mood disorders

Upload: fahmi-ananda

Post on 05-Mar-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ini adalah tugas presentasi psikologi abnormal kelompok kami

TRANSCRIPT

MOOD

MOODKondisi perasaan yang terus ada mewarnai kehidupan psikologis individu yang bersifat menyebar. Orang dengan Gangguan MOODOrang yang mengalami gangguan mood parah atau berlangsung lama dan mengganggu kemampuan memenuhi tanggung jawab secara normal.Tipe-Tipe Gangguan MoodUnipolarTerjadi hanya pada satu arah atau kutub emosional kebawah (depresi).Ciri-ciri Depresi Mayor :

Mood yang depresi (terpuruk, putus-asa, sedih) hampir sepanjang hari. Penurunan minat terhadap hampir semua aktivitas. Kehilangan atau bertambah-nya berat badan. Insomnia-hipersomnia. Agitasi berlebihan. Perasaan lelah setiap hari. Merasa tidak berharga. Kurangnya konsentrasi. Pikiran memngenai kematian dan bunuh diri. A. Depresi Mayor Gangguan Mood parah ditandai oleh episode-episode depresi mayor, tanpa adanya riwayat episode manic-hipomanic.>> Diagnostik terhadap Depresi MayorMuncul 5 atau lebih simtom selama satu periode 2 minggu.Melibatkan Mood depresi atau kehilangan minat pada aktivitas.Simtom menyebabkan tingkat distres signifikan secara klinis.Hendaya pada fungsi sosial atau pekerjaan.Bukan akibat penggunaan obat-obatan. >> Faktor Resiko dalam Depresi MayorUsiaStatus sosioekonomiStatus pernikahanGangguan Afektif MusimanPenyebab :Perubahan musim pada cahaya dapat merubahritme biologis pada tubuh yang mengatur proses temperatur tubuh dan siklus bangun-tidur.

Ciri-ciri :Rasa lelahTidur berlebihanLapar akan karbohidratBerat badan naikMenghilangkan saat musim semiDepresi Pasca-melahirkanCiri-ciri :Terjadi beberapa bulan atau tahun setelah melahirkan. Gangguan dalam selera makan dan tidur. Self-esteem rendah. Sulit konsentrasi.B.Gangguan DistimikGangguan depresi yang ringan namun kronis.

Ciri-ciri :Merasakan keterpurukan sepanjang waktuTidak mengalami depresi parahRingan dan kronisBerlangsung beberapa tahunPerasaan depresi dan kesulitan sosial

Depresi Ganda :Mengalami episode depresi mayor yang berlapis dengan gangguan distimik yang bertahan lama.

2. BIPOLARGangguan melibatkan ekses depresi maupun rasa girang dalam pola bergantian.C. BipolarGangguan yang ditandai dengan perubahan mood antara rasa girang yang ekstrem dan depresi parah.

Tipe BipolarBipolar I

- Mengalami satu episode manik secara penuh- Mengalami perubahan mood diselingi dengan mood normal2. Bipolar II

- Bentuk maniak lebih ringan- Mengalami episode depresi mayor dan episode hipomanik.- Tidak pernah mengalami episode manik secara penuhEpisode Manik-Muncul tiba-tiba-Dalam satu episode manik orang mengalami ekpansi mood yang tiba-tiba-Merasakan kegembiraan, euforia, atau optimisme yang tidak biasa-Menjadi sangat suka bergaul-Bersemangat-Berbicara sangat cepat dengan penuh tekanan-Pikiran dan pembicaraan melompat-Tidak dapat tidur nyenyak dan duduk tenang-Self-esteem meningkat-Merasa mampu memecahkan masalahD. SiklotimikGangguan mood ditandai oleh pola kronis dari perubahan mood ringan, tidak cukup parah.Ciri-ciri :Bermula pada akhir masa remaja- awal masa dewasaBerlangsung selama bertahun-tahunPeriode mood terelevasi ialah HipomanikLebih gelisahSelf-esteem meningkatMudah tersinggungMerasa sulit untuk mempertahankan minatMerasa lelah dan tertekan-tidak samapai kedalam depresi mayor

Penyebab-Penyebab Gangguan PerasaanDimensi Biologis # Pengaruh keluarga dan genetik Berdasarkan penelitian teknik family studies didapatkan hasil bahwa keluarga tingkat pertama yang memiliki gangguan , kecenderungan memiliki gangguan Bipolar lebih tinggi daripada keluarga yang tidak memiliki gangguan. Berdasarkan penelitian teknik twin studies kembar memiliki kemungkinan 2-3 kali lebih tinggi memiliki gangguan suasana perasaan dibanding kembar fraternal. Kontribusi genetik terhadap gangguan bipolar berkisar 40 % untuk perempuan , sedangkan laki-laki lebih rendah. # Depresi dan kecemasan

# Sistem Neurotransmiter Norepinefrin merupakan neurotransmiter yang paling dekat dengan gangguan bipolar . Kadar norepinefrin yang rendah menyebabkan depresi dan kadar yang tinggi menyebabkan mania . Serotonin yang memiliki kadar yang rendah menimbulkan depresi .

# Sistem endokrin Aksis HPA(hipotalamik pituitari adrenokortikal) berperan aktif dalam kondisi depresi. Bagian limbik pada otak mempengaruhi emosi dan mempengaruhi hipotalamus. # Ritme tidur dan sirkadian Ciri orang mengalami gangguan bipolar adalah menunjukan pola tidur yang cenderung naik dan mengalami latensi REM yang lebih panjang

2. Aktivitas gelombang otak Gelombang alfa dibagian anterior sebelah kanan otak lebih aktif daripada bagian kiri pada pasien yang mengalami gangguan depresi. 3. Dimensi-dimensi psikologis (60 - 80 % lingkungan)

Peristiwa kehidupan yang stressfulLearned helpnessNegative cognitive stylesKerentanan kognitif untuk depresi

4. Dimensi sosio kulturalHubungan perkawinanGenderDukungan sosial

5. Teori Integratif

Prevalensi Gangguan SuasanaBerbagai studi sepakat bahwa perempuan memiliki kemungkinan mengalami gangguan suasana perasaan dua kali lebih tinggi dibandingkan laki-laki

Pada Anak-Anak dan RemajaPada Orang Usia LanjutDi Berbagai Lintas-BudayaDi Kalangan Orang-Orang KreatifPenanganan gangguan moodFarmakoterapiMAOIsAntidepresanLithium

Penanganan biologis alternatifECTdigunakan kepada klien yang tidak mampu menerima pengobatan farmakologiTMSmemberikan medan magnet yang mengaktifkan aktifitas elektrik di dalam beberapa bagian otakBright light therapyPsikoterapiCBTBehavioral Activation TreatmentInterpersonal TheraphyFamily and marital theraphy