mata2

Upload: viboyviboy

Post on 23-Feb-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 mata2

    1/1

    Mata juling atau strabismus adalah kondisi dimana mata tidak sejajar satu dengan

    lainnya; contohnya satu mata tampak melihat lurus sedangkan mata lainnya

    tampak melihat kearah lain. Kondisi ini dapat terjadi pada usia manapun. Mata yang

    juling dapat mengarah ke dalam (konvergen), keluar (divergen), atau satu mata

    lebih tinggi dari mata lainnya. Strabismus dapat menyebabkan penurunan binocular

    atau penglihatan stereo (3), dan strabismus pada anak dapat berkembangmenjadi