pemanfaatan dana desa dalam rangka …datacenter.bappedakaltim.com/data/2018/list06/pemanfaatan...

30
PEMANFAATAN DANA DESA DALAM RANGKA MENURUNKAN TINGKAT KEMISKINAN DI KALIMANTAN TIMUR Oleh : Moh. Jauhar Efendi ( Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Prov. Kaltim ) DISAMPAIKAN PADA ACARA RAPAT KOORDINASI PERCEPATAN PENANGGULANGAN KEMISKINAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR TAHUN 2018 Balikpapan, 5 Desember 2018

Upload: dangdien

Post on 07-Mar-2019

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMANFAATAN DANA DESA DALAM RANGKA MENURUNKAN

TINGKAT KEMISKINAN DI KALIMANTAN TIMUR

Oleh : Moh. Jauhar Efendi(Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Prov. Kaltim)

DISAMPAIKAN PADA ACARA RAPAT KOORDINASI PERCEPATAN PENANGGULANGAN KEMISKINAN

PROVINSI KALIMANTAN TIMUR TAHUN 2018

Balikpapan, 5 Desember 2018

ZIG ZIGLARTAK PERLU JADI HEBAT UNTUK

MEMULAI, TAPI KAU HARUS MEMULAI UNTUK JADI HEBAT

“ “

04

Nama :Moh. Jauhar Efendi

Pangkat :Pembina Utama Madya

Jabatan :❑ Ka DPMPD Prov. Kaltim (2016-skrg)❑ Ka BPMPD Prov. Kaltim (2012-2016)❑ Kadis Kominfo Prov. Kaltim (2009-2012)❑ Kepala Biro Humas Setda Prov. Kaltim (2004-2009)❑ Kabag Penerangan, Pemberitaan & Dokumentasi (2002-2004)❑ Sekretaris BKD Prov. Kaltim (2001-2002)❑ Kabag Pengembangan Pegawai Biro Kepegawaian (1999-2001)❑ Camat Penajam (1998-1999)❑ Camat Babulu (1997-1998)❑ Kasubbag Mutasi Jabatan (1995-1997)❑ Kasubbag Urusan Dalam & Keamanan (1992-1994)❑ Kasubbag Urusan Dalam (1990-1992)

Riwayat Pendidikan

Monash University dan South Australia University (2001)

Diklat Pim II (2003)

S3 UNPAD (baru kandidat doktor)

APDN Samarinda (1985)

IIP Jakarta (1990)

Diklat Pim IV (1992)

Kuliah Bahasa Arab (sementara off)S2 UGM (1995)

Diklat Pim II (1999)

Pengalaman Mengajar

Guru SMA Al- Khairiyah

Dosen Untag Samarinda

Dosen STIESAM Samarinda

Dosen S1 Ilmu Komunikasi

Unmul

Instruktur Diklat Struktural

PIM IV dan III

Instruktur Diklat Teknis

Fungsional

01

02

03

06

07

08

05

04

Dosen Universitas

Widayagama Mahakam

Dosen S1 PIN UNMUL 09Narasumber di berbagai

instansi Pemerintahan dan

organisasi

LATAR BELAKANG

ISU YANG PALING MENARIK TERKAIT DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA,

ADALAH ADANYA DANA DESA. TAHUN 2018 ADALAH TAHUN KEEMPAT DILUNCURKANNYA DANA DESA (DD)

TAHUN INI SEBANYAK 841 DESA DI KALTIM MENERIMA DD TIDAK KURANG DARI 731 MILYAR RUPIAH. RATA-

RATA TIAP DESA MENDAPATKAN DD SEBESAR 869 JUTA RUPIAH

DANA DESA ?

DANA DESA (DD) → DANA YANG BERSUMBER DARI APBN YANG DIPERUNTUKKAN BAGI DESA, YANG DITRANSFER MELALUI APBD KABUPATEN/KOTA

DIGUNAKAN UNTUK MEMBIAYAI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN, PELAKSANAAN PEMBANGUNAN,

PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

PAGU PENETAPAN DANA DESA

PAGU NASIONAL DANA DESA DIALOKASIKAN KE KAB/KOTA BERDASARKAN JUMLAH DESA, DENGAN

MEMPERHATIKAN JUMLAH PENDUDUK, LUAS WILAYAH, ANGKA KEMISKINAN DAN INDEKS

KESULITAN GEOGRAFIS (IKG)

MENINGKATKAN

PELAYANAN

PUBLIK DI DESA

TUJUAN DANA DESA

1 2 3 4MENGENTASKAN

KEMISKINAN

DAN MEMAJUKAN

PEREKONOMIAN

DESA

MENGATASI

KESENJANGAN

PEMBANGUNAN

ANTAR DESA

MEMPERKUAT

MASY. DESA SBG

SUBJEK PEMB. DAN

MENINGKATKAN

STATUS DESA

JUMLAH KECAMATAN, KELURAHAN DAN DESA/KAMPUNG

SE KALIMANTAN TIMUR

Kode Wilayah Kabupaten/Kota Jlh. Kecamatan Jlh. Kelurahan Jlh. Desa/Kampung

64.01 Kab. Paser 10 5 139

64.02 Kab. Kutai Kartanegara 18 44 193

64.03 Kab. Berau 13 10 100

64.07 Kab. Kutai Barat 16 4 190

64.08 Kab. Kutai Timur 18 2 139

64.09 Kab. Penajam Paser Utara 4 24 30

64.11 Kab. Mahakam Ulu 5 0 50

64.71 Kota Balikpapan 6 34 0

64.72 Kota Samarinda 10 59 0

64.73 Kota Bontang 3 15 0

103 197 841

RINCIAN PAGU DD PER KABUPATEN DI PROV. KALTIM TAHUN 2015-2018

NO. KABUPATEN PAGU DANA

DESA TAHUN

2015

PAGU DANA DESA

TAHUN 2016

PAGU DANA

DESA TAHUN

2017

PAGU DANA DESA

TAHUN 2018

1 PASER38,399,181,000 86,098,557,000 110,045,744,000 106.507.700.000

2 KUKAR54,496,584,000 122,194,888,000 154,651,907,000 159.509.384.000

3 BERAU28,721,995,000 66,010,842,000 84,106,487,000 90.992.725.000

4 KUBAR52,527,959,000 117,719,873,000 149,709,702,000 148.174.233.000

5 KUTIM40,178,564,000 91,183,476,000 119,762,483,000 140.802.051.000

6 PPU9,638,388,000 21,639,040,000 27,736,025,000 28.577.941.000

7 MAHULU16,039,742,000 35,912,482,000 46,407,899,000 56.364.021.000

TOTAL 240,002,413,000 540,759,158,000 692,420,247,000 730.928.055.000

13

KALIMANTAN TIMUR2015 s/d 2018

TOTAL : Rp 2.205.016.639.691

REKAPITULASI PEMANFAATAN DANA DESA 2015-2018PROV. KALIMANTAN TIMUR

PROGRAM PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (P3MD)

BIDANG PEMBANGUNAN DESA

Jalan Desa1.550.232 m

Jembatan1.467 Unit

Pasar Desa91 Unit

BUM Desa290 Unit

Tambatan Perahu

155 Unit

Embung106 Unit

Irigasi101 Unit

Sarana Olahraga263 Unit

Penahan Tnh354 Unit

Air Bersih2.052 Unit

MCK279 Unit

Polindes-Poskesdes50 Unit

Drainase125.431 M

PAUD242 Unit

Posyandu179 Unit

Sumur380 Unit

TOTAL KEGIATAN DI TAHUN 2015-2018 = 11.882 UNIT/KEGIATAN

UPDATE : 19 NOVEMBER 2018

ISU-ISU KONTEMPORER DI DESA

MASIH TINGGINYA ANGKA KEMISKINAN & PENGANGGURANMASIH TINGGINYA ANGKA STUNTING

RENDAHNYA PERAN MASYARAKAT DLM PEMBANGUNANTERBATASNYA AKSES MASYARAKAT

RENDAHNYA SEMANGAT GOTONG ROYONG MASYARAKAT KURANGNYA MEMBANGUN KEMITRAAN DG PIHAK KETIGA

MARAKNYA PEREDARAN NARKOBA

PENDUDUK MISKIN DI KALTIM (1)

JUMLAH PENDUDUK MISKIN DI KALTIM PADA MARET 2018 SEBANYAK 218,90 RIBU (6,03%). TERDIRI

ATAS PENDUDUK MISKIN PERDESAAN SEBANYAK 118,44 RIBU ORANG DAN PENDUDUK MISKIN

PERKOTAAN 100,45 RIBU ORANG. PADA SEPTEMBER 2017 JUMLAH PENDUDUK MISKIN SEBANYAK

218,67 RIBU (6.08%). BERARTI JUMLAH PENDUDUK MISKIN SECARA PERSENTASE TURUN 0.05%, TETAPI

SECARA ABSOLUT BERTAMBAH 230 ORANG

PENDUDUK MISKIN DI KALTIM (2)

KENAIKAN JUMLAH PENDUDUK MISKIN DI KALTIM DISEBABKAN JUMLAH PENDUDUK MISKIN

DI PERDESAAN MENGALAMI KENAIKAN, BAIK SECARA ABSOLUT MAUPUN PERSENTASE. SELAMA PERIODE

SEPTEMBER 2017 HINGGA MARET 2018, PENDUDUK MISKIN DI DAERAH PERDESAAN NAIK 2,16 RIBU

ORANG, ATAU SECARA PERSENTASE MENINGKAT 0,09% DARI 116,28 RIBU ORANG PADA SEPTEMBER 2017 MENJADI

118,44 RIBU ORANG PADA MARET 2018

PENDUDUK MISKIN DI KALTIM (3)

SEMENTARA JUMLAH PENDUDUK MISKIN DI PERKOTAAN TURUN 1,94 RIBU ORANG ATAU

SECARA PERSENTASE TURUN 0,13% DARI 102,39 RIBU ORANG PADA SEPTEMBER 2017

MENJADI 100,45 RIBU ORANG PADA MARET 2018

KELUARGA MISKIN DAN KELUARGA

SEJAHTERA

SUMBER KEUANGAN DESA

PENDAPATAN ASLI DESA

10% BAGIAN PAJAK & RETRIBUSI DAERAH

10% DARI DBH - DAK

BANTUAN KEUANGAN PROV. / KAB SERTA SUMBANGAN PIHAK KETIGA YANG SAH DAN TIDAK MENGIKAT

PEMPUS (APBN) = DANA DESA

5 JENIS STATUS DESA

DESA MANDIRIIDM > 0,8155

DESA MAJUIDM < 0,8155 DAN > 0,7072

BERKEMBANG< 0,7072 DAN > 0,5989

TERTINGGALIDM < 0,5989 DAN > 0,4907

STTIDM < 0,4907

IDM KALTIM 2016 DAN 2018

DESA MANDIRI, 2 (0,24%)DESA MANDIRI, 0 (0,00%)

DESA MAJU, 32 (3,80%)DESA MAJU, 8 (0,96%)

BERKEMBANG, 288 (34,24%)BERKEMBANG, 140 (16,75%)

TERTINGGAL , 382 (45,42%)TERTINGGAL, 393 (47,01%)

STT, 137 (16,29%)STT, 295 (35,29%)

PENULIS BUKU “HITUNG

SENDIRI PENDAPATAN SAYA”

https://efendijauharblog.wordpress.comf : Jauhar Efendi