perhitungan__tenaga

14
KETENAGAAN DAN PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT

Upload: daniel-dale-ambo-sibarani

Post on 15-Feb-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

dinas keperawatan

TRANSCRIPT

Page 1: PERHITUNGAN__TENAGA

KETENAGAAN DAN

PERHITUNGAN KEBUTUHANTENAGA PERAWAT

Page 2: PERHITUNGAN__TENAGA

TENAGA KEPERAWATAN DI RS TERBANYAK PERLU DIKELOLA DENGAN BAIK PIMPINAN KEPERAWATAN BERETANGGUNG JAWAB KARENA :

a. kualitas sdm ikut menentukan keberhasilan organisasi b. pimpinan keperawatan mutlak perlu memahami dengan baik. dengan tujuan mewujudkan satuan kerja yg efektif & efisien

dan agar semua SDM keperawatan dapat memberikan konstribusi yg optimal.

Lingkup pengelolaan SDM keperawan1. Pengadaan2. Pengembangan3. Pemanfaatan

Page 3: PERHITUNGAN__TENAGA

Pengadaan.

aktifitasnya : - rekruit / penarikan, seleksi, penempatam untuk menyediakan tenaga secara kualitatif & kuantitatif Kualitatif melalui analisa jabatan ( uraian tugas & spesifikasi ) kuantitatif melalui analisa beban kerja & angkatan kerja kegiatan rekruit memanggil pelamar untuk mengisi jabatan yg

kosong seleksi proses menentukan pelamar yg tepat umtuk mengisi

jabatan sesuai dg kebutuhan & kualifikasi melalui tes tulis, wawancara, psikotes dan tes kesehatan.

penempatan : proses memutuskan pelamar untuk menduduki jabatan melalui proses orientasi yaitu mengenalkan karyawan pd organisasi kita.

tujuannya menumbuhkan perasaan bangga & perasaan memiliki

seleksi dan penempatan yg tepat akan membawa dampak yg positif.

Page 4: PERHITUNGAN__TENAGA

Pengembangan.

Organisasi hanya dpt berkembang & hidup bila selalu tanggap terhadap perubahan lingkungan & iptek.

oki perusahaan hrs dapat menyesuaikan tenaga kerjanya dg membekali berbagai pengetahuan & ketrampilan melalui program pengembangan tenaga kerja.

program pengembangan dapat dilakukan melalui : pelatihan, rotasi jabatan, delegasi tugas, promosi, pemindahan, konseling, konferens

Pemanfaatan

proses pimpinan mempekerjakan karyawan yg memberi prestasi cukup dan tdk mempekerjakan karyawan yg tdk bermanfaat.

lingkupnya meliputi : memotivasi karyawan agar mempertahankan kualitas kerjanya, memberhentikan atau mengpensiunkan karyawan yg tdk bermanfaat.

Page 5: PERHITUNGAN__TENAGA

PEDOMAN PERHITUNGAN :1. Pengelompokan Unit Kerjaa. Rawat Inap Dewasab. Rawat Inap Anak / Perinatalc. Rawat Inap Intensifd. Gawat Darurate. Kamar Bersalinf. Kamar Operasig. Rawat Jalan2. Model Pendekatan a. Rawat Inap berdasarkan klasifikasi pasien* Tingkat ketergantungan pasien* Rata2 Pasien / hari` * Jam Perawatan yg Diperlukan / hr / Pasien* Jam Perawatan yg Diperlukan / Ruangan / hr * Jam Kerja Efektif Perawat / bidan / 7 jam / hari

Page 6: PERHITUNGAN__TENAGA

CONTOH : ( jam perawatan berdasarkan penelitian dari luar }

Jumlah Perawat yg dibutuhkan : JUMLAH JAM PERAWATAN = 93 / 7 = 13 prwt JAM KERJA EFEKTIF / SHIFT

Jenis / kategoriRata2 Pasen / hr

Rata2 jamPerawatan / hr

Jumlah jamPerawatan/hr

1 Pasien Penyakit Dalam 10 3,5 35

2 Pasien Bedah 8 4 32

3 Pasien Anak 3 4,5 13,5

4 Pasien Kebidanan 1 2,5 2,5

5 Pasien Gawat 1 10 10

JUMLAH 23 93

Page 7: PERHITUNGAN__TENAGA

Faktor Koreksi :1. Hari libur / cuti / hari besar ( loss day )

Jmlh Hr Minggu/ th + Cuti + hr besar x Jmlh perawat Jumlah hari kerja efektif

52 + 12 + 14 = 78 x 13 = 3,5 286

2. Perawat yg mengerjakan tugas non keperawatan (25% ) ( membuat perincian, kebersihan ruangan/alat )

( Jmlh Perawat + loss day ) x 25 % = (13 + 3,5) x 25% = 4,1

Jumlah perawat yg dibutuhkan : 13 + 3,5 + 4,1 = 20

20

Page 8: PERHITUNGAN__TENAGA

B. Tingkat Ketergantungan : * Askep Minimal / self care : kriteria

a. Kebersihan diri : mandi, pakaian dilakukan sendirib. Makan, minum dilakukan sendiric. Ambulasi dengan pengawasand. Observasi TTV dilakukan / shifte. Pengobatab minimal, status psikologi stabil

* Askep Sedang / partial care a. Sebagian besar aktifitas dibantu : Kebersihan diri dibantu.

b. Makan minum dibantuc. Ambulasi dibantud. Observasi TTV setiap 2- 4 jame. Pengobatab lebih 1x stabil

f. Terpasang alkes : kateter / infus g. Pengobatan memerlukan prosedur

Page 9: PERHITUNGAN__TENAGA

* Askep Berat / Total care : kriteria

a. Segala aktifitas dilakukan oleh Perawat. b. Posisi diatur

c. Makan memerlukan NGT d. Observasi TTV setiap 2 jam

e. Terpasang alkes : kateter / infus/ suction f. Pasien sadar - gelisah / disorientasi

* Askep Intensive : kriteria a. Segala aktifitas dilakukan oleh Perawat.

b. Posisi diatur tiap 2 jam c. Makan memerlukan NGT d. Observasi TTV setiap ½ jam

e. Terpasang alkes : kateter / infus/ suction f. Pasien gelisah – coma g. Perlu pemasangan alat monitor

Page 10: PERHITUNGAN__TENAGA

CONTOH : ( jam perawatan berdasarkan penelitian dari luar }

Jumlah Perawat yg dibutuhkan : JUMLAH JAM PERAWATAN = 72 / 7 = 10 prwtJAM KERJA EFEKTIF / SHIFT LOSS DAY = 78 / 286 X 10 = 0,27 x 10 = 2,7 = 3 Perawat Non Keperawatan = 25% x ( 10 + 3 ) = 3,25 Jumlah Perawat yg dibutuhkan = 10 + 3 + 3 = 16

Jenis / kategoriRata2 Pasen / hr

Rata2 jamPerawatan / hr

Jumlah jamPerawatan/hr

1 Askep Self care 7 2 14

2 Askep Partial care 10 4 40

3 Askep Total care 3 6 18

JUMLAH 20 72

Page 11: PERHITUNGAN__TENAGA

B. KAMAR OPERASI : DASAR PERHITUNGANa. Jumlah & jenis operasib. Jumlah kamar operasic. Lama pemakaian kamar operasi ( diprediksi 6 jm / hr )d. Tugas perawat di kamar operasi : instrumentator & sirkulasi / onloop = 2e. Ketergantungan pasien

* Operasi besar : 5 jm / operasi* Operasi sedang : 2 jm / operasi* Operasi kecil : 1 jm / operasi

RUMUS : Jumlah Jam Perawatan / hr x jmlh Operasi x jmlh perawat / tim

Jam Kerja efektif / hr

Contoh : Operasi Besar : 6 orang Operasi Sedang : 15 orang

Operasi kecil : 9 orang

( 5 x 6 ) + ( 15 x 2 ) + ( 9 x 1 ) x 2/tim =

7 jm

11

Page 12: PERHITUNGAN__TENAGA

Diruang Penerimaan & RRKetergantungan pasien di Penerimaan : 15 menit

Ketergantungan pasien di RR : 1 jam

Perawat yg Di butuhkan di penerimaan & RR = 30 x 1, 25 = 7

Catatan : kondisi diatas alat2 dipersiapkan di CSSD

C. Gawar Darurat : dasar perhitungan :* Rata2 Jumlah Pasien / hr* Jumlah jam perawatan / hr* Jam efektif perawat / hr

CONTOH : * Rata2 Jumlah Pasien / hr = 50 * Jumlah jam perawatan / hr = 4 jm * Jam efektif perawat / hr = 7 jm

50 x 4 = Loss Day = 78 / 286 x 29 = 7

6,4

28,5= 29 7,8 = 8

Page 13: PERHITUNGAN__TENAGA

D. Kamar Bersalin :a. Waktu yg diperlukan untuk pertolongan persalinan kala I – IV = 4 jm / pasien

b. Rata2 jmlh pasien / hr mis : 10 pasien c. Jam efektif bidan : 7 jm

Contoh : 10 x 4 jm = 5,7 = 6 perawat + loss day ( 0,27 x 6 ) = 6 + 2 = 7

E. Rawat Jalan : a. Rata2 jmlh pasien / hr mis : 100 pasien

b. Jumlah jam perawatan / hr : 15 mnt x 100 c. Jam efektif perawat : 7 jm

jumlah kebutuhan tenaga = 100 x 15 = 4 perawat 7 x 60 koreksi 27% x 4 = 1

JUMLAH YG DIBUTUHKAN = PERAWAT

8

5

Page 14: PERHITUNGAN__TENAGA

1. Suatu ruang rawat dg kapasitas 40 tt, utk perawatan medsur. Kapasitas medikal 25 tt, bedah 15 tt. BOR rata2 65%. Hitung jumlah kebutuhan tenaga perawat !

2. Pada suatu ruang perawatan maternitas, termasuk VK. Jumlah persalinan rata2 9 orang/ hari. Perawatan nifas 20 orang dengan BOR 90%. Hitung jumlah kebutuhan tenaga perawat / bidan !

Jawaban :Medikal 65% x 25 = Bedah 65% x 15 =