protap post partum

3
PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG DINAS KESEHATAN PUSKESMAS BANJARANGKAN II PROTAP PENANGANAN PERDARAHAN POST PARTUM ( HPP ) PENGERTIAN : Perdarahan pervaginam yang melebihi 500 ml setelah bersalin TUJUAN : Mengenali dan mengambil tindakan yang tepat pada perdarahan post partum KEBIJAKAN : Perdarahan yang di perlahan dan berlanjut atau perdarahan tiba-tiba merupakan suatu kegawatan segera ditangan PERSIAPAN : 1. Sarung tangan steril,gaas steril. 2. Bengkok,obat uterotonika 2,spuit 3 cc 2 3. Abocath 1,Blood set 1, cairan RL,gunting,plaster PROSEDUR : 1. Mencuci tangan secara efektif Referency : 1. Saifuddin AB. 2002. Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo 2. Tim Penyusun. 2002. Asuhan Persalinan Normal. Jakarta. JNPK-KR

Upload: devi-amuwardani

Post on 27-Nov-2015

46 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

protap terkini

TRANSCRIPT

Page 1: Protap Post Partum

PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNGDINAS KESEHATAN

PUSKESMAS BANJARANGKAN II

PROTAP PENANGANAN PERDARAHAN POST PARTUM ( HPP )

PENGERTIAN : Perdarahan pervaginam yang melebihi 500 ml setelah bersalin

TUJUAN : Mengenali dan mengambil tindakan yang tepat pada perdarahan post

partum

KEBIJAKAN : Perdarahan yang di perlahan dan berlanjut atau perdarahan tiba-tiba

merupakan suatu kegawatan segera ditangan

PERSIAPAN : 1. Sarung tangan steril,gaas steril.

2. Bengkok,obat uterotonika 2,spuit 3 cc 2

3. Abocath 1,Blood set 1, cairan RL,gunting,plaster

PROSEDUR : 1. Mencuci tangan secara efektif

2. Menyiapkan alat-alat/fasilitas tindakan gawat darurat

3. Melakukan pemeriksaan umum tanda vital

4. Memantau tanda-tanda shock hypopolemik,segra lakukan tindakan

penanganan shock

5. Melakukan pemeriksaan palpasi untuk mengetahui kontraksi

uterus baik atau lembek.

6. Melakukan pijatan uterus untuk mengeluarkan bekuan darah

7. Mengeluarkan stolsel yang menghalangi kontraksi uterus yang

efektif

8. Memberikan suntikan oxytocin 10 IU IM

Referency : 1. Saifuddin AB. 2002. Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo 2. Tim Penyusun. 2002. Asuhan Persalinan Normal. Jakarta. JNPK-KR

Page 2: Protap Post Partum

9. Memasang cairan infus IV

10. Melakukan chateterisasi/ memantau cairan masuk dan cairan

keluar

11. Memeriksa kelengkapan placenta

12. Memeriksa sumber perdarahan

13. Jika perdarahan berlangsung terus, lakukan uji beku darah

Mengetahui Takmung, 4 Februari 2008 Kepala Puskesmas banjarangkan II Ketua Pelaksana Rawat Inap Puskesmas Banjarangkan II

Dr. I Nyoman Adiputra Dr.I.D.G. Wangsa P. NIP : 140216569 NIP : 600015903

Referency : 1. Saifuddin AB. 2002. Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo 2. Tim Penyusun. 2002. Asuhan Persalinan Normal. Jakarta. JNPK-KR