mengunjungi kawasan lawang sewu 4= Membuat wisatawan merasa nyaman

    ketika berada di kawasan lawang sewu.

    3! U4aya Pe"gem6a"ga" a$asa" la$a"g se$2erikut adalah upaya-upaya mengembangkan gedung lawang sewu semasa peng#lahan

    "= Pemeliharaan #byek wisata yang telah ada. paya pemeliharaan ini dilakukan guna

    menjaga keutuhan, daya tarik, dan keindahan #byek wisata yang telah ada dikawasan lawang

    sewu melalui badan keamanan dan kebersihan yang telah dibentuk 3= Mengenalkan ke

    masyarakat luas dengan cara menyebarkan in'#rmasi dan pr#m#si #byek wisata di kawasan

    lawang sewu melalui berbagai media, baik media cetak maupun media elektr#nik guna

    memperkenalkan keel#kan #byek wisata dan meningkatkan daya tarik masyarakat untuk

    berkunjung ke lawang sewu 5= Menyediakan )asilitas mum.

    ntuk meningkatkan mutu pelayanan wisatawan maka dibangunlah 'asilitas umum,

    seperti tempat parkir, jalan, M:K, mushala dan tempat penginapan.

    "5

    7! Pema"5aata" la$a"g se$2 #a" a$asa""ya

    enurut (( omor 11 tahun 2010 pasal 1 ayat 33, &emanaatan adalah pendayagunaan

    agar "udaya untuk kepentingan sebesar)besarnya kese$ahteraan rakyat dengan tetap

    mempertahankan kelestariannya* "erbagai upaya pemanaatan lawang sewu dan kawasannya guna

    mense$ahterakan masyarakat dan meningkatkan daya guna kawasan lawang sewu yaitu 1/ Sebagai

    tempat pariwisata dimana 'awasan lawang sewu merupakan kantor $awatan 'ereta !pi 9epoeblik

    Indonesia .'!9I/ atau sekarang &+ 'ereta !pi Indonesia* 2/ Sebagai sarana pendidikan dan ilmu

    pengetahuan* Sebagai kawasan agar "udaya, lawang sewu memiliki se$arah warisan leluhur yang

    berperan dalam menambah ilmu pengetahuan dan $uga dapat di$adikan sebagai lokasi penelitian

    dalam bidang se$arah dan arkeologi 3/ Sebagai sarana olahraga, rekreasi, dan merupakan salah satu

    tempat yang indah untuk &re Aedding*=/ dari hasil pengembangan kawasan lawang sewu dapat

    menghasilkan pendapatan pemerintah daerah atau pemerintah*

    http://id.wikipedia.org/wiki/Kereta_Api_(perusahaan)http://seputarsemarang.com/tag/pre-weddinghttp://id.wikipedia.org/wiki/Kereta_Api_(perusahaan)http://seputarsemarang.com/tag/pre-wedding
  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    12/13

    "6

    BAB I9

    PENU/UP

    -!1 esim42la"

    erdasarkan uraian karya tulis ilmiah ini, dapat disimpulkan bahwa@

    a. 1edung lawang sewu dipakai sebagai kant#r PT Kereta Api %nd#nesia

    b. awang !ewu merupakan cagar budaya bangsa yang penting sehingga perlu adanya upaya

    pelestarian.

    c. Purna Pugar :agar udaya 1edung A awang !ewu diresmikan #leh ibu Ani Yudh#y#n#

    pada tgl 6 juli 39"".

    d. (itemukan rayap jenis Macr#termes gil2us +agen prajurit may#r G min#r dan :#pt#termes

    cur2ignathus +#lmgren. 1edung yang terancam dimasuki rayap yaitu gedung ,(, dan 0.

    e. paya-upaya yang dilakukan untuk melestarikan cagar budaya lawang sewu berupa upaya

    perlindungan, pengembangan, dan peman'aatan cagar budaya lawang sewu

    "7

    -!)! Sara"sara"

    erdasarkan kesimpulan dan keseluruhan karya tulis ilmiah ini penulis ingin

    memberikan beberapa saran sebagai berikut@

    a..:agar budaya perlu dilestarikan dan dikel#la secara tepat melalui upaya pelestarian dalam

    rangka memajukan kebudayaan nasi#nal, ilmu pengetahuan, dan kesejahteraan masyarakat.

    b. !ebagai generasi muda hendaknya kita lebih memperhatikan keutuhan cagar budaya

    sebagai warisan kekayaan budaya bangsa.

    c. Masyarakat sekitar, pengunjung ataupun wisatawan sebaiknya lebih memperhatikan kegiatan

    yang mereka lakukan agar tidak mencederai keutuhan warisan budaya bangsa.

    d. Pemerintah dalam menentukan kebijakan mengenai cagar budaya perlu dipertimbangkan

    secara matang agar hasil akhirnya tidak mengecewakan, baik untuk pemerintah sendiri

    maupun masyarakat.

    e. erikan penyuluhan lebih lanjut kepada masyarakat mengenai upaya pelestarian cagar

    budaya lawang sewu.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Kereta_Api_(perusahaan)http://id.wikipedia.org/wiki/Kereta_Api_(perusahaan)
  • 7/26/2019 PESONA LAWANG SEWU

    13/13

    1>

    LAMPIRAN

    BIO0A/A PENULIS

    Nama @ agas !etiy# ?iratm#k#

    Tempat$ Tanggal ahir @ Pekal#ngan, "6 N#2ember "88;

    !ek#lah @ !MA " #j#ng, Kab.Pekal#ngan

    Alamat !ek#lah @ l. *aya ?angand#w# ""7 #j#ng

    Kabupaten Pekal#ngan

    Telp. 28

    inormasi"yF hengki kristianto &osted on Senin, 24