endodontic 1

17
ENDODONTI Disampaikan oleh : drg. Eny Rusdaningsih ,SpKG

Upload: rsigm

Post on 06-Jul-2015

914 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: endodontic 1

ENDODONTI

Disampaikan oleh :

drg. Eny Rusdaningsih ,SpKG

Page 2: endodontic 1

Endodontologi bahasa yunani

Endos : dalam

Odontologi : ilmu pengetahuan gigi

diartikan pengetahuan mengenai apa yang

ada di dalam gigi, khususnya kamar pulpa.

Page 3: endodontic 1

Endodontologi

Definisi:

bagian dari ilmu konservasi gigi yang

mempelajari tentang etiologi, diagnose,

pencegahan dan perawatan penyakit jaringan

pulpa dan periapikal.

Page 4: endodontic 1

Perawatan endodontic perawatan yang

berdasar prinsip endodontologi.

Tujuan

mempertahankan gigi selama mungkin di

dalam rahang supaya tetap dapat

dipergunakan sesuai dengan fungsinya.

Page 5: endodontic 1

Indikasi

1. Gigi dengan kelainan jaringan pulpa dan

jaringan periapikalnya

2. Gigi sebagai penyangga gigi tiruan

3. Gigi tanpa kelainan jaringan pulpa atau

jaringan periapikal yang membutuhkan pasak

sebagai retensi restorasinya

Page 6: endodontic 1

4. Perawatan pencegahan untuk menghindari

infeksi jaringan periapikal

5. Jaringan pendukung gigi baik dan cukup

untuk perawatan endodonti

6. Kesehatan mulut pasien baik

Page 7: endodontic 1

Kontra indikasi

1. Gigi yang tidak dapat direstorasi baik secara

fungsional maupun estetik

2. Gigi yang tidak cukup diukung jaringan

periodontium

3. Gigi yang letaknya maloklusi, tidak strategis,

tidak mempunyai nilai estetik dan fungsional

(misalnya gigi yang lokasinya jauh dari

lengkung)

Page 8: endodontic 1

4. Fraktur akar vertikal

5. Saluran akar yang tidak dapat dipreparasi

seperti akar terlalu bengkok, saluran akar

banyak dan berbelit - belit dan kontraindikasi

untuk perawatan bedah periapeks.

Page 9: endodontic 1

6. Resoprsi yang luas baik resorpsi eksternal

maupun internal

7. Jarak interoklusal terlalu pendek sehingga

akan menyulitkan dalam instrumentasi

8. Kesehatan umum pasien buruk

Page 10: endodontic 1

Keadaan jaringan pulpa yang dapat

dilakukan perawatan endodonti

1. Pulpa terbuka

Pulpa yang terbuka kesalahan preparasi atau

karies perawatan endodontic

Perawatan, tergantung :

keadaan jaringan pulpa sebelumnya

luas kerusakan jaringan

luas bagian pulpa yang terbuka

besarnya iritasi.

Page 11: endodontic 1

2. Patologi pulpa

Keadaan pulpa sudah berubah, karena:

penyakit jaringan pulpa,

perubahan degeneratif

nekrosis

Page 12: endodontic 1

3. Resopsi interna

Kerusakan pada dinding pulpa dimulai dari

dentin sampai sementum.

Etiologi tidak diketahui fakto pencetus: trauma

dan pulpitis kronik

Perawatan, tergantung besar kerusakan

jaringan.

Page 13: endodontic 1

4. Fraktur akar

Pemeriksaan radiograf diperlukan untuk

mengetahui keadaan fraktur akar.

Keadaan ini sering tidak perlu dirawat, sampai

kerusakan lebih jelas terlihat

Page 14: endodontic 1

Teknik bucal object role

= same lingual opposite bucal (SLOB)

Adalah teknik pengambilan rontgen untuk akar

lebih dari satu.

Tujuan

melihat bagian saluran akar yang overlaping

Page 15: endodontic 1

Cara :

Jika tabung diubah posisinya baik dengan

angulasi ke mesial maupun distal saluran

akar yang jauh dari film akan bergerak dalam

arah yang sesuai dengan tabung.

Karena itu jika tabung digerakkan ke distal,

saluran akar bukal (b) akan bergerak ke distal

dan terlihat di sebelah distal dari saluran akar

palatinal atau lingual (l)

Page 16: endodontic 1
Page 17: endodontic 1