mapping your career pathway: (to) finding your passion filedepartemen kimia fmipa ui, dan drpm ui....

2
Asisten Direktur Higher Education, Education Divison of ACS, Jodi L. Wesemann, Ph.D., menyampaikan materi tentang Mapping Career Path. VOL. 06 NO. 02 APRIL 13 I DRPM GAZETTE I 19 Mapping Your Career Pathway: (to) Finding Your Passion P ada hari Rabu, 13 Februari 2013, diadakan kegiatan “Skill Workshop for Young Scientists and Engineers” di Perpustakaan Pusat UI. Kegiatan ini merupakan kerja sama antara American Chemical Society (ACS), Himpunan Kimia Indonesia (HKI), Departemen Kimia FMIPA UI, dan DRPM UI. Kegiatan tersebut dibagi menjadi 3 kelas, salah satunya adalah Mapping Your Career Pathway: An Overview of Career Possibilities for Chemistry Professionals. Workshop di kelas ini bertujuan untuk memberikan informasi dan membantu para lulusan muda bidang ilmu kimia dalam mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan hasrat karir mereka. Jodi L. Wesemann, Ph.D., asisten direktur di Higher Education, Education Division of ACS, bertindak sebagai presenter dalam workshop tersebut. Acara yang berlangsung selama 2 jam ini dibawakan dengan sangat interaktif. Presenter mengajak serta para peserta menganalisis sendiri keinginan bidang karir mereka. Mula-mula peserta diminta menuliskan apa pekerjaan impian mereka dan alasan mengapa pekerjaan tersebut dirasakan cocok. Setelah itu, para peserta diminta untuk membacakannya. Berdasarkan hal tersebut, dapat diketahui bahwa terdapat 4 tipe orang (peserta) dalam menentukan tujuan karir mereka secara spesifik, yaitu tipe 1: mengetahui dengan sangat spesifik mengenai bidang karir dan jenis pekerjaan, tipe 2: mengetahui dengan spesifik mengenai bidang karir, dan secara umum mengenai jenis pekerjaan, tipe 3: cukup mengetahui bidang karir, namun tidak mengetahui secara pasti mengenai jenis pekerjaan, tipe 4: tidak mengetahui secara pasti mengenai kedua hal tersebut. Presenter melanjutkan acara dengan menjelaskan bagaimana menemukan “sweet spotmasing-masing peserta yang didapatkan dari kekuatan atau keunggulan diri, value, dan melihat peluang pekerjaan. Bahasan berikutny adalah mengenai empat lapangan pekerjaan dalam berkarir, yaitu bekerja di industri, akademik/universitas, pemerintahan, dan wirausaha. Dari keempat bidang tersebut, bidang industri yang paling diminati (sebesar 59%), kemudian diikuti oleh akademik (31%), pemerintahan (8%), dan wirausaha (2%). Acara dilanjutkan dengan menjelaskan secara detail mengenai lapangan-lapangan pekerjaan tersebut, seperti divisi-divisi yang ada dalam suatu indutri/perusahaan beserta tugas pokok dan fungsinya. Selain penjabaran mengenai divisi, dijelaskan pula mengenai syarat dan kompetensi pelamar pekerjaan yang dicari oleh suatu perusahaan. Contohnya, kemampuan dalam menganalisis sesuatu dengan mendalam, dapat memecahkan suatu masalah, mempunyai jiwa pemimpin dan memotivasi yang lain, serta bekerja keras dan cerdas. oleh Almira Gitta

Upload: vandieu

Post on 02-Jul-2019

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mapping Your Career Pathway: (to) Finding Your Passion fileDepartemen Kimia FMIPA UI, dan DRPM UI. Kegiatan tersebut dibagi menjadi 3 kelas, salah satunya adalah Mapping Your Career

Asisten Direktur Higher Education, Education Divison of ACS, Jodi L. Wesemann, Ph.D., menyampaikan materi tentang Mapping Career Path.

vol. 06 No. 02 april 13 i DrpM gazette i 19

Mapping Your Career Pathway: (to) Finding Your Passion

P ada hari Rabu, 13 Februari 2013, diadakan kegiatan “Skill Workshop for Young

Scientists and Engineers” di Perpustakaan Pusat UI. Kegiatan ini merupakan kerja

sama antara American Chemical Society (ACS), Himpunan Kimia Indonesia (HKI),

Departemen Kimia FMIPA UI, dan DRPM UI. Kegiatan tersebut dibagi menjadi 3

kelas, salah satunya adalah Mapping Your Career Pathway: An Overview of Career Possibilities

for Chemistry Professionals. Workshop di kelas ini bertujuan untuk memberikan informasi dan

membantu para lulusan muda bidang ilmu kimia dalam mendapatkan pekerjaan yang sesuai

dengan hasrat karir mereka. Jodi L. Wesemann, Ph.D., asisten direktur di Higher Education,

Education Division of ACS, bertindak sebagai presenter dalam workshop tersebut.

Acara yang berlangsung selama 2 jam ini dibawakan dengan sangat interaktif. Presenter

mengajak serta para peserta menganalisis sendiri keinginan bidang karir mereka. Mula-mula

peserta diminta menuliskan apa pekerjaan impian mereka dan alasan mengapa pekerjaan

tersebut dirasakan cocok. Setelah itu, para peserta diminta untuk membacakannya.

Berdasarkan hal tersebut, dapat diketahui bahwa terdapat 4 tipe orang (peserta) dalam

menentukan tujuan karir mereka secara spesifik, yaitu tipe 1: mengetahui dengan sangat

spesifik mengenai bidang karir dan jenis pekerjaan, tipe 2: mengetahui dengan spesifik

mengenai bidang karir, dan secara umum mengenai jenis pekerjaan, tipe 3: cukup mengetahui

bidang karir, namun tidak mengetahui secara pasti mengenai jenis pekerjaan, tipe 4: tidak

mengetahui secara pasti mengenai kedua hal tersebut.

Presenter melanjutkan acara dengan menjelaskan bagaimana menemukan “sweet spot”

masing-masing peserta yang didapatkan dari kekuatan atau keunggulan diri, value, dan

melihat peluang pekerjaan. Bahasan berikutny adalah mengenai empat lapangan pekerjaan

dalam berkarir, yaitu bekerja di industri, akademik/universitas, pemerintahan, dan wirausaha.

Dari keempat bidang tersebut, bidang industri yang paling diminati (sebesar 59%), kemudian

diikuti oleh akademik (31%), pemerintahan (8%), dan wirausaha (2%).

Acara dilanjutkan dengan menjelaskan secara detail mengenai lapangan-lapangan pekerjaan

tersebut, seperti divisi-divisi yang ada dalam suatu indutri/perusahaan beserta tugas pokok

dan fungsinya. Selain penjabaran mengenai divisi, dijelaskan pula mengenai syarat dan

kompetensi pelamar pekerjaan yang dicari oleh suatu perusahaan. Contohnya, kemampuan

dalam menganalisis sesuatu dengan mendalam, dapat memecahkan suatu masalah,

mempunyai jiwa pemimpin dan memotivasi yang lain, serta bekerja keras dan cerdas.

oleh Almira Gitta

Page 2: Mapping Your Career Pathway: (to) Finding Your Passion fileDepartemen Kimia FMIPA UI, dan DRPM UI. Kegiatan tersebut dibagi menjadi 3 kelas, salah satunya adalah Mapping Your Career

Suasana ruang kelas saat Jodi L. Wesemann, Ph.D. menyampaikan materi tentang Mapping Career Path.

20 i DrpM gazette i vol. 06 No. 02 april 13

Bidang akademik terbagi menjadi dua posisi jabatan, yaitu

pengajar/akademisi dan non akademisi. Jabatan akademisi dapat

dibagi lagi menjadi dua bagian, yaitu jabatan tetap (professor,

associate professor, assistant professor), dan jabatan tidak tetap

(adjunct professor, research faculty).

Untuk lapangan pekerjaan di pemerintahan, presenter

menjelaskan dengan cukup spesifik mengenai bidang-bidang di

kementerian yang membutuhkan orang dengan latar belakang

ilmu kimia, antara lain Kementerian Lingkungan (pangan,

udara, dan air), Kementerian Kesehatan (medis dan kesehatan

masyarakat), Direktorat Jenderal HKI (hak kekayaan intelektual/

paten).

Sedangkan bagi para peserta yang ingin bekerja sendiri

(wirausaha) tidak perlu khawatir! Karena acara tersebut

mengakomodasi pula informasi mengenai cara berwirausaha.

Para peserta dijelaskan mengenai langkah-langkah dalam

membangun suatu usaha atau bisnis dan hal-hal apa saja yang

yang dibutuhkan dalam berwirausaha, seperti kelihaian dalam

berbisnis, mempunyai tujuan dari bisnisnya, mempunyai modal

(dana), mempunyai jaringan kerja.

Sebagai penutup, ACS menawarkan kepada peserta mengenai

bidang-bidang karir yang ada di ACS. Secara garis besar, kegiatan

ini dapat diikuti oleh siapa pun, dengan latar belakang ilmu

apapun juga, tidak tertutup bagi seseorang dari bidang ilmu

kimia. Semoga kegiatan serupa dapat terlaksana kembali sebagai

bekal bagi lulusan UI menuju karir impian mereka.

Almira Gitta adalah staf verifikator keuangan DRPM UI.