sil_r213_720068_g2114004_20140221064559_17892681

6
P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 1 SILABI FAKULTAS EKONOMI UNNES Jenjang/Prodi : Sarjana (S1) / Akuntansi Kode MK : EKP104 Mata Kuliah : Ekonomi Mikro 1 Jumlah SKS : 3 Sks Semester : 2 (dua) MK Prasyarat : Pengantar Ilmu Ekonomi Dosen : Dr. P. Eko Prasetyo, SE., M.Si. Standar Kompetensi : 1. Mengenal perilaku konsumen dan produsen 2. Memahami tentang fungsi permintaan dan fungsi produksi 3. Mengetahui teori biaya dan struktur pasar Kompetensi Dasar : 1.1. Mengerti konsep dasar teori perilaku konsumen 1.2. Mengerti konsep dasar teori perilaku produsen 1.3. Memahami pendekatan yang digunakan dalam teori perilaku konsumen dan teori perilaku produsen 2.1. Memahami fungsi permintaan dan hukum permintaan 2.2. Mengerti kurva permintaan dan perubahan permintaan 2.3. Mengerti konsep dasar elastisitas dan permintaan 2.4. Mengetahui surplus konsumen dan surplus produsen 2.5. Mengambarkan fungsi serta kurva permintaan dan penawaran 3.1. Menggambarkan efisiensi ekonomis dan disekonomis konsep 3.2. Memahami struktur biaya produksi dan struktur pasar 3.3. Menentukan profit maksimum di dalam struktur pasar yang bersangkutan 3.4. Mengerti ciri-ciri pasar kompetitif dan non kompetitif 3.5. Membandingkan struktur pasar persaingan sempurna dengan pasar monopoli Alokasi Waktu : 14 kali pertemuan 3 Sks (50 menit X 3 X 14 pertemuan)

Upload: kurnia-adhi-nugroho-djokam

Post on 20-Jan-2016

34 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Ekonomi Mikro

TRANSCRIPT

Page 1: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 1

SILABI

FAKULTAS EKONOMI UNNES

Jenjang/Prodi : Sarjana (S1) / Akuntansi

Kode MK : EKP104

Mata Kuliah : Ekonomi Mikro 1

Jumlah SKS : 3 Sks

Semester : 2 (dua)

MK Prasyarat : Pengantar Ilmu Ekonomi

Dosen : Dr. P. Eko Prasetyo, SE., M.Si.

Standar Kompetensi : 1. Mengenal perilaku konsumen dan produsen

2. Memahami tentang fungsi permintaan dan fungsi produksi

3. Mengetahui teori biaya dan struktur pasar

Kompetensi Dasar : 1.1. Mengerti konsep dasar teori perilaku konsumen

1.2. Mengerti konsep dasar teori perilaku produsen

1.3. Memahami pendekatan yang digunakan dalam teori perilaku konsumen dan teori perilaku produsen

2.1. Memahami fungsi permintaan dan hukum permintaan

2.2. Mengerti kurva permintaan dan perubahan permintaan

2.3. Mengerti konsep dasar elastisitas dan permintaan

2.4. Mengetahui surplus konsumen dan surplus produsen

2.5. Mengambarkan fungsi serta kurva permintaan dan penawaran

3.1. Menggambarkan efisiensi ekonomis dan disekonomis konsep

3.2. Memahami struktur biaya produksi dan struktur pasar

3.3. Menentukan profit maksimum di dalam struktur pasar yang bersangkutan

3.4. Mengerti ciri-ciri pasar kompetitif dan non kompetitif

3.5. Membandingkan struktur pasar persaingan sempurna dengan pasar monopoli

Alokasi Waktu : 14 kali pertemuan 3 Sks (50 menit X 3 X 14 pertemuan)

Page 2: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 2

Materi

Pokok

Sub Pokok

Pembahasan

Kegiatan

Pembelajaran

Indikator Model

Penilian

Alokasi

Waktu Sumber

Belajar Pendahuluan Garis besar materi dan

kontrak perkuliahan

Ruang lingkup mikro ekon.

Masalah pokok mikro ekon.

Peran, tujuan dan manfaat

mempelajari ek. Mikro

Hukum permintaan dan

penawaran

Menjelaskan kontrak perkuliahan

Menjelaskan garis besar materi

Mereview konsep dasar permasalahan

ekonomi mikro dan pelaku ekonomi

Menjelaskan peran, tujuan dan manfaat

mempelajari ekonomi mikro-1

Menjelaskan konsep dasar hukum

permintaan dan hukum penawaran

Mengerti aturan kuliah

Memahami isi materi

Mengetahui manfaat dan

tujuan belajar ek mikro-1

Menguasai konsep dasar

hukum permintaan dan

penawaran

Siap belajar ek mikro-1

Tanya

jawab

Ceramah

Observasi

3 X 50

menit A Bab 1

B Bab 1-2

C Bab 1-3

D Bab 1-2

E Bab 1-2

F Bab 1

G Bab 1-2

H Bab 1

Permintaan

dan Penawaran Fungsi permintaan dan

fungsi penawaran

Bentuk kurva permintaan

dan kurva penawaran

Perubahan permintaan dan

perubahan penawaran

Penentuan keseimbangan

permintaan dan penawaran

Kelebihan permintaan dan

kelebihan penawaran

Surplus konsumen dan

surplus produsen

Menjelaskan fungsi permintaan dan

bentuk kurva permintaan

Menjelaskan perubahan permintaan

dan faktor penyebab perubahan

Menjelaskan fungsi penawaran dan

bentuk kurva penawaran

Menjelaskan perubahan penawaran

dan faktor penyebab perubahannya

Menggambarkan kurva keseimbangan

permintaan dan penawaran (P & Q)

Menjelaskan surplus serta kelebihan

permintaan dan kelebihan penawaran

Memahami perbedaan

fungsi permintaan dan

fungsi penawaran

Mampu menggambar

keseimbangan kurva

permintaan & penawaran

Mampu menunjukan

kelebihan permintaan dan

kelebihan penawaran

Mengerti konsep surplus

konsumen dan konsep

surplus produsen

Tanya

jawab

Demontra

si

Latihan

soal

Tugas

Observasi

Evaluasi

3 X 50

menit A Bab 2

B Bab 3-4

C Bab 1-3

D Bab 2

E Bab 4, 7

F Bab 4

G Bab 5-6

H Bab 2-3

I Bab 2 & 6

F2 Bab 10

Teori Perilaku

Konsumen Pendekatan kardinal atau

Marginal Utility (MU)

Pendekatan ordinal atau

Indifference Curve (IC)

Indifference Map

Guna batas dan Marginal

Rate of Substitution (MRS)

Anggaran konsumen

Keseimbangan konsumen

Efiseiensi konsumen

Pertukaran konsumen

Menjelaskan konsep dasar pengertian

perilaku konsumen dan tujuannya

Menjelaskan konsep dasar pendekatan

MU - Total Utility (TU) dan nilai guna

Menguraikan bentuk MU dan TU

Menjelaskan konsep dasar pendekatan

IC, Budget Line (BL) dan sifatnya.

Mendemontrasikan pendekatan IC

Membedakan pendekatan MU dan IC

Mengaitkan BL, IC dan MRSXY

Menjelaskan efisiensi konsumen dan

teori dasar pertukaran konsumen

Mampu menguraikan

konsep MU, TU, IC & BL

Mampu membandingkan

pendekatan MU dan IC

Mampu menentukan

kepuasan maksimum dan

efisiensi konsumen

Mampu mengkreasikan

bentuk kepuasan

konsumen

Mampu mengaitkan

dengan materi sebelumnya

Tanya

jawab

Ilustrasi

Demontra

si

Observasi

Latihan

soal

Tugas

Evaluasi

6 X 50

menit A Bab 3 - 5

B Bab 3

C 2-3

D Bab 3

E Bab 3-5

F Bab 3-4

G Bab 6

H Bab 2-3

I Bab 2-8

F2 Bab 7-10

Page 3: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 3

Materi

Pokok

Sub Pokok

Pembahasan

Kegiatan

Pembelajaran

Indikator Model

Penilian

Alokasi

Waktu Sumber

Belajar Preferensi

Konsumen Efek Substitusi (SE)

Efek Pendapatan (IE)

Total Efek (TE)

Model Hick & Slutsky Efek

Perubahan Harga (PCC)

Perubahan Income (ICC)

Kurva Engel

Jenis barang; Lux, Normal,

Given, dan Inferior

Menjelaskan konsep dasar pengertian

SE, IE, TE serta PCC dan ICC

Mengambarkan pola SE, IE, dan TE

Mengaitkan pola SE, IE, dan TE

dengan model bentuk PCC dan ICC

Memperjelas bentuk pola PCC dan

ICC dengan jenis barang

Menjelaskan ICC dan kurva Engel

Merangkum teori perilaku konsumen

dan preferensi konsumen

Memahami model pola

perilaku konsumen

Membandingkan pola

perubahan PCC dan ICC

Mampu menganalisis

pola perilaku serta

pilihan konsumen

Mengklasifikasikan

model atau bentuk pola

perilaku konsumen

Tanya

jawab

Ilustrasi

Diskusi

Demontra

si

Observasi

Latihan

Tugas

3 X 50

menit A Bab 4 - 5

B Bab 3

C Bab 2-5

D Bab 3

E Bab 3-5

F Bab 3-5

G Bab 5-6

H Bab 2-3

I Bab 5 & 7

F2 Bab 8

Elastisitas Konsep dasar elastisitas dan

kegunaan elastisitas

Konsep dan sifat elastisitas

Elastisitas harga;

permintaan dan penawaran

Elastisitas titik, silang,

busur dan total

Elastisitas pendapatan

Analisis elastisitas

Menjelaskan konsep dasar dan

kegunaan elastisitas

Memberikan berbagai contoh bentuk

elastisitas dan kegunaannya

Menghitung elastisitas permintaan,

penawaran, pendapatan dengan

elastisitas titik, busur, silang dan total

Menganalisis elastisitas permintaan,

penawaran dan pendapatan

Mengerti jenis elastisitas

dan kegunaannya

Mengetahui cara

perhitungan elastisitas dan

artinya

Mampu memprediksi dan

menganalisis perubahan

dengan pendekatan

elastisitas

jawab

Ilustrasi

Diskusi

Observasi

Latihan

Tugas

Evaluasi

3 X 50

menit A Bab 2

B Bab 3 – 4

C Bab 3

D Bab 2

E Bab 5

F Bab 5

G Bab 5

H Bab 2

UJIAN

TENGAH

SEMESTER

Pendahuluan hingga

Elastisitas

Memberikan bentuk soal pertanyaan

Esay Uraian dan atau Multiple Choice.

Menguasai materi dari

awal hingga elastistias

Esai

Pilihan

3 X 50

menit

Semua materi

yang diajarkan

Page 4: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 4

Materi

Pokok

Sub Pokok

Pembahasan

Kegiatan

Pembelajaran

Indikator Model

Penilian

Alokasi

Waktu Sumber

Belajar Perilaku

Produsen Konsep dasar perilaku

produsen dan tujuannya

Pungsi produsen dan fungsi

produksi

Isoquant dan Isocost

Fungsi produski jk pendek

Fungsi produksi jk panjang

Keseimbangan produsen

Efisiensi produsen dan

pertukaran produsen

Menjelaskan fungsi produksi dan kurva

kemungkinan produksi jangka pendek

dan jangka panjang

Menjelaskan ciri-ciri Isoquan - Isocost

Membedakan Isoquan (IQ) dan Isocost

(BF) dengan IC dan BL

Menjelaskan hubungan TPP, APP dan

MPP serta MRTS

Menjelaskan keseimbangan produsen,

efisiensi produsen dan pertukaran

Mampu membedakan IQ,

IC, BF dan BL

Memahami berbagai

kemungkinan produksi

Mengerti konsep dasar

ekonomis dan

disekonomis

Mengetahui konsep dasar

produksi yang efisien

Tanya

jawab

Demontra

si

Latihan

soal

Tugas

Observasi

Evaluasi

6 X 50

menit A Bab 6

B Bab 5

C Bab 6-7

D Bab 4-5

E Bab 7

F Bab 7

G Bab 7

H Bab 4

I Bab 17-21

F2 Bab 18

Teori Biaya Konsep dasar biaya

Macam-macam biaya

Biaya jangka pendek

Biaya jangka panjang

Hubungan biaya jk pendek

dan biaya jangka panjang

Skala efisiensi ekonomi dan

skala tidak ekonomis

Least Cost Combination

(LCC) dan Expantion Path

Menjelaskan konsep dasar biaya

Menjabarkan macam, sifat dan fungsi

biaya jangka pendek dan panjang

Menjelaskan perbedaan dan hubungan

biaya jangka pendek dan panjang

Membedakan bentuk dan model biaya

jangka pendek dan jangka panjang

Menjelaskan economics of scale and

diseconomics of scale

Menjelaskan LCC dan Expantion path

Memahami konsep dasar

biaya produksi

Mengidentifikasikan

jenis biaya produksi

Mampu menghitung

biaya produksi

Mengerti model biaya jk

pendek dan panjang

Memahami cara

perluasan perusahaan

Tanya

jawab

Ceramah

Demontra

si

Latihan

Observasi

Tugas

Evaluasi

3 X 50

menit A Bab 7

B Bab 6

C Bab 7

D Bab 6

E Bab 13

F Bab 8

G Bab 8

H Bab 5

I Bab 19-20

F2 Bab 4-5

Revenue dan

Profit

Maksimum

Konsep dasar revenue dan

tujuan profit maksimum

Total revenue (TR) dan

Marginal revenue (MR)

Fungsi profit maksimum

Hubungan cost, revenue

dan profit maksimum

Profit maksimum dengan

pendekatan TR dan MR

Menjelaskan konsep dasar TR, MR

dan Profit maksimum

Menjelaskan fungsi profit maksimum

Menjelaskan hubungan, Cost, Revenue

dan Profit Maximization

Menjelaskan metode mencari profit

maksimum dengan pendekatan TR

Menjelaskan cara mencari profit

maksimum dengan pendekatan MR

Memahami konsep dasar

revenue dan profit

maximization

Mengetahui hubungan

cost, revenue dan profit

Melakukan perhitungan

profit maksimum

Menyelesaikan soal

Tanya

jawab

Latihan

soal

Tugas

Observasi

Evaluasi

3 X 50

menit A Bab 7-9

B Bab 5-6

C Bab 8

D Bab 4-7

E Bab 14

F Bab 8

G Bab 9-10

H Bab 5

I Bab 18

F2 Bab 2-3

Page 5: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 5

Materi

Pokok

Sub Pokok

Pembahasan

Kegiatan

Pembelajaran

Indikator Model

Penilian

Alokasi

Waktu Sumber

Belajar Struktur Pasar

Output Konsep dasar pengertian

dan struktur pasar output

Jenis dan Ciri-ciri pasar

Tujuan dan fungsi pasar

Para pelaku, harga dan

pasar dalam perekonomian

Evaluasi keseimbangan

pasar dan efisiensi pasar

Pasar dan Pemerintah dalam

perekonomian modern

Menjelaskan konsep dasar pengertian

pasasr dan struktur pasar

Menjelaskan berbagai jenis pasar, ciri

pasar, tujuan dan fungsi pasar

Menjelaskan para pelaku pasar, harga

pasar dan evaluasi keseimbangan pasar

Menjelaskan efisiensi pasar, dan peran

campur tangan pemerintah dalam pasar

Menjelaskan kegagalan pasar dan

kegagalan pemerintah

Memahami konsep pasar

dan struktur pasar output

Mengetahui jenis pasar,

tujuan dan fungsi pasar

Mengetahui efisiensi pasar

dan peran / fungsi

pemerintah dalam pasar

Mengenal kegagalan pasar

dan kegagalan pemerintah

Tanya

jawab

Ceramah

Diskusi

Observasi

3 X 50

menit A Bab 7-10, 11

B Bab 4, 7-9

C Bab 1 & 9

D Bab 7-10

E Bab 14-17

F Bab 10-13

G Bab 3, 17-18

H Bab 6-8

I Bab1, 9, 11

F2 Bab 13-14

Pasar

Persaingan

Sempurna

Ciri pasar persaingan murni

dan persaingan sempurna

Sistem harga dan efisiensi

dalam pasar persaingan

sempurna dan murni

Penentuan profit maksimum

dan shutdown output dalam

pasar persaingan sempurna

Keseimbangan persaingan

sempurna dalam jangka

pendek dan jangka panjang

Menjelaskan konsep dasar pengertian

dan ciri pasar persaingan sempurna

Menjelaskan sistem harga, efisiensi,

keadilan dalam persaingan sempurna.

Menentukan laba normal, laba murni

dan shutdown point

Menjelaskan keseimbangan harga

dalam jangka pendek dan panjang

Menjelaskan konsep dasar pasar

persaingan sempurna dan konsep dasar

kesejahteraan

Memahami konsep dasar

dan ciri pasar persaingan

Mengetahui laba murni,

normal dan kerugian usaha

Menguasai konsep harga

keseimbangan dalam pasar

persaingan sempurna

Mengetahui bentuk pasar

persaingan sempurna dalam

jangka pendek dan jangka

panjang

Tanya

jawab

Diskusi

Demontra

si

Observasi

Latihan

Tugas

3 X 50

menit A Bab 8

B Bab 7

C Bab 9-19

D Bab 1-2

E Bab 14

F Bab 10-11

G Bab 9

H Bab 6

I Bab 16

F2 Bab 13

Pasar

Monopoli Ciri pasar monopoli dan

pelaku pasar monopoli

Tujuan monopoli dan

sebab-sebab monopoli

Bentuk pasar dan harga

dalam pasar monopoli

Penentuan harga monopoli

Diskriminasi harga

Menjelaskan konsep dasar monopoli

murni dan perilaku monopoli

Menjelaskan tujuan dan sebab-sebab

terjadinya monopoli

Menjelaskan bentuk pasar monopoli

dan penentuan harga monopoli

Menjelaskan berbagai tingkat dan

tujuan dalam diskriminasi harga

Memahami konsep dasar dan

tujuan monopoli

Mengenal sebab-sebab dan

bentuk pasar monopoli

Mengetahui bentuk harga

monopoli

Menjelaskan diskriminasi

harga dan tujuan monopoli

Tanya

jawab

Diskusi

Ilustrasi

Demontra

si

Tugas

Latihan

3 X 50

menit A Bab 9

B Bab 8

C Bab 11-12

D Bab 8

E Bab 15

F Bab 12

G Bab 10

H Bab 7

I Bab 23

F2 Bab 14

Page 6: SIL_R213_720068_G2114004_20140221064559_17892681

P. Eko P (Silabi Ek. Mikro 1) 6

Refference:

A). Bilas, Richard A., 1989, Teori Mikro Ekonomi, terjemahan, Jakarta: Erlangga

B). Boediono, 1996, Ekonomi Mikro, Seri Sinopsis No. 1, Yogyakarta: BPFE

C). Browning Edgarn K., and Jacquelene M. Browing, 1983, “Microeconomic Theory and Applications”, Canada: Little Brown Company

D). Joesron, Tati S., dan M Fathorrozi, 2003, Teori Ekonomi Mikro, Jakarta: Salemba Empat

E). Mankiw, N. Gregory, 2002, Pengantar Ekonomi Mikro, terjemahan, Jakarta: Salemba Empat.

F). Nicholson Walter, 1995, Teori Ekonomi Mikro, Jakarta: Raja Grafindo Persada

G). Samuelson Paul A., and William D. Nordhaus, 1992, Mikroekonomi, terjemahan, Jakarta: Erlangga

H). Suparmoko, M., 1996, Pengantar Ekonomi Mikro, Edisi 2, Yogyakarta: BPFE

I). Varian Hal. R., 1993, Intermedite Microeconomics: A Modern Approach, 3rd

ed, New York: W.W. Norton & Company

Bacaan Tambahan :

T1). Microeconomic Analysis, New York: W.W. Norton & Company

Semarang, 23 Februari , 2014

Dosen Pengampu

ttd

Dr. P. Eko Prasetyo, M.Si.

NIP. 196801022002121003