statistik dan probabilitas pertemuan 4 oleh : l1153 halim agung,s.kom

12

Upload: grady-andrews

Post on 30-Dec-2015

50 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

STATISTIK DAN PROBABILITAS pertemuan 4 Oleh : L1153 Halim Agung,S.Kom. PERTEMUAN 4. BAB V DISTRIBUSI FREKUENSI. Distribusi frekuensi gunanya untuk :. mempermudah pengolahan data, data biasanya diperoleh dalam bentuk acak jadi sebaiknya data tersebut disusun - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

BAB V DISTRIBUSI FREKUENSIBAB V DISTRIBUSI FREKUENSI

mempermudah pengolahan data, data biasanya diperoleh dalam bentuk acak jadi sebaiknya data tersebut disusun kedalam suatu distribusi yang dinamakan distribusi frekuensi, distribusi frekuensi disusun dengan menggunakan suatu rumus atau dengan mengambil suatu interval kelas yang dianggap pantas untuk mewakili angka-angka acak yang diperoleh dari suatu hasil observasi

PERTEMUAN 4

Distribusi frekuensi gunanya untuk :

H. A. Stugres (1926) memberikan suatu rumus yang digunakan dalam menyusun suatu distribusi frekuensiJumlah kelas = 1 + 3,322 log n

n

range

log322,31Panjang kelas

Range = data terbesar – data terkecil

Diketahui data acak sebagai berikut :

25 30 52 19 72 34 29 56 63 47

44 70 58 37 21 40 65 31 73 48

52 62 37 69 36 54 70 20 38 46

57 22 19 53 71 32 46 24 68 35

36 43 40 48 65 48 57 38 47 62

32 60 25 29 58 60 43 27 41 51

45 65 30 42 27 54 35 63 18 48

72 25 47 58 33 50 62 41 52 34

68 22 42 49 54 41 43 32 46 58

47 56 51 42 65 34 52 26 56 64

Jumlah kelas = 1 + 3,322 log 100 = 7,644 ≈ 8

Panjang kelas = (73-18)/8 = 6,875 ≈ 7

no

Interval Frekuensi

1 18 – 24 8

2 25 – 31 11

3 32 – 38 15

4 39 – 45 13

5 46 – 52 18

6 53 – 59 14

7 60 – 66 12

8 67 – 73 9

Jumlah 100

Histogram dan poligon frekuensi

17,50 24,5 31,5 38,5 45,5 59,552,5 66,5 74,5

8

11

12

9

13

14

15

18

Diketahui data acak sebagai berikut :

25 30 52 19 72 34 29 56 63 47

44 50 58 37 21 40 67 31 73 48

52 62 37 69 36 54 70 20 38 46

57 43 19 53 71 22 46 24 68 35

36 43 40 48 65 48 57 38 47 62

32 60 25 29 58 40 43 27 41 51

45 65 30 42 27 54 35 63 18 48

72 23 47 58 33 50 62 41 52 34

68 22 42 49 54 41 43 32 46 58

47 56 51 42 65 34 52 26 56 64

Gambar :

•Histogram

•Poligon frekuensi

Distribusi frekuensi kumulatifDistribusi frekuensi kumulatif

no Interval Frekuensi

F. Kumulatif kr fF. Kumulatif

lbf

1 18 – 24 8Kurang dr

17,50 Lebih dr 17,5

100

2 25 – 31 11Kurang dr

24,58 Lebih dr 24,5 92

3 32 – 38 15Kurang dr

31,519 Lebih dr 31,5 81

4 39 – 45 13Kurang dr

38,534 Lebih dr 38,5 66

5 46 – 52 18Kurang dr

45,547 Lebih dr 45,5 53

6 53 – 59 14Kurang dr

52,565 Lebih dr 52,5 35

7 60 – 66 12Kurang dr

59,579 Lebih dr 59,5 21

8 67 – 73 9Kurang dr

66,591 Lebih dr 66,5 9

Jumlah 100Kurang dr

73,5100

Lebih dr 73,5 0

Kurva OgiveKurva Ogive kurang

17,50 24,5 31,5 38,5 45,5 52,5 59,5 66,5 73,5

8

19

34

47

65

79

91

100

Kurva Ogive lebih

17,50 24,5 31,5 38,5 45,5 52,5 59,5 66,5 73,5

9

21

35

53

66

81

92

100

QuizDiketahui data acak sebagai berikut :

25 30 52 19 72 34 29 56 63 47 42 7344 50 58 37 21 40 67 31 73 48 50 4152 62 37 69 36 54 70 20 38 46 64 7557 43 19 53 71 22 46 24 68 35 25 3636 43 40 48 65 48 57 38 47 62 17 1832 60 25 29 58 40 43 27 41 51 32 3345 65 30 42 27 54 35 63 18 48 30 4572 23 47 58 33 50 62 41 52 34 22 2468 22 42 49 54 41 43 32 46 58 71 3447 56 51 42 65 34 52 26 56 64 73 33

Pertanyaan :

1. Susunlah distribusi frekuensi dari data diatas dengan menggunakan rumus Stugress

2. Susunlah distribusi frekuensi diatas dengan interval kelas 5

3. Gambar histogram dan poligon frekuensi

4. Gambar kurva ogive

5. Carilah mean!