teori probabilitas.doc

10
SILABUS Mata kuliah : Teori Probabilitas (T. Industri / S1) Bobot / Kode : 2 SKS / IT043217 Deskripsi Mata Kuliah : Menjelaskan konsep dan teknik peluang dalam statistika Standar Kompetensi : 1. Mahasiswa memahami dasar-dasar teori peluang 2. Mahasiswa mampu menentukan distribusi peluang dari proses pengumpulan data yang dilakukan 3. Mahasiswa mampu melakukan analisis masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem integral yang terkait dengan teori peluang Uraian KBM No Materi Pokok Kompetensi Dasar Indikator KBM Bentuk penilaian Metode Media 1. Pendahuluan Mahasiswa memahami pengertian dasar- statistika dan kaitannya dengan peluang melalui definisi, perkembangan penggunaan, metoda statstika, konsep populasi dan sampel serta konsep Mahasiswa dapat menjelaskan definisi, perkembangan penggunaan, metoda statistika, konsep populasi, sampel, dan Tatap Muka Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound system

Upload: ughanoegrah-macmoer-ti

Post on 25-Oct-2015

34 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

teknik industri

TRANSCRIPT

Page 1: teori probabilitas.doc

SILABUS

Mata kuliah : Teori Probabilitas (T. Industri / S1)Bobot / Kode : 2 SKS / IT043217Deskripsi Mata Kuliah : Menjelaskan konsep dan teknik peluang dalam statistikaStandar Kompetensi : 1. Mahasiswa memahami dasar-dasar teori peluang

2. Mahasiswa mampu menentukan distribusi peluang dari proses pengumpulan data yang dilakukan

3. Mahasiswa mampu melakukan analisis masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem integral yang terkait dengan teori peluang

Uraian KBMNo Materi Pokok Kompetensi Dasar Indikator KBM Bentuk

penilaianMetode Media1. Pendahuluan Mahasiswa memahami

pengertian dasar- statistika dan kaitannya dengan peluang melalui definisi, perkembangan penggunaan, metoda statstika, konsep populasi dan sampel serta konsep pengumpulan data

Mahasiswa dapat menjelaskan definisi, perkembangan penggunaan, metoda statistika, konsep populasi, sampel, dan pengumpulan data

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

2. Penyajian Data Mahasiswa memahami cara pembuatan tabel distribusi freakuensi, mampu membuat dan membedakan tabel distribusi frekuensi relatif dan kumulatif, mampu membuat histogram dan kurva ogive.

Mahasiswa dapat membuat dan dapat membedakan tabel distribusi frekuensi, distribusi frekuensi relatif, frekuensi kumulatif, histogram dan kurva ogive.

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

3. Ukuran Pemusatan Data Mahasiswa memahami rata- Mahasiswa dapat Tatap Ruang Kelas,

Page 2: teori probabilitas.doc

rata hitung, median, modus, kuartil, desil, dan persentil baik untuk data tersebar maupun berkelompok

menghitung nilai rata-rata hitung, median, modus, kuartil, desil, dan persentil baik untuk data tersebar maupun berkelompok

Muka papan tulis, OHP, sound

system

4. Ukuran Penyebaran Data Mahasiswa memahami rentang, inter kuartil, simpangan rata-rata, simpangan baku, serta ragam untuk data tersebar dan data berkelompok

Mahasiswa dapat menghitung nilai rentang inter kuartil, simpangan rata-rata, simpangan baku, serta ragam untuk data tersebar dan data berkelompok

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

5. Peluang dan Kejadian Mahasiswa memahami pendekatan dan operasi peluang, himpunan peluang, jenis kejadian, hukum penjumlahan, hukum perkalian, permutasi, dan kombinasi

Mahasiswa dapat menjelaskan definisi, pendekatan, operasi himpunan peluang, jenis kejadian, hukum penjumlahan, hukum perkalian, permutasi, dan kombinasi serta dapat menyelesaikan perhitungannya.

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

6. Distribusi Peluang Teoritis Mahasiswa memahami konsep dasar distribusi peluang teoritis, distribusi teoritis diskrit, distribusi teoritis kontinyu

Mahasiswa dapat menyelesaikan soal mengenai konsep dasar distribusi peluang teoritis, distribusi teoritis diskrit, distribusi

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

Page 3: teori probabilitas.doc

teoritis kontinyuSATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata kuliah : Teori Probabilitas (T. Industri / S1)Bobot / Kode : 2 SKS / IT043217Deskripsi Mata Kuliah : Menjelaskan konsep dan teknik ProbabilitasStandar Kompetensi : 1. Mahasiswa memahami dasar-dasar teori peluang

2. Mahasiswa mampu menentukan distribusi peluang dari proses pengumpulan data yang dilakukan

3. Mahasiswa mampu melakukan analisis masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem integral yang terkait dengan teori peluang

Referensi : 1. Bambang Kustituanto dan Rudy Badrudin. Statistika 1 (Deskriptif). Seri Diktat Kuliah. Penerbit Gunadarma. Jakarta. 1994.2. Haryono Subiyakto. Statistika 1. Seri Diktat Kuliah. Penerbit Gunadarma. Jakarta. 1994.3. Ronald E. Walpole. Pengantar Statistika. PT. Gramedia. Jakarta. 1992.4. Anto Dayan. Pengantar Metode Statistik jilid 1 & 2. LP3S. Jakarta, 1976.5. Ronald E. Walpole dan Myers. Ilmu Peluang dan Statistika untuk Insinyur dan Ilmuan. Penerbit ITB. Bandung. 1986

Uraian KBM

Minggu Materi Pokok Sub Materi Tugas KBM ReferensiMetode Media

1. Pendahuluan - Pengertian Dasar Statistika dan Kaitannya dengan Peluang

- Konsep pengumpulan data

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai definisi statistika, perkembangan penggunaan statistika, metoda statistika, peluang statistika, konsep pengumpulan data (sampel dan

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1, 2,3,4,5

Page 4: teori probabilitas.doc

populasi)2,3 Penyajian Data - Tabel distribusi frekuensi

- Tabel distribusi frekuensi relatif

- Tabel distribusi frekuensi kumulatif, histogram dan kurva ogive

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai pembuatan tabel distribusi frekuensi, tabel distribusi frekuensi relatif, tabel distribusi frekuensi kumulatif, histogram dan kurva ogive.

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1,2,3,4,5

4, 5 Ukuran Pemusatan Data

- Rata-rata hitung untuk data tersebar dan berkelompok .

- Median untuk data tersebar dan berkelompok

- Modus untuk data tersebar dan untuk data berkelompok

- Kuartil untuk data tersebar dan berkelompok.

- Desil untuk data tersebar dan berkelompok

- Persentil untuk data tersebar dan berkelompok

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai rata-rata hitung, median, modus, kuartil, desil, dan persentil baik untuk data tersebar maupun berkelompok

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1,2,3,4,5

6, 7 Ukuran Penyebaran Data

- Rentang untuk data tersebar dan berkelompok

- Inter kuartil untuk data tersebar dan berkelompok

- Simpangan rata-rata untuk data tersebar dan berkelompok

- Simpangan baku untuk

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai rentang, inter kuartil, simpangan rata-rata, simpangan baku, serta ragam untuk data tersebar dan data berkelompok

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1,2,3,4,5

Page 5: teori probabilitas.doc

data tersebar dan berkelompok

- Ragam untuk data tersebar dan berkelompok

8, 9, 10 Peluang dan Kejadian - Pendekatan, operasi dan himpunan peluang (irisan, gabungan, komplemen suatu kejadian)

- Pengertian kejadian dan jenis kejadian ruang sampel

- Hukum penjumlahan- Hukum perkalian- Permutasi- Kombinasi

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai Pendekatan, operasi dan himpunan peluang, pengertian kejadian dan jenis kejadian ruang sampel, hukum penjumlahan, hukum perkalian, permutasi, dan kombinasi

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1,2,3,4,5

11 Ujian Tengah Semester12, 13, 14, 15

Distribusi Peluang Teoritis

- Konsep Dasar Distribusi Peluang Teoritis (pengertian peubah acak, pengertian distribusi teoritis, perbedaan distribusi teoritis diskrit dengan kontinyu)

- Distribusi Teoritis Diskrit (distribusi seragam, distribusi binomial, distribusi hipergeomterik, distribusi Poisson)

- Distribusi Teoritis Kontinyu (nilai Z dan kaitannya dengan distribusi normal,

Mahasiswa diberikan soal-soal mengenai pengertian peubah acak, pengertian distribusi teoritis, distribusi kontinyuperbedaan distribusi teoritis diskrit dengan kontinyu), distribusi seragam, distribusi binomial, distribusi hipergeomterik, distribusi Poisson, distribusi normal, dan distribusi T

Tatap Muka

Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound

system

1,2,3,4,5

Page 6: teori probabilitas.doc

distribusi T)16 Ujian Akhir Semester