farkot 1 drp

Upload: mega-armayani

Post on 16-Oct-2015

41 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Slide 1

Analisa DRP pada ResepAmalina FakhriahFarichah MansurohHarry UtomoMega ArmayaniNucky Ornella AsterinaSakinahKelompok 10KASUSTn. DP, usia 73 tahun datang dengan keluhan :Edema kakiSesak nafasBatukBP : 160/100mmHgSuhu dbnSakit perut selama perawatanDiagnosis Decompensatio condisi, ISPA

Pengobatan :Digoxin tab 1dd1 0,25mg malam hariFurosemide tab 1dd1 40mg pagi hariAntasida DOEN suspensi 3 x C II acCaptopril tab 2dd1 12,5mgGG tab 3dd1 100mgDIGOXINIndikasi : gagal jantungDosis : dosis pemeliharaan 0,125-0,5 mg/hariPada lansia 0,125 mg/2 hariEfek samping : dosis berlebih anoreksia, mual , muntah, diare, nyeri abdomen, konfusi, disorientasi, ataksia, pruritus.FUROSEMIDEIndikasi : edema karena gagal jantung, sirosis hepatis, penyakit ginjal, hipertensiDosis : dosis pemeliharaan 40-80 mg/hariEfek samping : gangguan sal. cerna, kejang kaki, anoreksia, lemah, berkeringat dan lainnya yg berhubungan dg diuresis

ANTACIDAIndikasi : mengurangi nyeri lambung yang disebabkan oleh kelebihan asam lambung, dengan gejala mual dan perihDosis : 1-2 sendok takar suspensi 3-4x /hariEfek samping : konstipasi, diare, muntah

CAPTOPRILIndikasi : hipertensi, gagal jantung Dosis : dosis awal 6,25-12,5 mgDosis pemeliharaan 25 mg 2-3x /harimaks 150 mg/hariEfek samping : hipotensi dan batuk kering yang persisten

Glyceril Guaiacolat (Guaifenesin / GG) Indikasi : meringankan batuk produktif (ekspektoran), produksi sputum tidak normal, pilek, dan penyakit pernapasan lainnyaDosis : 200 400 mg setiap 4 jam; dosis maksimum 2400 mg/hariEfek samping : mual dan muntah

DRP1. Kesesuaian DosisDosis Digoxin terlalu tinggidosis resep 0,25 mg seharipada geriatri dosis digoksin adalah 0,125 mg setiap 2 hari.Dosis GG (Guaifenesin) terlalu kecil :dosis resep 3x100 mg harusnya immediate-release 200 s.d 400mg tiap 4 jam, max : 2,4g/hari

2. Efek samping digoxin nyeri perutEfek samping digoksin dapat berupa nyeri abdomen. Kemungkinan karena dosis digoksin yang terlalu tinggi, sehingga dapat menyebabkan efek samping yang berlebih

3. Interaksi antar obatDIGOXIN (Interaksi) :ACE inhibitors meningkatkan level serum dari digoxin(moderate)Antacids menurunkan absorpsi dan efek dari digoxinLoop diuretics (Furosemide) meningkatkan efek digoxinFUROSEMIDE (Interaksi):Glikosida Digitalis gangguan keseimbangan elektrolit yang menjadi predisposisi induksi aritmia karena glikosida jantungCAPTOPRIL (Interaksi) :Antacids menurunkan absorpsi dan efek dari CaptoprilDigoxin meningkatkan level digoxinSolusi interaksi obatACEi ganti dengan ARB, rekomendasi :Valsartan initial dose 40 mg 2dd1(ARB tidak mempengaruhi bradikinin dan tidak berikatan dengan efek samping berupa batuk yang terkadang timbul akibat akumulasi bradikinin yang terinduksi ACE-inhibitor)4. Indikasi (px perlu terapi)ISPA terapi?Berikan antibiotic yang sesuai APABILA memang telah diketahui terinfeksi bakteri. Namun, bisa saja karena pertimbangan dokter masih disebabkan karena virus jadi belum perlu antibiotic (e.g. Rhinovirus). Perlu data lab pendukung yang lebih lengkapJika memang terbukti terdapat infeksi bakteri, maka dapat diberikan antibiotik pilihan sebagai berikut :Amoxicillin 500mg 3dd1Gol. Cephalosporin Cefaddroxil

Lengkapi data lab13REKOMENDASI TERAPIR/ Digoxin 0,125 mg S 1 dd 1malam hariR/ Furosemide 40 mg S 1 dd 1 pagi hariR/ Valsartan 40 mg S 2 dd 1pagi dan soreR/ Guaiafenesin (ER) 600 mg S 2 dd 1 pagi dan soreR/ KSR S 1 dd 1 pagi hariInformasi pada pasienTerapi non farmakologi pengurangan konsumsi cairan (maksimum 2 liter per hari dari sumber cairan, baik minuman atau makanan) dan pengurangan konsumsi garam natrium (kira-kira 1,5-2 g per hari)Pengobatan :R/ Digoxin 0,125 mg S 1 dd 1malam hariR/ Furosemide 40 mg S 1 dd 1 pagi hariR/ Valsartan 40 mg S 2 dd 1pagi dan soreR/ Guaiafenesin (ER) 600 mg S 2 dd 1 pagi dan soreR/ KSR S 1 dd 1 pagi hariFurosemid diberikan pada pagi hari agar waktu istirahat tidak terganggu akibat sering buang air kecil.

PERTANYAANEmiliaKSR perlu atau tidak, kenapa tidak digantikan dengan makanan?HertinISPA beum ada pengobatan ISPA sendiri?Bu RetnoMonitoringES Digoksin indeks terapi sempit Toksisitas (monitoring serum darahTekanan DarahHipokalemia kadar Kalium dalam darahLakukan pemeriksaan lab kultur labISPA