1. kuliah konsepsi

14
KONSEPSI, NIDASI DAN KONSEPSI, NIDASI DAN PLASENTASI PLASENTASI Dr. A. Rusdhy H. Hamid, SpOG

Upload: malayasika

Post on 23-Dec-2015

42 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

konsepsi

TRANSCRIPT

KONSEPSI, NIDASI DAN KONSEPSI, NIDASI DAN PLASENTASIPLASENTASI

Dr. A. Rusdhy H. Hamid, SpOG

Minggu pertama: Minggu pertama: ovulasi sampai implantasiovulasi sampai implantasi

fertilisasi biasanya terjadi di ampula tuba

-sperma mengalami 2 perubahan

kapasitasi

reaksi akrosomal

-setelah fertilisasi

reaksi zona pelusida

reseptor sperma inaktif

-dalam 36 jam setelah konsepsi : morula

-pembelahan berkanjut

bag luar blastokis : trofoblas menjadi plasenta

bag dalam : embrioblas menjadi embrio

-implantasi

pd dinding anterior/posterior

Minggu pertama: Minggu pertama: ovulasi sampai implantasiovulasi sampai implantasi

Minggu keduaMinggu kedua

-dlm beberapa jam trofoblas

sitotrofoblas

sinsitiotrofoblas-->ß-hCG

-embrioblas

hipoblas

epiblas

Minggu keduaMinggu kedua

-2 bag ini berkembang

kavum amnion

yolk sac

-trofoblas yg menembus sinusoid maternal

membentuk ruang intervili -->sirkulasi

uteroplasenta

-sitotrofoblas -->plasenta

Minggu ketigaMinggu ketiga

-primitive streak-->mesoderm

-mesoblas(trofoblas)-->sirkulasi

fetoplasental

Minggu keempat sampai kelimaMinggu keempat sampai kelima(periode embrionik)(periode embrionik)

Semua organ mayor dan sistem organ terbentuk pada periode ini (rentan terhadap malformasi kongenital)

-crown-rump length (CRL)-ektoderm

sistem saraf pusat&perifermata,hidung,telingakulit,rambut,kukukelenjar hipofise, mammae, keringat

Minggu keempat sampai kelimaMinggu keempat sampai kelima(periode embrionik)(periode embrionik)

-mesodermjaringan penunjang tubuhsistem kardiovaskularsistem urogenital

-endodermlapisan epitel traktus gastrointestinal, traktus respiratorius dan vesika urinariaparenkim tonsil, tiroid dan paratiroid, timus, hepar dan pankreas