laptah_2012

115

Upload: novrizal-mustova

Post on 16-Dec-2015

65 views

Category:

Documents


29 download

DESCRIPTION

mantap

TRANSCRIPT

  • LAPORAN TAHUNANT.A. 2012

    Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan PertanianBadan Penelitian dan Pengembangan Pertanian

    Kementerian Pertanian2013

  • LAPORAN TAHUNANT.A. 2012

    Tim Penyusun

    Penanggung Jawab : Handewi P. Saliem

    Ketua : Sri Hery Susilowati

    Sekretaris : Nur Khoiriyah Agustin

    Anggota : Erizal JamalSupena FriyatnoYuni MarisaAshariM. SuryadiHermantoAgus SubektiYana SupriyatnaMiftahul AzisAhmad Makky Ar-Rozi

    Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan PertanianBadan Penelitian dan Pengembangan Pertanian

    Kementerian Pertanian2013

  • i Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    KATA PENGANTAR

    Laporan Tahunan merupakan salah satu bentuk pertanggungjawabansebagai Institusi pemerintahan negara dalam melaksanakan kegiatannya sesuaidengan tugas pokok dan fungsi (tupoksi) yang diembannya. Tupoksi Pusat SosialEkonomi dan Kebijakan Pertanian (PSE-KP) yaitu mengembangkan kemampuandalam menganalisis berbagai permasalahan sosial ekonomi pertanian di tingkatpedesaan, wilayah, nasional, kawasan, dan internasional, dalam rangkamenghasilkan rekomendasi kebijakan.

    Laporan Tahunan ini berisi tentang kegiatan yang dilaksanakan oleh PusatSosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian selama tahun anggaran 2012. Materipokok yang disajikan dalam laporan meliputi struktur organisasi PSE-KP,sumberdaya manusia, sarana dan prasarana penelitian, program, pendayagunaanhasil dan kerja sama penelitian, monitoring dan evaluasi. Khusus untuk kegiatanpenelitian, disajikan sinopsis hasil-hasil penelitian yang telah dilakukan PSE-KPpada tahun 2012.

    Akhirnya, kepada semua pihak yang telah membantu secara langsungmaupun tidak langsung dalam penyelesaian laporan ini disampaikan terima kasih.Semoga laporan ini memberikan manfaat dan berguna bagi berbagai pihak yangmembutuhkan. Kritik dan saran yang membangun kami harapkan untukperbaikan di masa mendatang.

    Bogor, Desember 2012

    Kepala Pusat,

    Dr. Handewi P. SaliemNIP. 19570604 198103 2 001

  • iii Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    DAFTAR ISI

    Halaman

    KATA PENGANTAR .............................................................................................. i

    DAFTAR ISI .............................................................................................................. iii

    DAFTAR TABEL ...................................................................................................... vi

    DAFTAR GAMBAR ................................................................................................ viii

    I. PENDAHULUAN ............................................................................................ 1

    1.1. Visi dan Misi ............................................................................................. 1

    1.2. Tupoksi, Sasaran, dan Struktur Organisasi .......................................... 1

    1.3. Sasaran Kelompok Pengguna Hasil Penelitian .................................... 2

    II. SUMBERDAYA MANUSIA .......................................................................... 4

    III. SARANA DAN PRASARANA ..................................................................... 9

    3.1. Barang Tidak Bergerak (Tanah dan Bangunan) ................................... 9

    3.2. Barang Barang Bergerak ....................................................................... 9

    3.3. Anggaran DIPA PNBP dan Kerja Sama Penelitian ............................. 10

    IV. PROGRAM ....................................................................................................... 16

    4.1. Tujuan dan Luaran Kegiatan ................................................................. 16

    4.2. Perencanaan Kegiatan Penelitian Tahun Anggaran 2012 ................... 16

    4.3. Mekanisme Perencanaan Penelitian Tahun Anggaran 2013 danPelaksanaan Tupoksi Subbid Program ................................................. 18

    4.4. Permasalahan yang menonjol dalam pelaksanaan kegiatanSub Bidang Program selama tahun 2012 .............................................. 21

    4.5. Upaya yang telah dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut ..... 22

    V. SINOPSIS ......................................................................................................... 24

    A. Hasil Penelitian dengan Sumber Dana dari DIPA TA. 2012 ............. 24

    5.1. Kapasitas Adaptasi Petani Tanaman Pangan Terhadap PerubahanIklim Untuk Mendukung Keberlanjutan Ketahanan Pangan(Dr. Sumaryanto) .................................................................................... 24

    5.2. Dampak Kebijakan Pajak Pertanian terhadap Produksi, Perdagangandan Kesejahteraan Rumah Tangga PetaniPerkebunan. (Sri Nuryanti, STP,MP.) .................................................. 25

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian iv

    5.3. Kajian Kebijakan Pascapanen: Analisis Kebutuhan, Evaluasi Programdan Dampak Penerapan Teknologi Pascapanen(Dr. Henny Mayrowani) ........................................................................ 26

    5.4. Prospek Pengembangan Pembibitan Ternak Sapi Potong SkalaMenengah Dalam Upaya Mendukung SwasembadaDaging Nasional (Drs. Bambang Winarso) ......................................... 27

    5.5. Antisipasi Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012Tentang Hortikultura Terhadap Struktur Pasar Industri BenihHortikultura (Dr. Bambang Sayaka) .................................................... 28

    5.6. Studi Kebijakan Akselerasi Pertumbuhan Produksi Padidi Luar Jawa (Dr. Bambang Irawan) .................................................... 30

    5.7. Studi Konsolidasi Usahatani Sebagai Basis PengembanganKawasan Pertanian (Ir. Mewa Ariani, MS) ......................................... 32

    5.8. Insentif Ekonomi Dan Aspek Kelembagaan Untuk MendukungImplementasi Undang-Undang Perlindungan Lahan PertanianPangan Berkelanjutan (Dr. Benny Rachman) ..................................... 34

    5.9. Panel Petani Nasional (Patanas): Dinamika IndikatorPembangunan Pertanian Dan Perdesaan di WilayahAgroekosistem Lahan Kering Berbasis Perkebunan(Dr. Sri Hery Susilowati) ....................................................................... 35

    5.10. Kajian Legislasi Lahan dan Air Mendukung Swasembada Pangan(Dr. Muchjidin Rachmat) ....................................................................... 36

    5.11. Kajian Legislasi Sarana Produksi Pertanian MendukungSwasembada Pangan (Ir. Supriyati, MS) ............................................ 37

    5.12. Kajian Legislasi Penyuluhan Pertanian Mendukung SwasembadaPangan (Dr. Kurnia Suci Indraningsih) ............................................... 39

    5.13. Kajian Legislasi Perdagangan di Bidang Pertanian MendukungSwasembada Pangan (Dr. Hermanto) ................................................. 41

    5.14. Kajian Legislasi Bidang Peternakan Mendukung SwasembadaPangan (Dr. Nyak Ilham) ...................................................................... 43

    5.15. Kajian Alternatif Skema Pembiayaan APBN untuk MendukungSwasembada Beras (Dr. Sahat M. Pasaribu) ....................................... 44

    5.16. Kajian Pengembangan Komoditas Strategis Berbasis Kawasan(Adi Setiyanto, SP, MSi) ......................................................................... 45

    5.17. Kajian Alternatif Model Bantuan Benih dan Pupuk untukPeningkatan Produksi Pangan (Dr. Bambang Prasetyo) .................. 47

    5.18. Analisis Kebijakan dan Program SL-PTT Menunjang PeningkatanProduksi Padi Nasional (Ir. Herman Supriadi, MS) .......................... 49

    5.19. Analisis Kebijakan dan Program Model-Kawasan Rumah PanganLestari (Dr. Saptana) .............................................................................. 51

  • v Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    B. Hasil Penelitian dengan Sumber Dana dari Kementerian Riset danTeknologi (Ristek) TA. 2012............................................................... 52

    5.20. Analisis Permintaan, Penawaran dan Kebijakan PengembanganKomoditas Tanaman Pangan Utama dalam Program MP3EIdi Koridor Sulawesi (Dr. Adang Agustian) ........................................ 52

    5.21. Proyeksi Kinerja Pembangunan Pertanian Jangka Panjang:2012-2035 dalam Mendukung Pengembangan MP3EIdi Koridor Sumatera (Dr. Reni Kustiari) ............................................. 54

    VI. PENDAYAGUNAAN HASIL DAN KERJA SAMA PENELITIAN ....... 57

    6.1. Publikasi Hasil - Hasil Penelitian ........................................................... 57

    6.2. Komunikasi dan Dokumentasi Hasil Penelitian .................................. 68

    6.3. Perpustakaan ............................................................................................ 77

    6.4. Kerja Sama Penelitian .............................................................................. 81

    VII.EVALUASI DAN PELAPORAN ................................................................... 85

    7.1. Kegiatan Subbidang Evaluasi dan Pelaporan ...................................... 85

    7.2. Ruang Lingkup ......................................................................................... 86

    7.3. Pelaksanaan monitoring dan Evaluasi TA. 2012 ................................. 87

    7.3.1. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian ............................. 90

    7.3.2. Monitoring dan Evaluasi Manajemen Penelitian ......................... 97

    7.3.3. Pelayanan Perpustakaan .................................................................. 101

    7.3.4. Evaluasi Pelayanan Publikasi .......................................................... 102

    7.3.5. Sarana Penelitian ............................................................................... 104

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian vi

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    Tabel 1. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Umur, Tahun 2012 .............. 4

    Tabel 2. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Golongan dan Masa Kerja,Tahun 2012 .............................................................................................. 5

    Tabel 3. Jumlah Pegawai PSE-KP berdasarkan Tingkat Pendidikandan Jenis Kelamin, Tahun 2012 ............................................................ 6

    Tabel 4. Jumlah Tenaga Fungsional PSE-KP, Tahun 2012............................... 7

    Tabel 5. Jumlah Peneliti PSE-KP Menurut Disiplin Ilmu danTingkat Pendidikan Tahun 2012 ......................................................... 8

    Tabel 6. Daftar Kondisi Barang Inventaris Pusat Sosial Ekonomidan Kebijakan Pertanian (Periode 31 Desember 2012) ..................... 11

    Tabel 7. Perkembangan Pelaksanaan DIPA PSE-KP Tahun Anggaran 2012,Per 31 Desember 2012 ........................................................................... 13

    Tabel 8. Realisasi Anggaran Per Kegiatan Pusat Sosial Ekonomidan Kebijakan Pertanian, per 31 Desember 2012 .............................. 14

    Tabel 9. Capaian PNBP Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan PertanianTahun 2012, Bersumber dari Penerimaan Umum ............................. 15

    Tabel 10. Judul-judul Proposal TA 2013 (DIPA dan Ristek) ............................ 22

    Tabel 11. Judul dan Penulis Naskah JAE Tahun 2012........................................ 57

    Tabel 12. Judul dan Penulis Naskah FAE Tahun 2012...................................... 59

    Tabel 13. Judul dan Penulis Naskah AKP Tahun 2012 ...................................... 59

    Tabel 14. Judul dan Penulis Naskah Tematik yang Terbit Tahun 2012........... 61

    Tabel 15. Judul dan Penulis Naskah Prosiding Seminar Nasional Petanidan Pembangunan Pertanian Tahun 2012 ........................................ 62

    Tabel 16. Daftar Isi Terbitan Newsletter PSE-KP Tahun 2012 .......................... 66

    Tabel 17. Distribusi Publikasi Ilmiah Tahun 2012 .............................................. 67

    Tabel 18. Susunan Dewan Redaksi JAE, FAE, AKP Tahun 2012...................... 68

    Tabel 19. Judul Makalah dan Pembicara pada Seminar Rutin Tahun 2012 .... 69

    Tabel 20. Judul Makalah dan Pembicara pada Seminar NasionalPeringatan Hari Pangan Sedunia XXXII Tahun 2012 ........................ 70

  • vii Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Tabel 21. Judul Makalah dan Pembicara pada Seminar Nasional Pemanfaatandan Pendayagunaan Lahan Terlantar menuju Implementasi ReformaAgraria ................................................................................................... 71

    Tabel 22. Materi Dialog Interaktif dan Narasumber pada Acara Karedok(jam 16.00-17.30 WIB) di Radio Pertanian Ciawi (RPC)Bogor, Tahun 2012 ................................................................................. 74

    Tabel 23. Jumlah Pengunjung Website PSE-KP pada Tahun 2012................... 74

    Tabel 24. Frase Kata/Kata yang digunakan dalam Pencarian Tahun 2012 .... 75

    Tabel 25. Materi Website PSE-KP yang diakses Tahun 2012 ........................... 75

    Tabel 26. Pengadaan Bahan Pustaka TA. 2012 ................................................... 77

    Tabel 27. Koleksi Database Bahan Pustaka di Perpustakaan PSEKP per 31Desember 2012........................................................................................ 80

    Tabel 28. Pengunjung dan Peminjam Buku Perpustakaan PSE-KPJanuari s/d Desember 2012................................................................... 82

    Tabel 29. Kegiatan untuk Peningkatan Profesi Kepustakawan........................ 82

    Tabel 30. Status Kegiatan Kerjasama Penelitian PSE-KP (Dalam danLuar Negeri) Per 31 Desember 2012 ................................................... 83

    Tabel 31. Inventarisasi Kegiatan Kunjungan ke Luar Negeri, Pusat SosialEkonomi dan Kebijakan Pertanian TA. 2012 ..................................... 84

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian viii

    DAFTAR GAMBAR

    Halaman

    Gambar 1. Struktur Organisasi Pusat Sosial Ekonomidan Kebijakan Pertanian..................................................................... 3

    Gambar 2. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Umur, Tahun 2012............ 4

    Gambar 3. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Golongan dan

    Masa Kerja, Tahun 2012...................................................................... 5

    Gambar 4. Jumlah Pegawai PSE-KP berdasarkan Tingkat Pendidikan

    dan Jenis Kelamin, Tahun 2012.......................................................... 6

    Gambar 5. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Jenjang Fungsional,

    Tahun 2012 ........................................................................................... 7

    Gambar 6. Mekanisme Penyusunan, Evaluasi dan Persetujuan Proposal

    Penelitian dan pengembangan Pertanian ....................................... 19

    Gambar 7. Tahapan Perencanaan Penelitian PSEKP ........................................ 20

    Gambar 8. Bagan Keterkaitan Tim Teknis, Tim Monev, dan Tim Editor di

    Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.............................. 89

  • 1 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    I. PENDAHULUAN

    11..11.. VViissii ddaann MMiissii

    Visi

    Menjadi lembaga pengkajian yang kritis dan terpercaya bertarafinternasional dalam menghasilkan informasi dan ilmu pengetahuan sosialekonomi pertanian, serta proaktif dalam memberikan alternatif rekomendasikebijakan pembangunan pertanian.

    Misi

    1. Melakukan analisis dan pengkajian guna menghasilkan informasi dan ilmupengetahuan sosial ekonomi pertanian yang merupakan produk primer PSE-KP;

    2. Melakukan analisis kebijakan, yaitu kegiatan untuk mengolah informasi danilmu pengetahuan hasil analisis menjadi rumusan usulan dan pertimbangankebijakan pembangunan pertanian;

    3. Melakukan advokasi pembangunan pertanian, berupa kampanye publik untukmemobilisir partisipasi lembaga terkait dan masyarakat luas dalammendukung pembangunan pertanian;

    4. Mengembangkan kemampuan institusi PSE-KP sehingga mampu mewujudkanvisi dan misinya secara berkelanjutan.

    1.2. Tupoksi, Sasaran, dan Struktur Organisasi

    Tugas Pokok :

    Melaksanakan analisis dan pengkajian sosial ekonomi dan kebijakanpertanian (Pasal 176 Peraturan Menteri Pertanian Nomor:209/Kpts/OT.140/7/2005)

    Fungsi:

    1. Perumusan program analisis sosial ekonomi dan kebijakan pertanian;

    2. Pelaksanaan analisis dan pengkajian sosial ekonomi dan kebijakan di bidangpertanian;

    3. Pelaksanaan telaah ulang program dan kebijakan di bidang pertanian;

    4. Pemberian pelayanan teknik di bidang analisis sosial ekonomi dan kebijakanpertanian;

    5. Pelaksanaan kerjasama dan mendayagunakan hasil analisis dan pengkajianserta konsultasi publik di bidang sosial ekonomi dan kebijakan pertanian;

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 2

    6. Evaluasi dan pelaporan hasil analisis dan pengkajian sosial ekonomi dankebijakan pertanian; dan

    7. Pengelolaan urusan tata usaha dan rumah tangga pusat. (Pasal 177 PeraturanMenteri Pertanian Tahun 2005)

    1.3. Sasaran Kelompok Pengguna Hasil Penelitian

    1. Pejabat pembuat dan pengelola kebijakan pembangunan pertanian lingkupKementerian Pertanian;

    2. Pejabat pembuat kebijakan lembaga negara di luar Kementerian Pertanian;

    3. Praktisi agribisnis;

    4. Politisi, ilmuwan dan masyarakat peminat pembangunan pertanian;

    5. Peneliti

  • 3 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Gambar 1. Struktur Organisasi Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Ket: *) Berdasarkan SK Kapus PSE-KP, Nomor:368/Kp.330/A.9/03/2009 Terdiridari 3 kelompok peneliti (Kelti):

    (1) Kelti Ekonomi Makro dan Perdagangan Internasional

    (2) Kelti Ekonomi Pertanian dan Manajemen Agribisnis

    (3) Kelti Sosio-Budaya Pedesaan.

    Kepala Pusat Sosial Ekonomi danKebijakan Pertanian

    Dr.Handewi P Saliem

    KasubbidPendayagunaan

    HasilAshari, SP, MP

    Kasubbid KerjasamaDr. Hermanto

    KasubbidProgram

    M. Suryadi, SP,MSi

    KasubbidEvaluasi dan

    PelaporanNur KhoiriyahAgustin, STP,

    MP

    Kelompok JabatanFungsional *)

    KasubbagKepegawaian

    dan Rumah TanggaIr. Yuni Marisa

    Kasubbag Keuangandan PerlengkapanDrs. Agus Subekti

    Kabid. Kerjasama danPendayagunaan HasilProf. Dr.Erizal Jamal

    Kabag. UmumIr.Supena Friyatno,MSi

    Kabid. Programdan EvaluasiDr. Sri HerySusilowati

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 4

    II. SUMBERDAYA MANUSIA

    Berdasarkan data kepegawaian pada akhir tahun 2012, tercatat bahwasumberdaya manusia yang ada di PSE-KP jumlahnya terus berkurang, karenabanyak diantara karyawan yang telah memasuki masa pensiun, disamping adadiantaranya yang diakibatkan mutasi kerja. Secara keseluruhan jumlah totalpegawai Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian PSE-KP tahun 2012sebanyak 167 orang. Struktur pegawai PSE-KP berdasarkan umur pada tahun 2012menunjukkan bahwa sebagian besar 59,28 persen berumur 46-55 tahun, dan 23,35persen berumur 36-45 tahun. Sedangkan sisanya adalah 11,38 persen berumur >55tahun, dan 5,99 persen berumur 25-35 tahun. (Tabel 1).

    Tabel 1. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Umur, Tahun 2012

    Umur(Tahun)

    Jumlah Pegawai(Orang)

    Persentase(%)

    55 19 11,38%

    Jumlah 167 100%

    Gambar 2. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Umur, Tahun 2012

  • 5 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Jumlah karyawan PSE-KP berdasarkan masa kerja, menunjukkan bahwasebagian besar sudah berpengalaman melaksanakan tugas kerja di PSE-KP selama21-25 tahun (50 orang), selain itu juga terdapat sejumlah karyawan (30 orang) yangsudah memiliki masa kerja lebih dari itu (26-30 tahun) dan 19 orang yang memilikimasa kerja lebih dari 30 tahun yang diikuti dengan adanya peningkatan jumlahGolongan III dan IV yang termasuk didalamnya (Tabel 2). Dengan meningkatnyamasa bakti dan pengalaman kerja, diharapkan selain dapat meningkatkan kinerjadalam tugas keseharian di masing-masing bidang juga akan berdampak padapeningkatan produktivitas kegiatan institusi secara keseluruhan, sehingga ouputyang dihasilkan PSE-KP dapat sesuai dengan target yang diharapkan.

    Tabel 2. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Golongan dan Masa Kerja, Tahun2012

    GolonganMasa Kerja (Tahun)

    Jumlah< 10 11-15 16-20 21-25 26-30 >30

    I - 1 - - 1 - 2II 2 5 8 6 - - 21III 20 10 13 36 13 - 92IV - - 9 8 16 19 52Jumlah 22 16 30 50 30 19 167

    Gambar 3. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Golongan dan Masa Kerja,Tahun 2012

    Dilihat dari sebaran tingkat pendidikan, menunjukkan gambaran bahwasebagian besar pegawai PSE-KP berpendidikan SMU (26,95%), diikuti S1 (21,56%),Pasca Sarjana S2 (19,76%), dan S3 (17,37%). Selain itu masih terdapat juga 2,40

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 6

    persen yang berpendidikan SD, 2,40 persen berpendidikan SMP dan 9,58 persenberpendidikan Diploma/Sarjana Muda (Tabel 3). Konfigurasi pendidikan pegawaiPSE-KP berdasarkan tugas pokok dan fungsi, memperlihatkan kecenderunganbahwa untuk program pendidikan pasca sarjana S2 dan S3 sebagian besar berasaldari jumlah pendidikan yang sudah ditamatkan oleh para peneliti di PSE-KP,sementara dinamika penjenjangan dan peningkatan pendidikan sebagiankaryawan lainnya belum optimal dilaksanakan, khususnya untuk mendukungkinerja sebagai tenaga penunjang yang mempunyai kwalitas pendidikan sertawawasan yang luas di lingkungan PSE-KP.

    Tabel 3. Jumlah Pegawai PSE-KP berdasarkan Tingkat Pendidikan dan JenisKelamin, Tahun 2012

    Pendidikan Pria Wanita TotalSD 4 - 4SMP 4 - 4SMU 39 6 45Diploma/Sarjana Muda 8 8 16S1 21 15 36S2 16 17 33S3 22 7 29Jumlah 115 54 167

    Gambar 4. Jumlah Pegawai PSE-KP berdasarkan Tingkat Pendidikan dan JenisKelamin, Tahun 2012

    Jumlah pegawai PSE-KP yang telah memiliki jabatan fungsional,seluruhnya berjumlah 87 orang (93,10%) merupakan fungsional peneliti dan 6orang lainnya (6,90%) merupakan fungsional non-peneliti. Berdasarkan jenjangfungsional peneliti, maka tenaga fungsional peneliti PSE-KP dengan jenjangtertinggi (Peneliti Utama) mencapai 23,46 persen, Peneliti Madya 30,86 persen,

  • 7 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Peneliti Muda 18,52 persen, dan Peneliti Pertama 11,11 persen. Sementara penelitiyang tidak memiliki jabatan fungsional (Peneliti Non-Klas) berjumlah 13 orang(Tabel 4).

    Tabel 4. Jumlah Tenaga Fungsional PSE-KP, Tahun 2012

    No. Jenjang FungsionalJumlah(orang)

    A. Fungsional Peneliti1. Peneliti Utama 192. Peneliti Madya 253. Peneliti Muda 154. Peneliti Pertama 95. Peneliti Non-Klas 13

    Sub Total (A) 81B. Fungsional Non-Peneliti

    1. Pranata Komputer Penyelia 12. Pustakawan Muda 13. Pustakawan Penyelia 14. Arsiparis Ahli Pertama 25. Arsiparis Terampil Penyelia 1

    Sub Total (B) 6Total (A+B) 87

    Gambar 5. Jumlah Pegawai PSE-KP Berdasarkan Jenjang Fungsional, Tahun 2012

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 8

    Ditinjau berdasarkan analisis kepakaran para peneliti yang ada di PSE-KP,dengan latar belakang disiplin ilmu, masing-masing menunjukkan bahwasebagian besar para peneliti mempunyai keahlian pada bidang Ilmu EkonomiPertanian pada jenjang pendidikan S1 (17 orang), S2 (20 orang), dan S3 (26 orang),serta sebagian dalam keahlian Sosiologi Pertanian, Sistem Usaha Pertanian danKebijakan Pertanian (Tabel 5). Selain kepakaran tersebut, sampai dengan tahun2012 PSE-KP juga tercatat telah memiliki 6 orang tenaga ahli dalam Bidang Risetdengan jenjang penghargaan kepangkatan tertinggi sebagai Profesor Riset. Dalamwaktu yang akan datang jumlah Profesor Riset dan Para Ahli Peneliti Utama PSE-KP akan terus bertambah sejalan dengan tuntutan profesionalisme kegiatan dibidang penelitian.

    Tabel 5. Jumlah Peneliti PSE-KP Menurut Disiplin Ilmu dan Tingkat PendidikanTahun 2012

    No. Disiplin IlmuPendidikan

    S3 S2 S11. Ekonomi Pertanian 26 20 172. Kebijakan Pertanian 1 1 -3. Sistem Usaha Pertanian - 2 24. Sosiologi Pertanian 2 9 1

    Total 29 32 20

  • 9 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    III. SARANA DAN PRASARANA

    Pelaksanaan kegiatan penelitian sebagai kegiatan utama PSE-KP didukungoleh ketersediaan sarana dan prasarana yang diperlukan, yaitu terdiri dari barang-barang tidak bergerak dan barang-barang yang bergerak. Barang-barang yangtidak bergerak terdiri dari (1) Tanah bangunan negara Golongan II; (2) TanahBangunan Kantor Pemerintah; (3) Bangunan Gedung kantor Permanen; dan (4)Rumah Negara Golongan II Type A Permanen. Sementara barang-barang bergeraksecara umum meliputi alat angkutan (kendaraan roda 4 dan roda 2), furniture,elektronik, serta aset tetap lainnya. Pengadaan barang-barang inventaris tersebutberasal dari hibah, pembelian melalui anggaran rutin dan AnggaranPembangunan dan Belanja Negara (APBN), dan anggaran kerjasama penelitian.Untuk dapat menyajikan data barang inventaris yang akurat, PSE-KP telahmelaksanakan SIMAK-BMN pada tahun anggaran 2012.

    Pengelolaan inventaris kekayaan milik negara (IKMN) secara eksplisitmenjadi tanggung jawab bagian tata usaha, tetapi secara moral adalah tanggungjawab seluruh pegawai yang menggunakan barang inventaris tersebut. Padakenyataannya, hal tersebut belum disadari oleh berbagai pihak, terbuktikepedulian terhadap rasa memiliki masih rendah. Hal ini merupakan salah satukendala untuk dapat mengelola IKMN secara baik dan akurat. Secara rinci padaTabel 6. ditunjukkan daftar kondisi barang yang dimiliki PSE-KP sampai padaperiode 31 Desember 2012.

    3.1. Barang Tidak Bergerak (Tanah dan Bangunan)

    Barang-barang tidak bergerak yang dimiliki oleh PSE-KP meliputi tanahdan bangunan. Keseluruhan tanah yang dimiliki oleh PSE-KP seluas 5.403 m2 yangterdiri dari tanah bangunan rumah negara golongan II seluas 1.558 m2 dan tanahbangunan kantor pemerintah seluas 3.845 m2. Sedangkan bangunan yang dimilikioleh PSE-KP adalah kantor yang terdiri atas dua unit bangunan yang salingterhubung seluas 3.266 m2 dan empat buah rumah dinas seluas 240 m2 secarakeseluruhan dalam kondisi baik. Rincian barang tidak bergerak disajikan padaTabel 6.

    3.2. Barang-Barang Bergerak

    Pada periode 2012, jumlah barang-barang bergerak yang dimiliki olehPSE-KP sebesar 2.190 unit barang, dengan 2.121 unit barang diantaranya dalamkondisi yang baik dan 69 unit barang lainnya dalam kondisi rusak. Barang-barangbergerak tersebut meliputi sarana transportasi/ kendaraan dinas, mesin danperalatan kantor, sarana komunikasi, dan barang bergerak penunjang kegiatankantor lainnya. Pada tanggal 28 Mei 2012 telah dilakukan lelang penghapusan 1unit kendaraan roda 4 yaitu Toyota Super Kijang Type KF40 dengan No. Pol. B8932 XM dan 2 unit kendaraan roda dua, masing-masing dengan No. Pol. F 2883 A

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 10

    dan F 2989 A. Total nilai penghapusan aset tersebut Rp. 21.600.000, dengan rincianpenghapusan 1 unit kendaraan roda-4 (Rp 18.700.000) dan 2 unit sepeda motor(Rp. 2900.000).

    a. Barang Inventaris Alat Angkutan

    Periode tahun 2012, kendaraan roda empat terdiri atas 11 unit minibus(kapasitas penumpang < 14 orang), dan 9 unit sepeda motor roda dua.

    b. Barang Inventaris Peralatan Kantor

    Periode tahun anggaran 2012 keadaan barang inventaris peralatan kantorsebanyak 1.780 unit yang terdiri dari 62 jenis barang yang rusak dan 1.718 dengankondisi baik. Sumber dana pengadaan barang inventaris berasal Rutin merupakanakumulasi dari pengadaan tahun lalu dan pengadaan dari anggaran tahun 2012.

    3.3. Anggaran DIPA, PNBP dan Kerjasama Penelitian

    Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, anggaran yang dikelola setiapunit instansi pemerintah pada tahun 2012 tidak dibedakan berdasarkan AnggaranPembangunan dan Anggaran Rutin, namun dilakukan berdasarkan anggaranyang berbasis kinerja. Anggaran PSE-KP tahun 2012 disusun berdasarkanvariabel jenis pengeluaran dan variabel kegiatan. Variabel jenis pengeluarandibedakan menurut belanja pegawai, belanja barang, belanja modal, belanjabantuan sosial/BLM dan lainnya, sedangkan variabel kegiatan dibedakan menurutjenis kegiatan, yakni: Kegiatan utama mencakup Penelitian Sosial dan KegiatanPenunjang yang mencakup: (a) Pengelolaan gaji, (b) Operasional Kantor, (c)Perawatan Gedung dan (d) Perawatan sarana.

    Total pagu anggaran PSE-KP dalam DIPA TA. 2012 adalah Rp24.713.319.000 (RM), sementara total anggaran hibah luar negeri adalah Rp1.586.756.000. Perkembangan pelaksanaan keuangan Pusat Sosial Ekonomi danKebijakan Pertanian TA. 2012 per 31 Desember 2012 secara rinci dapat dilihat padaTabel 7 dan 8. Tampak bahwa pada anggaran yang merupakan RM, realisasicapaian fisik secara total mencapai 92,41 persen, terdiri dari pengeluaran untukbelanja pegawai yang sudah direalisasikan yakni Rp 10.465.266.869 (96,72%) danbelanja barang yang sudah direalisasikan yaitu Rp 11.494.910.056 (90,31%).Sedangkan untuk belanja modal sudah terealisasi sebesar Rp 1.998.138.154(88,91%). Dengan demikian anggaran yang bersumber pada RM, masih tersisa per31 Desember 2012 adalah Rp 1.785.187.601 (7,59%). Sedangkan anggaran yangbersumber dari hibah luar negeri, realisasi capaian fisik secara total mencapai 97,81persen, terdiri dari pengeluaran untuk belanja barang yang sudah direalisasikansebesar Rp 1.519.989.382 (97,77%) dan untuk belanja modal yang sudahdirealisasikan sebesar Rp 32.025.000 (100%). Anggaran yang bersumber dari hibahluar negeri masih tersisa per 31 Desember 2012 adalah Rp 34.741.618 (2,19%).Namun secara total (RM+Hibah Luar Negeri), realisasi capaian fisik secara total

  • 11 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    yang sudah direalisasikan adalah 92,74 persen. Dengan demikian sisa anggaranper 31 Desember 2012 adalah Rp 1.909.929.219 (7,26%).

    Di sisi lain, penerimaan negara bukan pajak (PNBP) pada Pusat SosialEkonomi dan Kebijakan Pertanian tahun 2012 hanya diperoleh dari penerimaanumum, yakni Rp 40.142.738 sedangkan PNBP dari penerimaan fungsional tidakada (Tabel 9). Hal ini disebabkan keluaran kegiatan penelitian PSE-KP tidakbersifat teknis, namun berupa rekomendasi kebijakan yang bersifat intangible danditujukan bagi stakeholder. Selain itu, asset PSE-KP yang dapat menjadi sumberpenerimaan PNBP juga terbatas.

    Tabel 6.Daftar Kondisi Barang Inventaris Pusat Sosial Ekonomi dan KebijakanPertanian (Periode 31 Desember 2012)

    No. Nama Barang JumlahKondisi

    B R RSI. BARANG TIDAK BERGERAK

    1. Tanah Bangunan Rumah Negara Gol.II 1 (1,558 M) 1 0 02. Tanah Bangunan Kantor Pemerintah 1 (3,845 M) 1 0 0

    Jumlah 2 (5,403 M) 2 0 03. Bangunan Gedung Kantor Permanen 2 (3,266 M) 2 0 04. Rumah Negara Gol. II, Type C dan D 4 (240 M) 4 0 0

    Jumlah 6 (3,506 M) 6 0 0Total 8 (8,909 M) 8 0 0

    II BARANG BERGERAK5. Mini Bus (penumpang 14 orang kebawah) 11 9 2 06. Sepeda Motor 9 8 1 07. Auto Lift 1 1 0 08. Tripood 3 3 0 09. Tes Generator 3 3 0 0

    10. Mesin Ketik Manual Portable (11-13 inch) 7 7 0 011. Mesin Ketik Manual (18- 27 inch) 7 7 0 012. Lemari Besi/Metal 79 79 0 013. Lemari Kayu 32 32 0 014. Rak Besi/Metal 12 12 0 015. Rak Kayu 49 49 0 016. Filing Kabinet Besi 137 137 0 017. Brandkas 7 7 0 018. Meja Kerja Kayu 213 208 5 019. Meja Komputer 7 7 0 020. Kursi Besi/Metal 639 624 15 021. Sice/Sofa 21 21 0 022. Meja Rapat 47 45 2 023. Jam Elektronik 7 7 0 024. A.C. Split 73 70 3 025. Televisi 2 2 0 026. Video Cassette 1 1 0 027. Tape Recorder 4 4 0 0

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 12

    No. Nama Barang JumlahKondisi

    B R RS28. Finger Print 5 4 1 029. Wireless Transmision System 2 2 0 030. Router 2 2 0 031. Papan Visual 1 1 0 032. Power Amplifier 1 1 0 033. Amplifier 2 2 0 034. Equalizer 1 1 0 035. Loudspeaker 10 10 0 036. Mic Confrence System 23 23 0 037. Audio Mixing 36 36 0 038. UPS 2 1 1 039. Tustel 2 1 1 040. Camera Digital 6 6 0 041. Camera Film 2 2 0 042. Wireless Speaker TOA 4 4 0 043. Handycam 1 1 0 044. Wireles Speaker 4 4 0 045. Blitzer 1 1 0 046. Power Supply 1 1 0 047. Lensa Kamera 4 4 0 048. Layar Film OHP 5 5 0 049. Facsimile 3 3 0 050. P.C. Unit (komputer) 194 174 30 051. Note Book/Lap Top 36 33 3 052. Printer 111 94 7 053. Scanner 5 5 0 054. Server 3 2 1 055. Mesin Jilid 1 1 0 056. Mesin Press 1 1 0 057. LCD (Infocus) 6 6 0 058. PABX 1 1 0 059. Handy Talky (HT) 4 4 0 060. Pesawat Telpon Extension 40 40 0 061. External 11 11 0 062. Mesin Potong Rumput 1 1 0 063. Megaphone 1 1 0 064. Alat Pemotong Kertas 1 1 0 065. Penangkal Petir 1 1 0 066. Vacuum Cleaner 1 1 0 067. Voice Recorder 8 8 0 068. CCTV 4 4 0 069. Software Komputer 8 8 0 0

    Keterangan: B= Baik, R= Rusak, RS=Rusak Sekali.

  • 13 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Sum

    ber:

    Su

    b B

    agia

    n K

    euan

    gan

    dan

    Per

    len

    gkap

    an P

    SE-K

    P (

    2012

    )

    Tab

    el7.

    Per

    kem

    bang

    an P

    elak

    sana

    an D

    IPA

    PSE

    -KP

    Tah

    un

    An

    ggar

    an 2

    012,

    Per

    31

    Des

    embe

    r 20

    12

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 14

    Tab

    el8.

    Rea

    lisa

    si A

    ngga

    ran

    Per

    Keg

    iata

    n P

    usa

    t Sos

    ial E

    kon

    omid

    an K

    ebija

    kan

    Per

    tani

    an, p

    er 3

    1 D

    esem

    ber

    2012

  • 15 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Tab

    el9.

    Cap

    aian

    PN

    BP

    Pu

    sat S

    osia

    l Eko

    nom

    i dan

    Keb

    ijaka

    n P

    erta

    nian

    Tah

    un

    2012

    , Ber

    sum

    ber

    dar

    i Pen

    erim

    aan

    Um

    um

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 16

    IV. PROGRAM

    4.1. Tujuan dan Luaran Kegiatan

    Tujuan umum kegiatan penyusunan program adalah untuk mendapatkanarah penelitian yang lebih terencana dan sistematis agar pelaksanaan penelitianlayak untuk dilaksanakan.

    Secara rinci pelaksanaan kegiatan bertujuan untuk :

    (1) Membuat perencanaan dan kalender kegiatan penelitian PSE-KP;

    (2) Merencanakan penelitian tahun anggaran 2013

    (3) Memperoleh implikasi tindak lanjut pelaksanaan program yang akan datang.

    Luaran yang diharapkan :

    (1) Paket perencanaan dan kalender kegiatan penelitian PSE-KP;

    (2) Program perencanaan penelitian tahun anggaran 2013;

    (3) Implikasi tindak lanjut pelaksanaan program yang akan datang

    4.2. Perencanaan Kegiatan Penelitian Tahun Anggaran 2012

    Tujuan perencanaan kegiatan penelitian adalah agar seluruh kegiatan PSE-KP dapat terlaksana secara optimal sesuai jadual yang telah direncanakan. Untukmemudahkan koordinasi pada tahap perencanaan, berdasarkan surat penugasanKepala Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian Nomor110/KP.440/I.7/01/2012 tanggal 27 Januari 2012, maka dibentuk Tim TeknisPenelitian yang terdiri dari Kepala Bidang Program dan Evaluasi, Ketua Kelti,peneliti senior PSE-KP dan Staf Sub Bidang Program; selain itu juga dibentuk TimPenyusun Program dan Anggaran, berdasarkan surat penugasan Kepala PusatSosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian Nomor 111/KP/I.7/02/2012 tanggal 27Januari 2012.

    A. Tim Teknis Penyusunan Program Penelitian

    Pengarah : Kepala Badan Litbang Pertanian(Dr. Haryono)

    Penanggung Jawab : Kepala Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian(Dr. Ir. Handewi P. Saliem,MS merangkap anggota)

    Ketua : Kepala Bidang Program dan Evaluasi(Dr. Ir. Sri Hery Susilowati,MS merangkap Anggota)

    Wakil Ketua : Dr. Sumaryanto, merangkap anggota

    Sekretaris : Kepala Sub Bidang Program PSE-KP(Muhammad Suryadi, SP, MSi merangkap anggota)

  • 17 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Anggota : 1. Kepala Bidang Kerjasama dan Pendayagunaan HasilPSE-KP (Prof. Dr. Ir. Erizal Jamal)

    2. Prof. Dr. Ir. Hutabarat Budiman F.

    3. Prof. Dr. Ir. I Wayan Rusastra

    4. Prof. Dr. Ir. Kedi Suradisastra

    5. Prof. Dr. Drs. M. Husein Sawit

    6. Dr. Ir. Muchjidin Rachmat

    7. Dr. Ir. Bambang Irawan

    8. Dr. Ir. Saptana

    9. Rangga Ditya Yofa, SP

    10. Susi Sulistiawati, SH

    B. Tim Penyusun Program dan Anggaran

    Pengarah : Sekretaris Badan Litbang Pertanian(Dr. Mapaona)

    Penanggung Jawab : Kepala Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian(Dr.Ir. Handewi P. Saliem, MS merangkap anggota)

    Ketua : Kepala Bidang Program dan Evaluasi(Dr.Ir. Sri Hery Susilowati, MS merangkap anggota)

    Wakil Ketua : Kepala Bagian Umum(Ir. Supena Friyatno, MSi, merangkap anggota)

    Sekretaris : Kepala Sub Bidang Program(Muhammad Suryadi, SP, MSi, merangkap anggota)

    Anggota : 1. Chaerudin, SE (Staf Sub Bidang Program)

    2. Sudarsono, SE (Staf Sub Bidang Program)

    3. Sri Suharyono, S.Sos (Staf Sub Bidang Program)

    4. Tonny S. Wahyudi (Staf Sub Bidang Program)

    5. Nur Intan Samsiah (Staf Sub Bidang Program)

    6. Drs. Agus Subekti (Kepala Sub Bagian Keuangan danPerlengkapan)

    7. Sri Dharmawati, SP (Staf Sub Bidang Program BadanLitbang Pertanian)

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 18

    4.3. Mekanisme Perencanaan Penelitian Tahun Anggaran 2013 dan PelaksanaanTupoksi Subid Program

    Dalam kaitan hirarki organisasi, perencanaan kegiatan di PSE-KPberpedoman pada alur/tahapan perencanaan yang telah disusun oleh BagianPerencanaan, Sekretariat Badan Litbang Pertanian yang mengacu padaPeraturan Menteri Pertanian Nomor: 44/Permentan/OT.140/8/ 2011. Dalamperencanaan tersebut diatur seluruh tahapan kegiatan perencanaan, mulaidari inisiasi masalah sampai penyerahan proposal penelitian ke BadanLitbang Pertanian. Tahapan kegiatan perencanaan tersebut dapat dilihat padaGambar 6. Sedangkan dalam lingkup internal PSE-KP tahapan kegiatansampai tersusunnya proposal penelitian yang akan diajukan mengikutiGambar 7.

    Tahap pertama dari siklus proses perencanaan kegiatan penelitiandimulai dengan penjaringan topik-topik penelitian PSE-KP oleh Tim TeknisPenelitian, yang disinkronkan dengan Rencana Strategis (Renstra) PSE-KPdan Badan Litbang Pertanian, serta Program Utama PSE-KP. Dari topik-topikpenelitian tersebut Tim Teknis Penelitian internal PSE-KP bersama BidangProgram dan Evaluasi kemudian merumuskan Rencana Penelitian TingkatPeneliti (RPTP) beserta kegiatan-kegiatannya. Selanjutnya, Tim TeknisPenelitian bersama Bidang Program dan Evaluasi menugaskan peneliti untukmembuat TOR Kegiatan sesuai dengan judul-judul RPTP Kegiatan yangdirumuskan Tim Teknis tersebut.

    TOR yang terkumpul kemudian dievaluasi oleh Tim TeknisPenelitian internal PSE-KP. Tahap selanjutnya adalah penetapan penanggungjawab penyusunan proposal RPTP kegiatan sesuai dengan judul yang telahditetapkan. Proposal yang masuk kemudian dievaluasi oleh Tim TeknisPenelitian internal PSE-KP. Hasil evaluasi tersebut kemudian disampaikankepada penanggung jawab proposal masing-masing untuk menjadi bahanperbaikan proposal tersebut.

    Proposal yang telah diperbaiki kemudian dievaluasi oleh Tim Teknisinternal PSE-KP, di mana setiap proposal dievaluasi oleh dua pembahas (TimTeknis). Pada tahap ini, diberikan saran dan komentar untukpenyempurnaan proposal-proposal tersebut terhadap aspek-aspek:

    1. Perumusan masalah, review hasil penelitian sebelumnya dan justifikasipenelitian;

    2. Perumusan tujuan keluaran;

    3. Kerangka pemikiran (landasan teoritis);

    4. Perencanaan sampling (propinsi, kabupaten, kecamatan, desa,responden);

    5. Analisis data dan jenis data untuk menjawab setiap tujuan penelitian;

    6. Perencanaan operasional (SDM, dana, dan lain-lain).

  • 19 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Gambar 6. Mekanisme Penyusunan, Evaluasi dan Persetujuan ProposalPenelitian dan pengembangan Pertanian

    Ya

    Ya

    Sinkronisasi Program(Proposal Penelitian)

    Jeda yangmenampung

    Crash Program

    Badan Litbang

    Pusat/Puslitbang/BBBalit/BPTP

    PersetujuanKa. Badan

    Ka. BadanLitbangtan

    Tim Evaluasi:Peneliti, PT/Ristek

    Pusat/Puslitbang/BB

    Pusat/Puslitbang/BBBalit/BPTP

    Pusat/Puslitbang/BBBalit/BPTP

    Tidak

    Tidak

    PenyusunanProposal Penelitian

    PembahasanProposal Penelitian

    VerifikasiProposal Penelitian

    Evaluasi ProposalPenelitian di Puslit/BB

    Hasil

    Hasil

    ProposalPenelitian Final

    ProposalPenelitian DIPA

    Januari - Maret

    April - Mei

    September

    November

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 20

    Gam

    bar

    7. T

    ahap

    an P

    eren

    cana

    an P

    enel

    itia

    n

  • 21 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Pada tahap ini komentar dan saran perbaikan proposal ditekankanpada, apakah proposal tersebut :

    1. Memenuhi persyaratan Ilmiah dalam rumusan permasalahan dan metodepemecahannya?

    2. Memiliki kemampuan dalam perolehan parameter dan indikator sosialekonomi atau memiliki kemampuan dalam pengembangan teori danmetode ilmiah?

    3. Hasil risetnya mempunyai keunggulan untuk memecahkan permasalahanpembangunan pertanian?

    4. Penyusunannya memenuhi kaidah-kaidah lmiah?

    Hasil evaluasi tersebut kemudian disampaikan kepada penanggungjawab proposal masing-masing untuk menjadi bahan perbaikan proposaltersebut. Selain evaluasi secara tertulis, juga dilakukan pembahasan danpenajaman proposal secara khusus di mana proposal dibahas secara langsungmelalui diskusi tim pembahas dan Kepala PSE-KP dengan penanggung jawab(tim) penyusunan proposal tersebut.

    Untuk tahun anggaran 2013, kegiatan evaluasi proposal selaindilakukan oleh Tim Teknis PSE-KP dan disempurnakan dalam seminarproposal dengan pembahas dari Dirjen teknis dan eselon I dan II terkait, sertadari kalangan akademisi, proposal tersebut juga dibahas di tingkat litbang.

    Seiring dengan tahap-tahap perencanaan kegiatan penelitian tersebut(TOR-RKA-KL-Proposal), terjadi perubahan-perubahan dalam hal judulpenelitian, kegiatan penelitian, penanggung jawab penelitian, lokasipenelitian maupun biaya/anggaran penelitian. Perubahan-perubahantersebut dilakukan dalam rangka penyempurnaan perencanaan penelitiandan sesuai dengan saran dan komentar dari Tim Teknis/Pembahas danurgensi kebutuhan informasi dari stakeholders lingkup Deptan.

    Penyempurnaan proposal dilakukan untuk bahan baku untukpenyusunan Sistem Informasi Program (i-program). Dengan adanyaperencanaan, diharapkan kegiatan yang dihasilkan menjadi lebih terarah dansasaran serta tolok ukur keberhasilannya jelas. Kejelasan arah dan tolok ukurini akan banyak membantu manajemen pengelolaan penelitian sebagaikegiatan utama di Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.

    4.4. Permasalahan yang menonjol dalam pelaksanaan kegiatan Sub BidangProgram selama tahun 2012

    Seringkali terjadi perubahan anggaran baik dari sisi jumlah maupunalokasinya, sehingga berbagai kegiatan yang telah direncanakan tidak bisadilakukan atau kurang optimal. Termasuk penambahan kegiatan yang datangsetelah semester I tahun anggaran berjalan. Penambahan tersebut selain akanmengganggu tahapan perencanaan, bila tidak dapat dikelola dengan baik justru

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 22

    akan mempengaruhi kinerja institusi, terutama terkait dengan penyerapananggaran.

    Masalah lain yang sering mengganggu pelaksanaan kegiatan di subbidang program adalah kurang baiknya pengaturan waktu pihak-pihak yangterlibat dalam perencanaan kegiatan dalam mematuhi jadwal tahapan kegiatan.Kondisi ini secara langsung atau tidak langsung juga sering diakibatkanperubahan anggaran dan kegiatan secara tiba-tiba pada tahun anggaran berjalan.Dengan adanya perubahan anggaran atau penambahan pada tahun anggaranberjalan, seringkali menyebabkan jadwal perencanaan untuk tahun anggaran yangakan datang menjadi terbengkalai karena para peneliti terfokus pada kegiatanpada tahun berjalan.

    4.5. Upaya yang telah dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut

    Untuk mengatasi berbagai permasalahan tersebut, berbagai cara telahdilakukan, antara lain:

    1. Menyusun Kalender Kegiatan Penelitian

    2. Meningkatkan koordinasi dan kerjasama kegiatan penelitian dengan pihak-pihak terkait (Badan Litbang, Dirjend Anggaran, Dirjend Perbendaharaan,Perguruan Tinggi, para Stake holder terkait).

    Tabel 10. Judul-judul Proposal TA 2013 (DIPA dan Ristek)

    No.Judul

    Proposal PenelitianKetua

    Peneliti1803.09.001

    Kebijakan Pemantapan Pencapaian SwasembadaPanganJumlah Komponen Utama

    A Studi Akselerasi Pertumbuhan Padi di Luar Pulau Jawa(tahun ke 2)

    Dr. BambangIrawan

    B Insentif Ekonomi Penerapan Teknologi Pasca PanenJagung Dalam Meningkatkan Pendapatan Petani danPencapaian Swasembada Jagung

    Prof. Dr. Dewa K.Sadra

    C Kajian Akselerasi Pertumbuhan Produksi DalamMendukung Swasembada Kedelai

    Dr. BambangPrasetyo

    D Analisis Manajemen Rantai Pasok (supply ChainManagement) Komoditas Unggas Lokal

    Dr. Saptana

    1803.09.002

    Kebijakan Penguatan Daya Saing dan PerlindunganUsaha PertanianJumlah Komponen Utama

    A Kajian Efisiensi Moda Transportasi Ternak dan DagingSapi Dalam Mendukung Program Swasembada DagingSapi

    Dr. Nyak Ilham

    B Analisis Struktur Perilaku Kinerja Pasar ProdukHortikultura Bernilai Ekonomi Tinggi (Kentang,Bawang Merah, Cabe Merah)

    Nur KhoiriyahAgustin, STP., MP

  • 23 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    No.Judul

    Proposal PenelitianKetua

    PenelitiC Analisis Struktur Perilaku Kinerja Pasar Produk Buah-

    buahanDr. BambangSayaka

    1803.09.003

    Kebijakan Pengelolaan Sumberdaya Pertanian danPembangunan Infrastruktur PertanianJumlah Komponen Utama

    A Kajian Pengembangan Irigasi Berbasis InvestasiMasyarakat Pada Agroekosistem Lahan Kering

    Ir. Rudy RivaiSunarja, MS

    B Kajian Ekonomi Diversivikasi Pangan Non BerasBerbasis Pangan Lokal

    Ir. Mewa Ariani,MS

    1803.09.004

    Kebijakan Kelembagaan dan Peraturan MendorongIklim Usaha Yang KondusifJumlah Komponen Utama

    A Kajian Efektifitas Implementasi Kebijakan danPerundangan di Bidang Lahan dan Air MenunjangProduksi Pangan

    Dr. MuchjidinRachmat

    B Peran Penyuluh Swadaya dalam Implementasi Undang-Undang Sistem Penyuluhan Pertanian

    Dr. Kurnia SuciIndraningsih

    C Kajian Kebijakan dan Perundangan Untuk MendukungSwasembada Gula

    Ir. Supriyati, MS

    D Kajian Efektifitas Resi Gudang Dalam StabilisasiPendapatan Petani

    Ashari, SP., MP

    1803.09.005

    Kebijakan Makro Ekonomi Mendorong PertumbuhanSektor PertanianJumlah Komponen Utama

    A Pengaruh Kebijakan Perdagangan Negara-negara MitraTerhadap Kinerja dan Dayasaing Ekspor KomoditiPertanian Indonesia

    Prof. Dr.HutabaratBudiman

    B Dampak Makro Perubahan Iklim Terhadap SektorPertanian Indonesia

    Dr. Sumaryanto

    C Prospek Kesepakatan Indonesia-India FTA TerhadapSektor Pertanian di Indonesia

    Dr. Reni Kustiari

    1803.09.006

    Kebijakan Dinamika Pembangunan Pertanian danPerdesaanJumlah Komponen Utama

    A Konsorsium Kajian Dinamika Sosial Ekonomi Pertaniandan Perdesaan

    Prof. Dr. I WayanRusastra

    B Estimasi Parameter Permintaan Komoditas PanganStrategis

    Dr. AdangAgustian

    C Konsorsium Prospek Pertumbuhan Produksi danIndustri Pangan di Pulau Jawa Dalam Konteks ProgramMP3EI

    Prof. Dr. ErizalJamal

    1803.09.007

    Kajian Isu-isu Aktual Kebijakan PembangunanPertanianJumlah Komponen Utama

    A Evaluasi Tanggap Cepat Isu Aktual (Tugas-tugasKhusus Pimpinan Kemtan/ Litbang/Ditjen)

    Kepala Pusat

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 24

    V. SINOPSIS

    A. Hasil Penelitian dengan Sumber Dana dari DIPA TA. 2012

    5.1. Kapasitas Adaptasi Petani Tanaman Pangan Terhadap Perubahan IklimUntuk Mendukung Keberlanjutan Ketahanan Pangan (Dr. Sumaryanto)

    Sektor pertanian merupakan sektor perekonomian paling rentan terhadapperubahan iklim karena karakteristik kegiatan utama sektor pertanian sangatdipengaruhi oleh iklim. Mengingat sektor ini merupakan penghasil pangan makaperubahan iklim merupakan ancaman paling nyata terhadap keberlanjutanketahanan pangan. Implikasinya, keberlanjutan ketahanan pangan sangatditentukan oleh keberhasilan sektor pertanian khususnya sub sektor pangandalam adaptasi terhadap perubahan iklim. Peningkatan kapasitas adaptasi petanipangan tidak dapat dilakukan oleh petani sendiri. Peran Pemerintah sangatdiperlukan, baik dalam konteks penguatan kapasitas adaptasi petani melaluiinovasi teknologi dan pengembangan kemampuan manajerialnya maupunpenyediaan infrastruktur, kebijakan harga, dan perbaikan kelembagaanpendukungnya. Sumber keragaman kapasitas adaptasi petani terhadap perubahaniklim tidak hanya meliputi faktor-faktor internal petani tetapi juga infrastrukturpendukung yang telah tersedia. Keragaman tersebut perlu diidentifikasi dandiklasifikasikan. Data dan informasi ini sangat diperlukan untuk penajamanprioritas dan mendukung efisiensi pendanaan.

    Sasaran penelitian adalah menghasilkan rekomendasi kebijakan dalamrangka akselerasi program dan aksi adaptasi terhadap perubahan iklim denganorientasi mendukung ketahanan pangan berkelanjutan. Sedangkan tujuan daripenelitian ini adalah: (1). Mengidentifikasi tingkat keragaman kapasitas adaptasipetani padi terhadap perubahan iklim, (2). Mengetahui faktor-faktor yangmempengaruhi Kapasitas adaptasi petani terhadap perubahan iklim, dan (3).Mengetahui simpul-simpul strategis peningkatan kapasitas adaptasi petani padiagar kerentanannya terhadap perubahan iklim dapat dikurangi.

    Dari penelitian ini telah diperoleh sejumlah temuan mengenai tingkatkeragaman kapasitas adaptasi petani pangan terhadap perubahan iklim. Sumber-sumber keragaman ternyata tidak hanya mencakup faktor-faktor yangberhubungan dengan kondisi agroekosistem, tetapi mencakup pula aspek sosialkelembagaan. Kapasitas adaptasi petani akan lebih mudah ditingkatkan jikakemampuan finansial petani ditingkatkan. Peningkatan kapasitas adaptasi akanlebih mudah dilakukan di kalangan petani yang berusia lebih muda. Selanjutnya,dalam rangka akselerasi maka sebagian petani yang memiliki kemampuanmanajerial berusahatani yang lebih tinggi sangat potensial diperankan sebagaipenghelanya. Peningkatan kapasitas adaptasi petani terhadap perubahan iklimpada kelompok petani kecil mempunyai prospek yang baik. Peran pemerintahsangat diperlukan, terutama dalam pengembangan infrastruktur fisik danpengembangan kelembagaan serta pengembangan teknologi adaptif.

  • 25 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    5.2. Dampak Kebijakan Pajak Pertanian terhadap Produksi, Perdagangan danKesejahteraan Rumah Tangga Petani Perkebunan. (Sri Nuryanti,STP,MP.)

    Pajak dapat bersifat progresif, regresif dan proporsional. Pajak progresifadalah pajak yang dikenakan sehingga tingkat pajak efektif naik denganmeningkatnya harga. BK (bea keluar) sawit merupakan salah satu jenis pajak ini.Sementara itu, pajak regresif adalah sebaliknya, yaitu tingkat pajak efektif turundengan meningkatnya harga. Di antara keduanya adalah pajak proporsional, yaitutingkat pajak efektif yang tetap (fixed) walaupun harga naik atau turun. DiIndonesia, ada beberapa jenis pajak yang dikenakan terhadap komoditi pertanian,yang akhir-akhir menjadi isu utama adalah Pajak Pertambahan Nilai (PPN) untukindustri sawit terintegrasi dan Bea Keluar (BK)1 sawit dan kakao. Kedua jenis pajaktersebut mempunyai tujuan berbeda, yaitu PPN lebih bertujuan untukmeningkatkan penerimaan negara dari pajak, sementara BK lebih bertujuan untukmencukupi kebutuhan dalam negeri dan mengembangkan industri hilir denganmenghambat ekspor komoditi yang menjadi bahan baku industri hilir yang ingindikembangkan tersebut. Kebijakan penerapan pajak yang tidak tepat dapatberpengaruh negatif terhadap kinerja produksi, perdagangan dan juga pendapatanpetani produsen komoditi. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untukmengkaji dampak kedua kebijakan pajak pertanian, yaitu BK dan PPN terhadapproduksi, perdagangan dan kesejahteraan (pendapatan) rumah tangga petanisawit dan kakao.

    Tujuan umum dari penelitian ini adalah menghasilkan rekomendasikebijakan terkait pajak komoditi perkebunan sawit dan kakao melalui reviewpajak pertanian (BK dan PPN) pada komoditi sawit dan kakao; Menganalisisdampak pajak pertanian terhadap kinerja produksi, perdagangan, dan pendapatanpetani; Menduga besaran pajak pertanian yang layak untuk komoditi sawit dankakao. Penelitian ditentukan di lima provinsi, yaitu Riau, Sumatera Selatan,Kalimantan Barat, Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat. Disamping keempatprovinsi tersebut, DKI Jakarta dipilih sebagai lokasi pusat pemerintahan dan lokasipara pemangku kepentingan yaitu lembaga pemerintah pengambil kebijakan pajakdan asosiasi kedua komoditi yang dianalisis.

    Berdasarkan hasil analisis dan simulasi model disimpulkan sebagaiberikut: (1). Pajak pertanian BK untuk CPO dan biji kakao yang secara implisitterkandung dalam harga pembelian TBS dan biji kakao secara langsung menjadipengurang harga yang diterima petani, sehingga pendapatan petani berkurang;(2). Pajak pertanian PPN untuk TBS perusahaan sawit terintegrasi secara filosofistidak layak diterapkan karena TBS bukan produk akhir; (3). Penerapan BK CPOprogresif saat ini berdampak pada penurunan produksi dan harga TBS,pendapatan petani sawit, dan volume ekspor CPO Indonesia; (4). Penurunan ataupengapusan BK CPO dapat mendorong peningkatan produksi dan ekspor CPO

    1 Sebelumnya disebut Pajak Ekspor (PE).

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 26

    dalam jangka pendek maupun jangka panjang; (5). Petani kakao perlu diberisosialisasi tentang BK dan keterbukaan struktur penentuan harga sebagaimanapetani sawit dalam penentuan harga TBS.

    5.3. Kajian Kebijakan Pascapanen: Analisis Kebutuhan, Evaluasi Program danDampak Penerapan Teknologi Pascapanen (Dr. Henny Mayrowani)

    Kegiatan pascapanen merupakan salah satu upaya pengembanganagribisnis dan agroindustri di perdesaan yang mendukung program peningkatandan ketahanan pangan nasional serta memacu pertumbuhan ekonomi wilayah.Namun demikian, terdapat masalah yang dihadapi petani. Salah satu masalahmendasar yang dihadapi dalam pengembangan teknologi pascapanen adalahrendahnya penguasaan sarana dan teknologi. Hal ini disebabkan antara lainkarena penyebaran informasi tentang teknologi pascapanen tersebut masih belumdilakukan secara intensif. Pada penelitian ini difokuskan pada strategipengembangan teknologi pascapanen yang dilaksanakan pemerintah untukkomoditas jagung, kakao dan kopi. Kebijakan pascapanen yang dilaksanakanpemerintah antara lain adalah melakukan gerakan pelayanan pascapanen jagung,revitalisasi silo jagung, Gerakan Nasional peningkatan Produksi dan Mutu Kakaoantara lain melalui upaya pembangunan Unit Fermentasi Biji Kakao (UFBK), sertapengembangan peralatan pascapanen kopi sesuai dengan mutu yang akandihasilkan. Dalam usaha pemantapan program dan strategi kebijakan pascapanenyang dilaksanakan pemerintah perlu dievaluasi keberhasilan dan kendalapelaksanaan program tersebut, penerapannya di tingkat lapangan, dan dampakprogram terhadap pengguna atau penerima manfaat (petani dan pelaku agribisnislainnya).

    Secara umum penelitian ini bertujuan merumuskan kebijakanpengembangan teknologi pascapanen dan upaya peningkatan nilai tambah dandaya saing produk. Lebih khusus, penelitian ini bertujuan untuk: (1).Mengevaluasi kebijakan dan program pengembangan teknologi pascapanen; (2).Mengevaluasi sistem penyediaan teknologi pascapanen; (3). Menganalisisimplementasi teknologi pascapanen dilihat dari peningkatan mutu dan nilaitambah produk pertanian; dan (4). Menganalisis dampak kebijakanpengembangan teknologi pascapanen terhadap pendapatan petani. Lokasipenelitian yang dipilih adalah provinsi yang menjadi sentra produsi dan jugaprovinsi-provinsi lain yang terkait dengan kajian kebijakan-kebijakan dan programpascapanen di tingkat pusat yaitu Lampung (jagung dan kopi), Sulawesi Selatan(jagung dan kakao), Bali (kakao dan kopi), Jakarta, Banten, Jawa Barat dan JawaTimur. Data yang dikumpulkan terdiri dari data primer dan data sekunder.

    Kajian kebijakan pascapanen ini menghasilkan kesimpulan bahwa: (1).Perhatian pemerintah terhadap peningkatan nilai tambah produk pertanian diperdesaan selama ini masih relatif kecil jika dibandingkan dengan upayapeningkatan produksi hasil pertanian melalui budidaya tanaman, sehinggaperkembangan penanganan pascapanen masih berjalan lambat dan masih belum

  • 27 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    sesuai dengan harapan; (2). Hampir tidak ada program pascapanen jagung yangsignifikan dicanangkan oleh pemerintah, bantuan yang diberikan Pemerintahseperti Silo Dryer belum berfungsi karena teknologi terlalu tinggi dan petanibelum mampu mengoperasikannya. Sebaliknya, petani lebih membutuhkanbantuan alat sederhana seperti pemipil jagung; (3). Teknologi pascapanen kakaodan kopi masih belum memadai karena belum terdiseminasi dengan baik danmasalah harga alsintan yang masih dirasakan relatif mahal; (4). Permasalahanpascapanen kakao antara lain disebabkan oleh Keterbatasan sarana pengolahandan pengetahuan petani kakao, serta tidak tertariknya petani untuk melakukanpenanganan pascapanen akibat kurangnya insentif harga biji kakao fermentasi.Selain itu penerapan teknologi pascapanen kakao, khususnya fermentasi jugaterhambat oleh keterbukaan pasar kakao asalan (kotor dan terkontaminasi hamapenyakit); (5). Pengarahan pemerintah dalam penerapan GAP dan GHP menjadijaminan bagi petani kopi untuk mendapatkan nilai tambah berupa insentifpeningkatan harga dan jaminan pasar yang memadai. Sedangkan untuk kopiRobusta penanganannya belum memenuhi teknologi anjuran pascapanen. Hal inidisebabkan oleh kondisi pasar yang kurang mendukung karena tidak ada insentifharga terhadap kopi Robusta fermentasi; (6). Teknologi pascapanen kakao dankopi yang telah dikembangkan penerapannya di tingkat petani masih belummemadai karena pemanfaatan alsintan untuk keperluan pascapanen kopi belumterdiseminasi dengan baik dan masalah harga alsintan yang masih dirasakanrelatif mahal, sehingga pada umumnya hanya dimiliki oleh kelompok tani ataupengusaha jasa alsintan; (7). Dari uraian SWOT, dapat disimpulkan bahwa kinerjapenanganan pascapanen jagung, kopi dan kakao saat ini masih belum memadaiuntuk menghasilkan produk berkualitas baik. Kondisi ini merupakan konsekuensidari kebijakan yang selama ini terfokus pada upaya peningkatan produksi padatingkat usahatani (on-farm); (8). Dari analisa biaya dan pendapatan, petanimendapatkan tambahan keuntungan dari penanganan produknya, karena kualitasproduk meningkat dan harga jualnya tinggi.

    5.4. Prospek Pengembangan Pembibitan Ternak Sapi Potong Skala MenengahDalam Upaya Mendukung Swasembada Daging Nasional (Drs. BambangWinarso)

    Bibit merupakan salah satu faktor utama dalam pengembangan ternak.Ketersediaan bibit dalam kualitas dan kuantitas yang cukup akan mendorongpeningkatan produksi dan produktivitas. Oleh karena itu ketersediaan bibitsebagai komponen hulu dalam budidaya ternak perlu mendapat prioritas.Kegagalan dalam pemilihan bibit dapat menghambat pencapaian target produksi,kehilangan waktu dan biaya, terutama pada usaha ternak sapi yang membutuhkanjangka waktu yang panjang. Dalam upaya pemenuhan kebutuhan konsumsidaging nasional, peranan impor daging maupun ternak sapi bakalankecenderungannya semakin meningkat. Atas dasar itu, secara umum kegiatanpenelitian ini bertujuan merumuskan rekomendasi kebijakan pengembanganpembibitan ternak sapi potong skala menengah. Disamping itu juga bertujuan

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 28

    melakukan kajian finansial dan simulasi kelayakan usaha pada masing-masingpola pengusahaan.

    Tujuan umum dari penelitian ini adalah merumuskan rekomendasikebijakan pengembangan pembibitan ternak sapi potong skala menengah.Disamping itu juga bertujuan melakukan kajian finansial dan simulasi kelayakanusaha pada masing-masing pola pengusahaan. Secara khusus tujuan penelitian iniadalah: (1). Mengidentifikasi karakteristik usaha pembibitan ternak sapi potongskala menengah dan menganalisis faktor-faktor yang menjadikan kendala danhambatan dalam upaya pengembangan usaha pembibitan ternak sapi potong skalamenengah, (2). Melakukan kajian financial dan simulasi kelayakan usaha padamasing-masing pola usaha, dan (3). Mengevaluasi kebijakan pemerintah di bidangpembibitan ternak sapi potong.

    Kesimpulan yang dihasilkan dari penelitian ini adalah (1). Karakteristikpeternak skala menengah teridentifikasi bahwa secara umum masih relatif sedikitpeternak pembibitan yang memenuhi peryaratan skala menengah, terbatasnyapeternak skala menengah lebih disebabkan karena usaha tersebut kurang menarik.Karena, disamping durasi waktu yang lama utk mendapatkan pulang pokok, jugadihadapkan resiko yang tinggi, karena tidak adanya fasilitas yang mendukunguntuk berkembangnya usaha skala menengah tersebut, seperti akses modal. (2).Kajian financial menunjukkan bahwa secara umum usaha budidaya ternak sapipotong yang dikelola secara benar cukup menguntungkan. Keuntungan usahatersebut dapat diraih pada usaha pola integrasi tanaman ternak terutama padatanaman sawit. Sekalipun usaha tersebut mengarah pada usaha pembibitan,namun hasilnya tetap layak untuk dikembangkan lebih jauh. Hal ini disebabkankarena pola pemeliharaan yang semi intensif menyebabkan biaya yangdikeluarkan relative sedikit. (3). Kebijakan program pengembangan usahapembibitan sapi potong perlu fokus pada peternak yang benar-benar potensial danprospektif/peternak serius; Sudah saatnya dibangun pabrik pakan ruminansiaskala nasional oleh pemerintah, sehingga ketersediaan pakan ternak lebih terjamin.

    5.5. Antisipasi Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 TentangHortikultura Terhadap Struktur Pasar Industri Benih Hortikultura (Dr.Bambang Sayaka)

    Dengan mengacu pada Perpres No. 36 tahun 2010 (ditetapkan tanggal 25Mei 2010) jelas bahwa pembatasan modal asing dalam UU No. 13 tahun 2010(ditetapkan 24 November 2010) bertentangan dengan Perpres tersebut. Dalamwaktu 4 tahun setelah penetapan UU No. 13/2010 atau paling lambat tahun 2014investor asing yang sudah melakukan penanaman modal dan mendapatkan izinusaha hortikultura wajib mengalihkan atau menjual sahamnya kepada investordomestik sehingga kepemilikannya tinggal maksimal 30 persen (Pasal 131). Perludiantisipasi dampak pelaksanaan UU Hortikultura tersebut terhadap strukturindustri benih hortikultura apakah peraturan ini efektif atau sekedar wacana.Struktur pemilikan modal asing dalam perusahaan benih hortikultura dapat

  • 29 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    berubah yang akan mengakibatkan perubahan struktur, strategi, dan kinerja pasarbenih hortikultura. Jika peraturan ini efektif maka akan bisa mengubah strukturpasar benih hortikultura yang saat ini didominasi investor asing menjadipenanaman modal domestik yang lebih dominan. Walaupun demikian bisa jugatidak terjadi lagi penambahan investasi oleh produsen benih asing dan sebagianbesar dari mereka memindahkan bisnisnya ke negara lain yang lebih kondusif.

    Secara umum penelitian ini akan menghasilkan rekomendasi kebijakantentang antisipasi pelaksanaan UU No. 13 Tahun 2010 tentang hortikulturaterhadap struktur pasar benih hortikultura, khususnya benih sayuran. Secarakhusus penelitian ini bertujuan untuk mengkaji secara kritis peraturanperundangan di bidang perbenihan hortikultura; menganalisis struktur danstrategi pasar perbenihan hortikultura, khususnya perbenihan sayuran, di dalamnegeri; menganalisis antisipasi efektivitas dan respon produsen benih hortikulturaterhadap penerapan UU No. 13 tahun 2010 dan peraturan-perundangan terkaitlainnya dalam industri perbenihan hortikultura. Lokasi penelitian dipilih wilayahtempat produsen benih lokal maupun asing memproduksi dan memasarkan benihsayuran yang meliputi Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta, dan JawaTimur. Tim Peneliti juga menghadiri Asia Pacific Seed Congres yangdiselengarakan di Bali (6-8 November 2012) yang juga membahas kebijakanPemerintah Indonesia tentang perbenihan hortikultura.

    Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini antaralain adalah: (1).Beberapa pasal aturan tentang perbenihan hortikultura yang secara langsungterkait dengan perbenihan hortikultura, sudah diatur dengan Peraturan MenteriPertanian seperti tentang pendaftaran varietas hortikultura, impor dan eksporbenih hortikultura, dan sertifikasi benih; (2). Peraturan penanaman modal asing(PMA) dalam subsektor hortikultura yang dalam UU No.13/2010 bertentangandengan peraturan penanaman modal yang ada. Seharusnya aturan tentangpenanaman modal dituangkan dalam Peraturan Presiden atau PeraturanPemerintah, bukan dalam Undang-Undang. Aturan PMA dalam subsektorhortikultura tidak perlu dituangkan dalam Peraturan Menteri atau PeraturanPemerintah jika mengacu pada UU No. 13/2010; (3). Konsentrasi rasio penguasaanpangsa pasar benih hortikultura bersifat oligopoli yang diindikasikan oleh nilaikonsentrasi rasio empat perusahaan terbesar melebihi ketentuan yang berlaku(lebih dari 40 persen). Hal ini menunjukkan bahwa untuk komoditas tertentu,seperti benih cabe dan benih tomat, produsen besar menguasai pangsa pasar danada potensi mengatur harga atau mengambil keuntungan diatas normal. Daribeberapa produsen benih sayuran dengan pangsa terbesar juga terdapat produsenlokal (PMDN), tidak hanya didominasi produsen benih PMA; (4). Penerapan UUNo. 13/2010 khususnya pasal 100 dan 131 tentang aturan batas maksimal modalasing dalam subsektor hortikultura banyak menimbulkan pertentangan berbagaipihak. Produsen benih sayuran PMA merasa dirugikan dengan aturan ini.Sementara itu produsen benih PMDN setuju dan akan diuntungkan denganpenerapan aturan tersebut. Sebagian instansi pemerintah menyetujui karena

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 30

    dianggap akan mendorong kinerja investor lokal. Pihak yang tidak setujumenganggap aturan ini akan menghambat investasi asing di Indonesia.

    5.6. Studi Kebijakan Akselerasi Pertumbuhan Produksi Padi di Luar Jawa(Dr. Bambang Irawan)

    Secara historis, Pulau Jawa merupakan sentra produksi padi dan sebagianbesar produksi padi nasional dihasilkan di Pulau Jawa. Selama tahun 1985-2005sekitar 55-62 persen produksi padi nasional dihasilkan di Pulau Jawa. Sekitar 95persen produksi padi tersebut dihasilkan dari lahan sawah dan sisanya dihasilkandari lahan kering (padi ladang). Akan tetapi, laju pertumbuhan produksi padisawah di Pulau Jawa akhir-akhir ini justru cenderung turun. Selama tahun 1985-1995 produksi padi sawah di Jawa rata-rata meningkat 1,60 persen per tahun tetapipada tahun 1995-2005 laju peningkatan produksi padi tersebut hanya sebesar 0,59persen per tahun.

    Dalam jangka panjang laju pertumbuhan produksi padi di Jawadiperkirakan akan terus mengalami penurunan atau semakin lambat terutamakarena konversi lahan sawah ke penggunaan non pertanian di Pulau Jawa akanterus meningkat sejalan dengan pertumbuhan ekonomi dan pertumbuhan jumlahpenduduk yang membutuhkan lahan untuk pemukiman sehingga akanmengurangi kapasitas produksi padi sawah. Oleh karena itu, untuk mendorongpeningkatan produksi padi nasional maka perlu dilakukan suatu terobosandengan memacu peningkatan produksi padi di luar Jawa. Secara agronomis upayapeningkatan produksi padi tersebut dapat ditempuh melalui peningkatanproduktivitas, peningkatan luas tanam, dan peningkatan intensitas tanaman padi,khususnya di daerah yang memiliki agroklimat yang sesuai untuk pengembangantanaman padi.

    Kecamatan di Pulau Sulawesi sebagian besar memiliki basis sumberdayalahan kering (74,7% kecamatan). Hal ini mengungkapkan bahwa sebagian besarkecamatan di pulau Sulawesi memiliki sumberdaya lahan kering yang relatifdominan. Jika dikaji menurut peranannya terhadap luas tanaman padi di PulauSulawesi, maka sebagian besar kecamatan tidak tergolong sebagai sentra tanamanpadi dan hanya 214 kecamatan atau 27,5 persen kecamatan yang tergolong sentratanaman padi.

    Struktur tanaman pangan yang didominasi oleh tanaman padi dan arealtanaman padi yang relatif luas, menyebabkan kecamatan sentra padi memilikiperanan cukup besar terhadap total luas tanaman padi di Pulau Sulawesi. Sekitar75 persen tanaman padi di Pulau Sulawesi dikembangkan pada kecamatan sentratanaman padi dan sisanya diusahakan pada kecamatan non sentra tanaman padi.Namun sekitar 62 persen tanaman kedele juga dikembangkan pada kecamatansentra padi dan sisanya dikembangkan pada kecamatan non sentra tanaman padi.

    Dari segi luas lahan sawah, luas lahan sawah cenderung lebih besar dikecamatan sentra tanaman padi (3601 ha/kecamatan) dibanding kecamatan bukan

  • 31 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    sentra tanaman padi (784 ha/kecamatan). Dari segi luas lahan sawah per keluarga,luas lahan sawah per keluarga relatif lebih luas di kecamatan sentra tanaman padi(0,56 ha/keluarga) dibanding kecamatan bukan sentra tanaman padi (0,18ha/keluarga). Dari segi ketersediaan jaringan irigasi, jumlah desa yang tersediajaringan irigasi cenderung lebih banyak di kecamatan sentra tanaman padi (71,8%desa) dibanding kecamatan bukan sentra tanaman padi (36,1% desa).

    Dari segi jumlah tenaga kerja buruh tani, jumlah tenaga kerja buruh tanirelatif lebih banyak di kecamatan sentra tanaman padi (2888 orang per kecamatan)dibanding kecamatan bukan sentra tanaman padi (1274 orang per kecamatan).Selanjutnya, dari segi keberadaan fasilitas kredit, jumlah desa yang telahmenikmati fasilitas kredit cenderung lebih banyak di kecamatan sentra tanamanpadi (KKP 9,6% desa;KUK 26,4% desa; KPR 11,2% desa dan kredit lainnya 41,2%desa) dibanding kecamatan bukan sentra tanaman padi (KKP 4,9% desa; KUK22,2% desa;KPR 6,3% desa; dan kredit lainnya 25,7% desa).

    Dari segi peranan sektor pertanian sebagai sumber pendapatan penduduk,peranan sektor pertanian sebagai sumber pendapatan penduduk cenderung lebihbesar di kecamatan sentra tanaman padi (97,0%) dibanding kecamatan bukansentra tanaman padi (81,7%). Dari segi luas tanam padi, luas tanam padicenderung lebih banyak di kecamatan sentra tanaman padi (5210 ha/kecamatan)dibanding kecamatan bukan sentra tanaman padi (654 ha/kecamatan). Kemudian,dari segi IP padi, 60,8 persen luas sawah di kecamatan sentra tanaman padimemiliki IP padi 100-200 persen. Sementara itu 70,5 persen luas sawah dikecamatan bukan sentra tanaman padi memiliki IP padi kurang dari 100 persen.

    Besarnya peranan faktor-faktor penentu pengembangan padi diurut dariyang terbesar hingga terkecil adalah sebagai berikut: (1) kondisi iklim dan tanah(31,0%), (2) karakteristik sumberdaya lahan (18,6%), (3) infrastruktur pendukung(14,7%), (4) lembaga pendukung (9,7%), (5) lingkungan sosial ekonomi (10,3%), (6)karakteristik petani (7,5%), dan (7) ketersediaan teknologi (8,1%).

    Di Pulau Sulawesi, Sumatera dan Papua ketersediaan air masih melebihikebutuhan air dengan kata lain masih mengalami surplus. Surplus air tersebutpada umumnya terjadi pada musim hujan maupun musim kemarau. Di PulauSulawesi surplus air tersebut sekitar 89 persen pada musim hujan dan 37 persenpada musim kemarau dan hal ini menunjukkan bahwa dari segi ketersediaan airpeningkatan luas tanaman semusim masih memungkinkan. Dalam konteksperluasan tanaman padi hal tersebut mengindikasikan bahwa peluangkeberhasilan peningkatan IP padi di Pulau Sulawesi masih cukup besar.

    Potensi perluasan sawah di Pulau Sulawesi sebesar 423 ribu hektar.Seluruh sumberdaya lahan yang dapat dijadikan lahan sawah tersebut berupalahan bukan rawa. Di Pulau Sulawesi kendala sosial pengembangan lahan sawahrelatif kecil dibanding Pulau Maluku dan Papua atau Pulau Kalimantan, karenasebagian besar petani di Pulau Sulawesi telah terbiasa menanam padi. Berdasarkanhal tersebut, maka dapat dikatakan bahwa secara sosial peluang keberhasilan

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 32

    perluasan lahan sawah dalam rangka mendorong peningkatan produksi padi diluar Pulau Jawa relatif besar di Pulau Sulawesi dibanding pulau lainnya.

    Khusus di Provinsi Sulawesi Selatan, terdapat 146 kecamatan atau 52,0persen kecamatan yang memiliki potensi pengembangan padi relatif tinggi dengantotal luas sawah sekitar 479,9 ribu hektar atau 81,0 persen dari luas sawah yangtersedia. Kecamatan tersebut pada umumnya merupakan kecamatan sentratanaman padi. Sekitar 53 persen lahan sawah tersebut terdapat di 4 kabupatenutama, yaitu Kabupaten Wajo, Bone, Pinrang dan Sidrap. Sementara di ProvinsiSulawesi Tengah terdapat 31 kecamatan atau 27,2 persen kecamatan yang memilikipotensi pengembangan padi relatif tinggi dengan total luas sawah sekitar 94,2 ribuhektar atau 63 persen dari luas sawah yang tersedia. Kecamatan tersebut padaumumnya merupakan kecamatan sentra tanaman padi. Sekitar 59,5 persen lahansawah tersebut terdapat di 3 kabupaten utama, yaitu Kabupaten Sigi, ParigiMoutong dan Banggai.

    Implikasi kebijakan penelitian ini adalah bahwa ancaman konversi lahansawah pada tipe kecamatan sentra padi relatif tinggi sehingga lahan sawah yangtersedia cenderung berkurang, padahal pada wilayah tersebut mempunyaiperanan relatif besar terhadap luas tanaman padi, kedele dan jagung. Untukmengatasi masalah ini perlu diterapkan kebijakan insentif yang difokuskan padakecamatan potensial padi. Disamping untuk mengatasi masalah konversi lahankebijakan tersebut juga diperlukan untuk mengurangi kemiskinan di wilayahtersebut.

    Peluang peningkatan IP padi di Pulau Sulawesi juga masih cukup besarmengingat surplus air pada musim hujan dan musim kemarau masih cukup besar.Dalam kaitan ini, pemanfaatan air sungai untuk irigasi melalui pompanisasimerupakan salah satu alternatif yang dapat ditempuh, mengingat cukup banyakdesa yang dilalui sungai tetapi hanya sebagian kecil yang telah dimanfaatkanuntuk irigasi. Pendekatan lain yang perlu ditempuh pada lahan sawah irigasiadalah melakukan penataan jadwal pengairan dan pasokan air yang optimal untukusahatani padi. Dalam kaitan ini koordinasi dengan institusi pengairan sangatdiperlukan.

    5.7. Studi Konsolidasi Usahatani Sebagai Basis Pengembangan KawasanPertanian (Ir. Mewa Ariani, MS)

    Meningkatkan kesejahteraan petani merupakan salah satu agenda dari 11prioritas program penting pembangunan nasional dan salah satu target utamaKementerian Pertanian. Misi Kementerian Pertanian antara lain mewujudkansistem pertanian berkelanjutan yang efisien, berbasis IPTEK dan sumberdaya lokalserta wawasan lingkungan melalui pendekatan sistem agribisnis berkawasanpertanian dalam usaha pertanian yang terintegrasi secara vertikal dan horizontaluntuk menumbuhkan usaha ekonomi produktif dan menciptakan lapangan kerjadi pedesaan. Sebagian besar usaha pertanian di Indonesia adalah usahatanidengan luas penguasaan lahan yang terus menyempit sebagai akibat konversi

  • 33 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    lahan ke non pertanian dan fragmentasi lahan yang cenderung meningkat. Hal iniakan berdampak negatif pada efisiensi usaha dan kesejahteraan petani. Melaluikonsolidasi usaha pertanian diharapkan mampu meningkatkan kinerja usahatanidan memberikan nilai tambah ekonomi tinggi.

    Telah diimplementasikan kebijakan terkait konsolidasi usahatani termasuklahan, diantaranya program Konsolidasi Pengelolaan lahan Usahatani (consolidatedFarming) oleh Dirjen Prasarana dan Sarana Pertanian, Pengembangan kawasanhortikultura oleh Ditjen Hortikultura, Prima Tani oleh Badan Litbang Pertanian.Program konsolidasi yang terakhir adalah Gerakan Peningkatan Produksi PanganBerbasis Korporasi (GP3K) yang dilaksanakan oleh Ditjen.Tanaman Pangan. Usahaterus memperbaiki program diharapkan untuk mencapai pembangunan secaramaksimal, maka diperlukan kajian untuk menganalisis faktor pendorong danpenghambat dari masing-masing program yang sedang berlangsung untukpenyempurnaan kebijakan yang sedang berlangsung maupun penyusunanprogram kedepan.

    Secara umum penelitian ini bertujuan untuk merumuskan rekomendasikebijakan tentang berbagai upaya dalam melakukan akselerasi tercapainyaprogram konsolidasi usahatani yang diimplementasi oleh pemerintah. Secarakhusus penelitian ini bertujuan: (1). Mereview konsep, kebijakan, danimplementasi konsolidasi usahatani dan hubungannya dengan pengembangankawasan pertanian, (2). Mengevaluasi aspek teknis, ekonomi, sosial-budaya yangmenjadi faktor pendukung dan penghambat dalam penerapan konsolidasiusahatani, dan (3). Menganalisis prospek dan keberlanjutan penerapan konsolidasiusahatani sebagai basis pengembangan kawasan pertanian.

    Hasil studi ini menghasilkan kesimpulan antara lain: (1). Konsepkonsolidasi diartikan bergabungnya minimal dua atribut apakah lahan, petani,kelompok tani, lembaga, perusahaan dan lainnya. Konsep konsolidasi yang idealmengarah pada konsep sistem agribisnis terpadu. Implementasi programkonsolidasi usahatani tidaklah mudah terutama bila dikaitkan dengan konsolidasilahan. Kegiatan pasca panen dan pengolahan produk belum memberikan dampakmaksimum terhadap peningkatan kesempatan kerja, pendapatan dankesejahteraan masyarakat. Pengembangan agribisnis yang mencakup sistemusahatani, kelembagaan ekonomi dan kemitraan belum berjalan seperti yangdiharapkan; (2). Secara teknis pelaksanaan program konsolidasi pengelolaan lahanusahatani, agropolitan dan simantri tidak banyak menghadapi masalah atauhambatan. Pencapaian kinerja program tidak berjalan optimal dominandisebabkan adanya hambatan terkait aspek ekonomi dan sosial budaya. Hambatandari aspek ekonomi antara lain terbatasnya permodalan finansial yang mandiri dipedesaan, orientasi usaha yang masih bersifat subsisten dan produk yangdihasilkan berupa produk primer, sedangkan kendala dari aspek sosial-budayaantara lain basis organisasi baru tahap poktan/gapoktan, belum memiliki legalitashukum, tidak ada dukungan dari Pemda, kesatuan organisasi produksi belumterbentuk, serta lemahnya jaringan agribisnis dan kemitraan; (3). Program

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 34

    konsolidasi pengelolaan lahan usahatani, selain Simantri di Bali, diperkirakan akanberhenti apabila tidak ada bantuan dari pemerintah. Untuk kasus di KabupatenSukoharjo, godaan petani sawah untuk menjual lahan usahataninya semakinbesar, sejalan dengan peningkatan harga lahan sawah setempat mencapai Rp750.000 sampai Rp.1000.000 per m2. Program agropolitan masih dapat dihidupkankembali mengingat bangunan infrastruktur dalam kondisi masih layak pakaidengan perbaikan-perbaikan, petugas lapangan dan petani juga berharap programtersebut dapat dilanjutkan. Melihat keragaan program Simantri selama ini danpartisipasi dari pemerintah daerah (provinsi/kabupaten), swasta dan petani makaprogram ini dapat berlanjut dengan baik.

    5.8. Insentif Ekonomi Dan Aspek Kelembagaan Untuk MendukungImplementasi Undang-Undang Perlindungan Lahan Pertanian PanganBerkelanjutan (Dr. Benny Rachman)

    Dalam upaya menjaga eksistensi dan kapasitas produksi pertanian,pemerintah mengeluarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 1 Tahun 2011tentang Penetapan dan Alih Fungsi Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan. PPtersebut merupakan amanat dari pasal 26 dan pasal 53 Undang-Undang Nomor 41Tahun 2009 tentang Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (PLP2B).Namun demikian, PP tersebut belum terimplementasi secara efektif. Beberapa faktoryang menyebabkan lambatnya implementasi PLP2B adalah belum dirumuskannyainsentif ekonomi dan aspek kelembagaan secara konkrit dan operasional yangdituangkan dalam bentuk Peraturan Daerah (Perda).

    Penelitian ini bertujuan: (1) Mereview kebijakan dan implementasiUndang-Undang PLP2B serta faktor-faktor yang mempengaruhinya; (2) Mengkajiinsentif ekonomi yang dibutuhkan untuk meng-implementasikan UU-PLP2B; dan(3) Mengkaji kelembagaan yang kondusif untuk mengimplementasikan UU-PLP2B. Penelitian dilakukan di Jawa Barat, Banten, dan Nusa Tenggara Barat(NTB). Responden penelitian meliputi Institusi Pemerintah Pusat (BPS, BPN,Ditjen PSP, Ditjen Tanaman Pangan), Institusi Daerah (Bappeda, Dinas Pertanian),dan petani/kelompok tani. Responden petani terdiri dari petani tanaman pangan,khususnya padi yang lahannya termasuk dalam PLP2B.

    Implementasi UU PLP2B dengan melihat hasil rekapitulasi status PerdaRencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi per April 2012 terungkap bahwadari total 33 provinsi, hanya 11 provinsi yang sudah menetapkan Perda RTRW,sisanya (22 provinsi) masih dalam proses pembahasan. Lambatnya penetapanPerda RTRW Provinsi berpengaruh pula terhadap proses penetapan RTRW/Dkabupaten/kota. Dari total 99 kota, tercatat hanya 33 kota yang sudah menetapkanPerda RTRW/D, sedangkan untuk wilayah kabupaten tercatat hanya 96 kabupatenyang telah menetapkan Perda RTRW/D, atau masih tersisa 303 RTRW kabupatenyang belum terselesaikan. Mengingat Perda RTRW/D merupakan arahankebijakan operasional di lapangan, maka lambatnya penyelesaian Perdamenyebabkan terhambatnya pelaksanaan PLP2B.

  • 35 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    Kajian insentif ekonomi dan kelembagaan ini menghasilkan kesimpulanantara lain: Lambatnya implementasi PLP2B sangat diwarnai oleh lemahnyasistem pengendalian penataan ruang, yaitu: (1) Belum diterapkannya instrumenpengendalian fiskal yang efektif dan terpadu; (2) Organisasi dan aparat pengendalimemiliki kapasitas, dan rincian-rincian pengendalian yang terbatas; dan (3)Perencanaan kurang memperhitungkan biaya implementasi dan pengendaliansecara proporsional. Lemahnya dukungan insentif ekonomi bagi petanimerupakan salah satu pemicu alih fungsi lahan pertanian ke penggunaan lain,sehingga untuk menjaga kapasitas produksi pertanian yang berkelanjutandiperlukan dukungan insentif yang operasional dan menyentuh kebutuhan petani,serta penguatan kelembagaan kelompok tani.

    5.9. Panel Petani Nasional (Patanas): Dinamika Indikator PembangunanPertanian Dan Perdesaan di Wilayah Agroekosistem Lahan KeringBerbasis Perkebunan. (Dr. Sri Hery Susilowati)

    Penelitian PATANAS (Panel Petani Nasional) merupakan kajian yangbersifat panel, dirancang untuk memantau dan memahami berbagai perubahanjangka panjang profil rumahtangga di daerah perdesaan. Kajian PATANASmenghasilkan data panel mikro, gabungan data time series dan cross section yangmemiliki kandungan data dan informasi yang rinci serta memiliki spektrumekonomi dan sosial yang sangat luas mencakup berbagai variasi agroekosistemdan wilayah serta komoditas basis. Dinamika pembangunan pertanian danperdesaan di wilayah agroekosistem lahan kering berbasis perkebunan mengkajiperubahan kondisi sosial ekonomi perdesaan dalam rentang waktu 2009 2012.Dari kajian ini akan dihasilkan sejumlah indikator pembangunan pertanian danperdesaan.

    Tujuan umum penelitian adalah mengkaji dinamika sosial ekonomiperdesaan di agroekosistem lahan kering berbasis perkebunan dalam periode2009-2012 guna menghasilkan rekomendasi kebijakan untuk meningkatkankapasitas produksi usahatani dan kesejahteraan rumah tangga di wilayahagroekosistem lahan kering berbasis perkebunan. Dasar pemilihan provinsi-provinsi yang menjadi lokasi penelitian yang mewakili agroekosistem lahan keringberbasis perkebunan yang sudah dilakukan pada survei pertama (tahun 2009)adalah berdasarkan konsep sentra produksi dengan metoda LQ (Loqation Qoution),adalah Jambi (mewakili komoditas karet dan kelapa sawit), Jawa Timur (mewakilikomoditas Tebu), Kalimantan Barat (mewakili komoditas karet dan kelapa sawit),dan Sulawesi Selatan (mewakili komoditas kakao).

    Kajian penelitian ini menghasilkan kesimpulan antara lain: (1) Dinamikapenguasaan lahan selama periode 2009-2012 mengalami peningkatan cukup nyatapada wilayah komoditas basis karet dan kelapa sawit yang umumnya diperolehmelalui lahan warisan yang semula masih berupa hutan dan melalui pembeliankebun dari petani lain dengan distribusi penguasaan lahan yang dicerminkanmelalui indeks Gini secara umum bergeser dari status ketimpangan ringan ke

  • Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian 36

    sedang; (2) Penyerapan tenaga kerja dan partisipasi kerja cenderung meningkat,kecuali untuk wilayah komoditas basis tebu yang cenderung menurun; (3) Adopsiteknologi budidaya cenderung meningkat yang ditunjukkan melalui peningkatanpartisipasi penggunaan bibit unggul, dan teknik pemeliharaan yang baik; (4)Pendapatan rumahtangga perkebunan setara beras meningkat rata-rata 82 persendari 3707 kg/kapita/tahun menjadi 6753 kg/kapita/tahun karena membaiknyaharga komoditas perkebunan dan semakin banyaknya ragam sumber pendapatan;(5) Selama periode 2009-2012 pengeluaran total rumahtangga secara nominalmeningkat 50 persen, sedangkan secara riil setara kg beras rata-rata hanyameningkat 17 persen; (6) Secara rataan insiden kemiskinan (headcount index)berkisar 5,0 persen - 15,0 persen, kecuali untuk kabupaten Pinrang yang mewakiliagroekosistem lahan kering perkebunan berbasis komoditas kakao sebesar 35,9persen; (7) Secara umum nilai tukar petani (NTP) pekebun selama periode 2009-2012 terhadap total pengeluaran, dan total konsumsi pangan dan non pangan,namun nilai tukar terhadap biaya produksi cenderung menurun, yangmengindikasikan semakin meningkatnya biaya produksi usahatani; dan (8) Padakelembagaan Agribisnis, cara pemasaran hasil cenderung mengarah padamekanisme yang lebih baik, yaitu semakin meningkatnya penjualan hasil secarapersatuan hasil dan menurunnya cara tebasan dan ijon.

    5.10. Kajian Legislasi Lahan dan Air Mendukung Swasembada Pangan(Dr. Muchjidin Rachmat)

    Dalam pembangunan nasional pencapaian swasembada pangan selalumenjadi prioritas. Untuk pencapaian tujuan tersebut, salah satu sumberdayapendukung penting adalah ketersediaan lahan. Dalam rangka produksi panganpokok terutama beras ketersediaan lahan sudah berada pada tahap kritis, sehinggauntuk pemenuhan kedepan perlu diupayakan perlindungan terhadap lahan sawahyang ada dan diimbangi dengan perluasan/pencetakan lahan sawah baru. KajianLegislasi Lahan dan Air mendukung Swasembada Pangan dilakukan di 5 (lima)provinsi yaitu: DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Bali, Sumatera Selatan danSulawesi Selatan.

    Hasil penelitian ini memperlihatkan, bahwa dalam rangka pengamananproduksi pangan jangka panjang dan pengendalian konversi lahan telah disusunUU 41/2009 tentang UU 41/ 2009 tentang Perlindungan Lahan Pertanian PanganBerkelanjutan. Konflik kepentingan dalam penggunaan telah menimbulkanketidak harmonisan diantara aturan hukum antara penggunaan lahan untukpangan (UU 41/2009 tentang PLP2B), lahan bagi kepentingan umum (UU No2/1012), lahan untuk perumahan dan kawasan permukiman (UU 1/2011), lahanuntuk produksi perkebunan (UU 18/2004), lahan untuk Hortikultura (UU13/2010), lahan untuk peternakan (UU 28/2009), dan lainnya. Ketidaksinkronanterjadi antara UU 41/2009 dengan Perda RTRW provinsi dan RTRWkabupaten/kota berkaitan dengan cakupan dan luasan jenis lahan yang akandilindungi. Dalam UU 41/2009 mengamanatkan bahwa lahan yang dilindungilahan beririgasi, lahan reklamasi rawa pasang surut dan non pasang surut (lebak)

  • 37 Laporan Tahunan Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

    dan atau lahan tidak beririgasi, termasuk didalamnya lahan yang di cadangkanuntuk pangan berkelanjutan yang berada di dalam atau diluar kawasan pertanianpangan. Lahan tersebut berada pada kawasan perdesaan dan atau perkotaan diwilayah kabupaten/kota. Sementara dalam Perda RTRW provinsi dankabupaten/kota, terjadi keragaman cakupannya dan sebagian besar hanyamengarah kepada lahan sawah irigasi teknis dan lahan beririgasi. Ketidaksinkronan tersebut bermula dari amanat yang tertuang dari UU 41/2009 tersebut,yaitu: (a) UU 41/2009 terlalu longgar memberikan kewenangan pengaturan danpenetapan lahan yang akan dilindungi kepada RTRW wilayah. Dengan banyaknyakepentingan terdapat kecenderungan lahan pertanian pangan yang dilindungihanya sisa lahan setelah dikurangi kebutuhan untuk non pertanian, (b) padakondisi demikian maka adanya UU 41/2009 dan selanjutnya dituangkan dalamPerda RTRW menjadi landasan/justifikasi kuat untuk terjadinya konversi lahanpertanian sesuai yang ditetapkan perda, dan (c) Seharusnya UU 41/2009 lebihtegas bukan lagi melindung