status pasien piopnemotoraks

Upload: jean-lucas

Post on 14-Apr-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/29/2019 Status Pasien Piopnemotoraks

    1/3

    Bagian Bedah Torak RSUP M. Djamil Padang

    STATUS PASIEN

    Pasien Laki-laki, 33 tahun, masuk ke RSUP M. Djamil sejak tanggal 12 Agustus 2013

    dengan :

    Chief Complain :Pasien mengeluh batuk berdahak dan bernanah sejak 2 minggu yang lalu.

    Riwayat Penyakit Sekarang :Pasien batuk berdahak dan bernanah sejak 2 minggu yang lalu. Awalnya pasien

    mengeluhkan batuk berdahak hebat sejak beberapa bulan yang lalu. Kemudian pasien

    dari Malaysia pulang ke Kerinci untuk berobat. Pasien diberi obat untuk batuknya dan

    dipasang pipa di bagian dada sebelah kiri. Kemudian pasien di rujuk ke RSUP M.Djamil. Pasien dirawat di RSUP M. Djamil selama 2 minggu. Pasien diberi obat untuk

    batuknya, obat antibiotik dan pipa yang lama diganti dengan pipa yang baru. Pasien

    juga mengeluhkan demam dan kadang-kadang disertai sesak nafas. Pasien tidak

    mengeluhkan keluhan lain.

    Riwayat Penyakit Dahulu :Tidak ada riwayat penyakit paru sebelumnya.

    Riwayat Penyakit Keluarga :-

    Status sosial :Pekerjaan : pasien bekerja sebagai kuli bangunan

    Habitual : pasien adalah perokok aktif, 2 bungkus rokok per hari.

    Keadaan Umum :- Pasien tampak sakit sedang- Kesadaran (GCS) = 15 (composmentis)- Frek Nafas : 28x/menit (torakoabdominal)- Frek Nadi : 62x/menit- Suhu : demam febril- Tekanan darah : 130/80 mmHg- Pasien tampak pucat

  • 7/29/2019 Status Pasien Piopnemotoraks

    2/3

    Bagian Bedah Torak RSUP M. Djamil Padang

    - Tidak ada sianosis Status Generalis :

    - Kepala :o tidak ada edem mukao Mata :

    Konjungtiva : subanemis Sklera : tidak ikterik

    - Leher :o Tidak ada deviasi trakeao Tidak ada bendungan vena lehero Tidak ada pembesaran KGB

    - THT : -- Paru :

    o Inspeksi : Statis : Bentuk dada normal Dinamis : dada sebelah kiri agak tertinggal dibanding disebelah

    kanan

    Pola pernafasan teraturo Palpasi :

    fremitus meningkat pada bagian kiri perabaan hangat

    o Perkusi : Dextra : sonor Sinistra : redup

    o Auskultasi : wheezing(-), krepitasi (-),pleural friction rub (-) Trakea : bronkial Supra sternal : bronkovesikular Paru : Dextra : vesikular

  • 7/29/2019 Status Pasien Piopnemotoraks

    3/3

    Bagian Bedah Torak RSUP M. Djamil Padang

    Sinistra : ronchi basah

    - Jantung :o Inspeksi : Tidak kuat angkat (dalam batas normal)o Palpasi : Tidak kuat angkat (dalam batas normal)o Perkusi : dalam batas normalo Auskultasi : bunyi jantung I dan II normal, murmur (-),gallop (-)

    - Abdomen :o Inspeksi : datar, tidak ada venektasio Palpasi : tidak ada massa, turgor kulit cukupo Perkusi : timpanio Auskultasi : bunyi usus + (normal)

    - Punggung : tidak ada deformitas, dalam batas normal- Ekstremitas :

    Tidak ada oedem Akral hangat, perfusi perifer cukup Tidak ada jari tabuh

    Status Lokalis :Pada regio torak sinistra terpasang USD.

    Diagnosis :PIOPNEUMOTORAK SINISTRA DENGAN TERPASANG USD DI AXILARIS ANTERIOR